Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Pola pikir yang menghambat kreativitas

5 Pola pikir yang menghambat kreativitas Ilustrasi bosan. ©2012 Shutterstock/Yuri Arcurs

Merdeka.com - Hambatan untuk sukses sebenarnya banyak disebabkan oleh pribadi masing-masing. Misalnya kebiasaan menanamkan pola pikir yang menghambat kreativitas seperti yang dilansir dari Care2 berikut ini.

Aku bosan

Merasa bosan identik dengan berhenti melakukan aktivitas yang seharusnya diselesaikan. Padahal sebenarnya Anda bisa lebih menggali potensi diri dan memunculkan ide kreatif dari hal yang sebelumnya tidak terduga saat bosan.

Orang lain juga bertanya?

Aku benci

Kata benci sifatnya sangat kuat. Sehingga sekali Anda memikirkannya, otak akan secara otomatis mengelak segala hal yang sudah termasuk dalam peringkat benci. Sebaiknya katakan kurang tertarik, lantas temukan hal yang bisa menarik perhatian untuk memunculkan kreativitas.

Aku tidak bisa

Jangan pernah berkata tidak bisa ketika berusaha. Sebab sekali Anda menanamkan pola pikir seperti itu, tubuh akan menolak segala hal yang sedang Anda usahakan. Katakan Anda pasti bisa demi meningkatkan kepercayaan diri.

Aku tidak punya waktu

Sesungguhnya orang-orang yang merasa kehabisan waktu dan menganggap 24 jam terlalu singkat adalah mereka yang gagal membagi waktunya sendiri. Jadi jangan berpikir Anda tidak punya waktu saat akan melakukan sesuatu.

Itu bukan salahku

Memang sulit rasanya mengakui kesalahan. Namun jika Anda tidak pernah mengaku atas kesalahan yang diperbuat, selamanya Anda akan terjebak dalam perasaan yang tidak nyaman. Kreativitas pun terhambat karena Anda gagal berpikir secara jernih.

Itulah berbagai pola pikir yang menghambat kreativitas. Hilangkan semuanya dari dalam kepala Anda untuk meraih kesuksesan!

Baca juga:

Banyak teman mudahkan dapat pekerjaan

6 Kebiasaan kecil yang bikin stres!

Menaikkan gaji karyawan mampu hasilkan lebih banyak uang?

5 Ungkapan yang bisa menghancurkan karir

Tips hemat untuk si gila belanja (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fakta Orang yang Mudah Bosan, Kreatif tapi Bahaya untuk Mental
Fakta Orang yang Mudah Bosan, Kreatif tapi Bahaya untuk Mental

Dengan mengetahui fakta orang yang mudah bosan akan membantu kita memahami bagaimana karakter mereka.

Baca Selengkapnya
5 Tanda Kamu Termasuk Pribadi yang Membosankan Menurut Orang Lain
5 Tanda Kamu Termasuk Pribadi yang Membosankan Menurut Orang Lain

Cobalah untuk mengamati, apakah dirimu termasuk orang yang membosankan di mata orang lain berdasarkan tanda-tanda berikut ini. Yuk, simak penjelasan lengkapnya!

Baca Selengkapnya
9 Alasan Kenapa Kamu Gampang Merasa Malas dan Tidak Semangat
9 Alasan Kenapa Kamu Gampang Merasa Malas dan Tidak Semangat

Ternyata ada beberapa hal yang bisa jadi alasan munculnya dua perasaan tersebut, loh. Yuk, simak penjelasannya!

Baca Selengkapnya
5 Tanda Orang yang Hidupnya Sulit Bahagia
5 Tanda Orang yang Hidupnya Sulit Bahagia

Semua orang pasti ingin merasakan hidup bahagia. Namun terkadang masih ada hal yang dapat menghambatnya, ini tanda-tandanya.

Baca Selengkapnya
6 Penyebab Seseorang Mudah Merasa Gelisah dan Kehilangan Motivasi
6 Penyebab Seseorang Mudah Merasa Gelisah dan Kehilangan Motivasi

Rasa gelisah dan kehilangan motivasi merupakan hal yang wajar, tapi jangan biarkan berlarut-larut.

Baca Selengkapnya
6 Penyebab Sulit Konsentrasi, Salah Satunya Kurang Olahraga
6 Penyebab Sulit Konsentrasi, Salah Satunya Kurang Olahraga

Sulitnya mempertahankan konsentrasi bisa menjadi tantangan yang menghampiri banyak individu.

Baca Selengkapnya