Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Pekerjaan yang menjanjikan di tahun 2014

5 Pekerjaan yang menjanjikan di tahun 2014 Ilustrasi lowongan pekerjaan. ©Shutterstock/Brian A Jackson

Merdeka.com - Anda seorang sarjana? Apakah Anda masih bingung menentukan pekerjaan apa yang cocok untuk Anda?

Jika Anda memiliki kemampuan untuk menjalani kelima profesi menjanjikan ini, bisa jadi Anda akan meraih kesuksesan besar di tahun 2014. Apa saja profesi yang paling menjanjikan menurut penelitian Economic Modeling Specialist Intl.(EMSI) di Forbes.com ini?

Software Developer

EMSI menyatakan bahwa penelitian yang paling menjanjikan pada tahun ini adalah pengembang aplikasi. Dalam analisisnya, EMSI menemukan bahwa pada tahun 2010 hingga 2013 ada 104.348 pekerjaan tambahan yang tersedia untuk para sarjana yang dapat melakukan tugasnya sebagai pengembang aplikasi. Pada tahun 2013 lalu, jumlah profesional yang menekuni bidang ini adalah 1.042.402 pekerjaan dan pada tahun 2014 ini gaji rata-rata mereka dalam sejam adalah Rp. 540.000.Hal ini dikarenakan tingginya kebutuhan perusahaan akan aplikasi-aplikasi digital yang dapat mendekatkan mereka pada pasarnya.

Analis riset pasar dan spesialis pemasaran

Pada tahun 2013 lalu sebanyak 438.095 pekerjaan tersedia untuk kedua profesi ini. Pada tahun 2010-2013 sebanyak 54.979 pekerjaan siap diisi oleh para sarjana. Setiap jamnya, profesional dalam bidang ini bisa mendapatkan gaji sekitar Rp. 349.200.Profesi ini mengikuti perkembangan ekonomi dunia yang semakin maju, sehingga kebutuhan akan adanya analis dan spesialis pemasaran untuk meninjau kebutuhan pasar sangat diperlukan.

Spesialis pengembangan dan training

Pekerjaan yang menuntut untuk terus memberikan riset-riset untuk perkembangan perusahaan ini juga menjadi salah satu pekerjaan yang menjanjikan di tahun 2014. Profesi ini dilakoni oleh 231.898 orang selama tahun 2013, dan mengalami peningkatan selama 8 persen dari tahun 2010. Pada umumnya, orang dengan profesi ini digaji sebesar Rp. 326.040, per jam.

Analis keuangan

Profesi analis keuangan menjadi salah satu pekerjaan yang menjanjikan pada tahun 2014 karena kenaikan gaji rata-rata per jamnya yang mencapai Rp 448.080,-.  Sejak tiga tahun yang lalu, profesi ini mengalami jumlah penambahan pekerjaan dan pekerja sebanyak 17.060.

Terapis fisik

Ternyata tidak hanya profesi dalam bidang IT dan ekonomi saja yang menjadi profesi terbaik di tahun Kuda ini. Dengan semakin tingginya angka kemakmuran umat manusia, maka kesadaran untuk menjaga kesehatan juga meningkat.Pekerjaan sebagai terapis fisik ini mengalami peningkatan permintaan sebanyak lebih dari 7 persen dalam tiga tahun. Pada tahun 2013 lalu, ada 207.132 orang yang bekerja dalam bidang ini. Gaji mereka pun tidak bisa dibilang kecil karena per jamnya, para terapis ini dibayar sebesar Rp. 448.080,-.Nah, apakah Anda memiliki kemampuan untuk mengisi satu di antara pekerjaan-pekerjaan ini?

Baca juga: Wanita hebat dalam multitasking? Ini alasannya!Lakukan 4 hal ini jika lamaran kerja ditolak!6 Tips berhenti menunda pekerjaanCara sukses menjalani pekerjaan ganda

(mdk/kad)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ini Profesi Incaran Pendatang Baru di Jakarta
Ini Profesi Incaran Pendatang Baru di Jakarta

Tren jumlah pendatang baru usai Lebaran atau arus balik adalah naik turun selama empat tahun terakhir.

Baca Selengkapnya
Ini Dia Daftar Pekerjaan Terancam Hilang di Indonesia dan Digantikan Mesin
Ini Dia Daftar Pekerjaan Terancam Hilang di Indonesia dan Digantikan Mesin

Pekerjaan yang bergerak di bidang AI, pemrograman dan komputasi menjadi jenis pekerjaan yang akan terus berkembang ke depannya.

Baca Selengkapnya
Patut Dicoba! Cara Cari Kerja Lintas Jurusan Sekolah hingga Kuliah
Patut Dicoba! Cara Cari Kerja Lintas Jurusan Sekolah hingga Kuliah

Kementerian Ketenagakerjaan memberikan tips bagi lulusan baru atau fresh graduate mencari pekerjaan tapi beda jurusan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cara Memilih Tas Kerja Wanita, Perhatikan Bahan dan Jenisnya
Cara Memilih Tas Kerja Wanita, Perhatikan Bahan dan Jenisnya

Cara memilih tas kerja wanita dengan tepat. Kenali terlebih dahulu bahan dan jenisnya agar tidak salah beli.

Baca Selengkapnya
10 Rekomendasi Tas Kerja Wanita Terbaik dan Terbaru di Tahun 2024
10 Rekomendasi Tas Kerja Wanita Terbaik dan Terbaru di Tahun 2024

Rekomendasi tas kerja wanita dengan kualitas terbaik dan model cantik.

Baca Selengkapnya
Ada 1,6 Juta Lowongan Kerja Formasi PPPK Awal Tahun 2024, Intip Besaran Gaji dan Tunjangannya
Ada 1,6 Juta Lowongan Kerja Formasi PPPK Awal Tahun 2024, Intip Besaran Gaji dan Tunjangannya

Dalam rekrutmen tahun ini, Pemerintah membuka 1,6 juta formasi untuk PPPK.

Baca Selengkapnya
Daftar 10 Orang Paling Kaya di Malaysia, Ada Pendiri Mr. D.I.Y.
Daftar 10 Orang Paling Kaya di Malaysia, Ada Pendiri Mr. D.I.Y.

Daftar konglomerat terkaya di Malaysia 2024 berdasarkan data Forbes.

Baca Selengkapnya
5 Jenis Pekerjaan Paling Banyak Cari Karyawan di India
5 Jenis Pekerjaan Paling Banyak Cari Karyawan di India

Penjualan menjadi bidang pekerjaan yang paling sering dicari perusahaan di India, mencakup 10 persen dari semua pencarian.

Baca Selengkapnya
Studi: Tren Jadi Pekerja Lepas Makin Diminati Masyarakat, Ini Alasannya
Studi: Tren Jadi Pekerja Lepas Makin Diminati Masyarakat, Ini Alasannya

Studi terkini menunjukkan orang lebih menyukai menjadi pekerja lepas ketimbang sebagai pekerja formal.

Baca Selengkapnya