5 Kerugian bergaul dengan mantan
Merdeka.com - Beberapa orang tidak mengalami banyak masalah saat berteman kembali dengan mantan. Namun sebagian yang lain justru merasa rugi karena bergaul dengan mantan. Kira-kira apa saja kerugian itu? Simak jawabannya seperti yang dilansir dari Mag for Women berikut ini.
Sulit move on
Berteman dengan mantan terkadang memunculkan kembali perasaan yang sempat padam. Sehingga usaha untuk move on dan melupakan mantan menjadi begitu sulit. Bahkan berteman dengan mantan bisa membuat seseorang kembali merengek untuk balikan!
-
Kenapa berteman dengan mantan? Berteman dengan mantan mungkin diperlukan, karena alasan berikut: Anda memiliki teman yang sama: Jika Anda dan mantan Anda memiliki banyak teman yang sama, perselisihan dapat membuat segalanya menjadi canggung dan sulit bagi semua orang. Berusaha berteman satu sama lain dapat membantu Anda menjaga ikatan sosial.
-
Bagaimana cara berteman dengan mantan? Terakhir, akan dijelaskan berbagai cara berteman dengan mantan yang bisa Anda lakukan. Ini memang tidak mudah, namun dapat meningkatkan hubungan yang lebih baik sebagai teman. Berikut cara yang bisa dipraktikkan: 1. Memberikan Waktu dan Ruang: Setelah putus, penting untuk memberikan waktu dan ruang bagi kedua pihak untuk menyembuhkan dan mendefinisikan ulang diri mereka sendiri sebelum mencoba menjalin pertemanan.
-
Kapan berteman dengan mantan adalah ide bagus? Berikut alasan berteman dengan mantan adalah ide yang bagus: Perasaan Platonis: Anda dan mantan tidak lagi memiliki perasaan romantis satu sama lain. Anda dapat memiliki hubungan platonis dan memperlakukan mereka sebagai teman, dan tidak lebih.
-
Apa yang perlu dihindari saat berteman dengan mantan? Berikut alasan berteman dengan mantan adalah ide yang buruk: Mantan kasar atau pernah menyakiti Anda dengan cara apa pun. Anda atau mantan berbohong atau menipu satu sama lain dan sangat menyakiti satu sama lain.
-
Apa saja kata-kata untuk mantan pacar? Berikut kata-kata ucapan selamat ulang tahun untuk mantan pacar penuh makna: Ucapan Ulang Tahun untuk Mantan Penuh Makna 1. 'Selamat ulang tahun! Semoga hari ini membawa kebahagiaan dan kesenangan untukmu. Meskipun kita tidak lagi bersama, aku masih mengingat momen-momen indah yang pernah kita bagi bersama. Semoga hidupmu dipenuhi dengan cinta dan keberuntungan.'
-
Apa saja contoh kata-kata buat mantan menyesal? 'Putus cinta mungkin menyakitkan. Tapi, kehilangan seseorang yang tidak menghargaimu adalah sebuah keuntungan, bukan kebuntungan.' 'Menjadi single lebih baik daripada dibohongi, dikhianati dan tidak dihargai.' 'Aku memercayaimu tetapi sekarang kata-katamu tidak ada artinya bagiku, karena tindakanmu mengatakan yang sebenarnya.'
Pacar vs mantan
Punya pacar baru juga menjadi salah satu alasan kenapa berteman dengan mantan bisa jadi hal yang merugikan. Hubungan baru akan terganggu karena pacar merasa cemburu. Jadi jangan berusaha berteman kembali dengan mantan jika memang pacar tidak mengizinkan.
Menciptakan persoalan
Sekarang jika mantan yang sudah punya pacar baru, muncul kerugian lain jika Anda berniat untuk berteman dengannya. Pacar baru mantan bisa cemburu dan hal itu akan menciptakan persoalan yang cukup pelik.
Melewatkan kesempatan
Jangan lewatkan kesempatan bertemu dengan orang baru hanya karena masih ingin berteman dengan mantan. Siapa tahu di luar sana ada orang yang tepat sedang menunggu Anda untuk menghampirinya.
Ancaman kontak fisik
Berteman kembali dengan mantan juga memunculkan ancaman adanya kontak fisik. Biasanya, kontak fisik identik dengan perasaan kasih sayang. Jadi semua kerugian akan berkumpul menjadi satu dan membuat Anda semakin sulit keluar dari jeratan masa lalu.
Meskipun demikian, kerugian tersebut tidak akan dirasakan jika Anda tetap bisa mengontrol perasaan. Jadi mau tetap berteman dengan mantan atau tidak?
Baca juga:
5 Langkah mengenal pria lebih dekat
Mantan masih menggoda, apa alasannya?
6 Hal yang diharapkan pria dari hubungan cinta
5 Aturan bermesraan di depan umum (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Terkadang, mencoba berteman dengan mantan diperlukan untuk sebagian orang.
Baca SelengkapnyaMengakhiri sebuah hubungan memang bukan perkara mudah, terutama jika hubungan tersebut telah berlangsung cukup lama.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan kata-kata buat mantan menyesal yang bisa menjadi sindiran menohok.
Baca SelengkapnyaAda beberapa cara ampuh yang bisa dilakukan untuk memulai hubungan baru khususnya bagi Anda yang susah move on. Berikut rahasia terjitunya.
Baca SelengkapnyaGamon adalah istilah bahasa gaul yang sering digunakan sehari-hari.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang kata-kata buat mantan menyesal yang ampuh untuk menyindir bekas pacar.
Baca SelengkapnyaMove on adalah langkah penting dalam menjalani hidup.
Baca Selengkapnya