Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Pertanyaan paling menjebak saat wawancara kerja

5 Pertanyaan paling menjebak saat wawancara kerja Ilustrasi wawancara kerja. ©Shutterstock/Andrey_Popov

Merdeka.com - Beberapa pertanyaan yang dilontarkan saat wawancara kerja bisa terdengar sangat mudah. Tetapi sebagian dari pertanyaan tersebut justru bersifat menjebak. Seperti apa misalnya? Simak selengkapnya seperti yang dilansir dari iDiva berikut ini.

Apakah Anda tidak overqualified?

Overqualified di sini maksudnya adalah suatu keadaan di mana Anda melamar pekerjaan yang tingkatannya di bawah kemampuan atau bahkan tidak sesuai dengan kemampuan Anda. Jawaban dari pertanyaan ini sangat menentukan apakah akhirnya pelamar akan diterima atau tidak. Jadi pikirkan dengan baik sebelum mengutarakan jawaban Anda.

Kenapa Anda ingin mengubah bidang karir?

Tidak semua orang berusaha mengejar pekerjaan di bidang yang sama dengan yang sedang ditekuni sekarang. Jadi ketika pertanyaan paling menjebak ini muncul saat wawancara, jangan berbohong tetapi juga jangan terlalu jujur. Misalnya jika keluar karena gaji yang terlalu sedikit, katakan Anda ingin mendapatkan kesempatan untuk berkembang yang lebih baik.

Apa pendapat Anda tentang perusahaan lama?

Jangan pernah menjelek-jelekkan perusahaan lama tempat Anda bekerja jika diberi pertanyaan seperti ini, bahkan jika perusahaan tersebut memang benar-benar jelek. Jangan pula menceritakan perseteruan atau ketidakadilan yang terjadi dan dilakukan oleh atasan di perusahaan lama.

Ceritakan tentang diri Anda

Jawaban dari kalimat pertanyaan tersebut bukan tentang makanan kesukaan atau hobi Anda, melainkan alasan kenapa Anda perlu dan layak diterima di perusahaan tempat melamar. Pastikan Anda menceritakan tentang penghargaan dan kelebihan yang sudah dicapai selama ini. Satu hal lagi, tidak perlu terlalu panjang, cukup jelas, padat, dan berisi.

Kenapa Anda ingin bekerja di sini?

Perusahaan tentu ingin tahu apa yang Anda inginkan dari bekerja di tempat tersebut. Hindari bahasa bertele-tele dan katakan yang sebenarnya ketika menjawab. Sebelum itu, Anda perlu mempelajari tentang sejarah perusahaan agar pewawancara yakin bahwa Anda tahu banyak dan memang siap untuk bekerja di tempat itu.

Demikian berbagai pertanyaan paling menjebak saat wawancara kerja. Semoga bermanfaat!

Baca juga:

4 Kelebihan orang yang selalu berpikir positif

Nilai saat SMP bisa menentukan kesuksesan seseorang?

8 Kesalahan yang dilakukan wirausaha baru

10 Kebiasaan yang mendorong sikap optimis

Aturan beretika di situasi yang berbeda (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
55 Pertanyaan Menjebak dan Jawabannya, Bikin Ngakak
55 Pertanyaan Menjebak dan Jawabannya, Bikin Ngakak

Jika kamu mengalami situasi tersebut kamu bisa mencoba untuk melontarkan pertanyaan-pertanyaan lucu.

Baca Selengkapnya
Definisi Pertanyaan beserta Penjelasan Tipe-tipenya
Definisi Pertanyaan beserta Penjelasan Tipe-tipenya

Pertanyaan merupakan bentuk komunikasi yang paling umum dalam kehidupan sehari-hari kita. Ini adalah ekspresi keingintahuan seseorang akan sebuah informasi.

Baca Selengkapnya
Dapat Panggilan Wawancara Kerja Ke Perusahaan Ternama Dunia? Siap-Siap Dapat Pertanyaan Ini!
Dapat Panggilan Wawancara Kerja Ke Perusahaan Ternama Dunia? Siap-Siap Dapat Pertanyaan Ini!

Perusahaan besar dunia sering menanyakan beragam pertanyaan tak terduga kepada para pelamar kerja saat wawancara.

Baca Selengkapnya
79 Pertanyaan Menjebak Lucu dan Jawabannya, Menghibur dan Bikin Ngakak
79 Pertanyaan Menjebak Lucu dan Jawabannya, Menghibur dan Bikin Ngakak

Pertanyaan menjebak lucu ini bisa jadi hiburan di waktu senggang.

Baca Selengkapnya
100 Pertanyaan Menjebak Bikin Mikir, Mainkan Bersama Sahabat
100 Pertanyaan Menjebak Bikin Mikir, Mainkan Bersama Sahabat

Menguji ketajaman pikiran dan kreativitas, pertanyaan menjebak menawarkan pengalaman interaktif yang tak terduga.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Lima Alasan Lamaran Kerja Anda Sering Ditolak Meski Rajin Kirim CV
Ternyata, Ini Lima Alasan Lamaran Kerja Anda Sering Ditolak Meski Rajin Kirim CV

Alasan kedua adalah Anda kurang persiapan baik itu dari segi diri sendiri maupun persyaratan yang diminta oleh perusahaan.

Baca Selengkapnya
Tips Mengatasi Rasa Gugup Saat Melakukan Wawancara Pekerjaan
Tips Mengatasi Rasa Gugup Saat Melakukan Wawancara Pekerjaan

Bagaimana sih agar rasa gugup dan deg-degan yang dimiliki bisa berkurang?

Baca Selengkapnya
100 Tebak-Tebakan Sulit Bikin Emosi Sekaligus Ngakak, Isi Waktu Luang
100 Tebak-Tebakan Sulit Bikin Emosi Sekaligus Ngakak, Isi Waktu Luang

Tebak-tebakan sulit bikin emosi memberikan tantangan intelektual dan kegembiraan.

Baca Selengkapnya
50 Tebak-tebakan Sulit dan Jawabannya, Lucu tapi Bikin Mikir
50 Tebak-tebakan Sulit dan Jawabannya, Lucu tapi Bikin Mikir

Bermain tebak-tebakan bisa mengasah otak, melatih kreativitas, dan meningkatkan keakraban dengan teman atau keluarga.

Baca Selengkapnya
Tanya Jawab Lucu yang Bikin Mikir Keras Lengkap dengan Jawabannya
Tanya Jawab Lucu yang Bikin Mikir Keras Lengkap dengan Jawabannya

Kumpulan tanya jawab lucu yang bikin mikir keras beserta jawabannya.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Lolos Wawancara Kerja Lewat Telepon
Cara Mudah Lolos Wawancara Kerja Lewat Telepon

HRD akan memberikan sejumlah pertanyaan untuk mencari kandidat pekerja terbaik.

Baca Selengkapnya
Contoh Kelemahan Diri dalam Wawancara, Fresh Graduate Wajib Tahu
Contoh Kelemahan Diri dalam Wawancara, Fresh Graduate Wajib Tahu

Kelemahan diri perlu dipahami sebagai bekal wawancara kerja.

Baca Selengkapnya