5 Tips berkebun di lahan kecil
Merdeka.com - Berkebun adalah salah satu aktivitas yang menyenangkan sekaligus menyehatkan. Sayangnya beberapa orang mengaku malas berkebun karena alasan tidak punya lahan yang cukup luas. Padahal, lahan kecil juga bisa dijadikan tempat berkebun. Simak tips berkebun di lahan kecil selengkapnya seperti yang dilansir dari Care2 berikut ini.
Tanaman dalam kontainerHampir semua jenis sayuran bisa ditumbuhkan di dalam kontainer. Anda bahkan tidak perlu membeli kontainer, karena bekas bingkai jendela pun bisa disulap menjadi lahan berkebun. Setelah memiliki kontainer, Anda hanya perlu mengisinya dengan tanah yang baik, lokasi yang mendapat sinar matahari cukup, dan menyiram tanaman secara teratur.
Kebun vertikalBerkebun tidak harus dilakukan di lahan yang luas. Sebab Anda juga bisa menciptakan kebun vertikal. Caranya adalah menanam tanaman dalam pot dan menggantungnya di dinding. Atau pilih tanaman yang sifatnya merambat sehingga bisa dikembangbiakkan dengan cara vertikal.
-
Apa saja tanaman yang cocok untuk taman vertikal? Dengan berbagai jenis tanaman yang tersedia, Anda bisa menyesuaikan vertical garden sesuai dengan preferensi estetika dan kebutuhan lingkungan rumah Anda.
-
Bagaimana cara membuat taman vertikal? Taman vertikal adalah salah satu solusi praktis untuk menghadirkan taman dalam rumah, terutama jika ruang yang tersedia terbatas. Taman ini dapat dibuat dengan menempelkan pot-pot kecil berisi tanaman hias atau herbal pada dinding kosong. Untuk hasil yang optimal, pastikan dinding tersebut mendapat cukup cahaya matahari.
-
Bagaimana memilih tanaman yang tepat untuk taman vertikal? Memilih tanaman yang tepat melibatkan mempertimbangkan faktor seperti kebutuhan cahaya, kebutuhan air, ukuran tanaman, dan iklim tempat tinggal.
-
Kenapa berkebun bagus untuk pelupa? Berkebun adalah hobi yang bagus untuk orang pelupa, karena melibatkan banyak aktivitas fisik dan mental.
-
Dimana taman outdoor bisa dibuat? Taman outdoor ini bukan hanya berfungsi sebagai tempat berkebun biasa, tetapi bisa juga menjadi tempat yang sempurna untuk relaksasi dan sekedar bersantai.
-
Mengapa taman vertikal cocok untuk rumah minimalis? Cocok bagi hunian minimalis yang ingin menghadirkan suasana hijau dan segar.
Tanaman cepat tumbuhPilih jenis tanaman yang cepat tumbuh, misalnya sayuran selada. Selain selada termasuk sayuran yang menyehatkan, Anda juga akan merasa puas karena bisa menikmati hasil dari kebun sendiri meskipun lahannya sempit.
Tanaman berbedaMeskipun Anda menanam sayuran yang cepat dipanen, Anda juga sebaiknya menumbuhkan tanaman yang masa panennya cukup lama. Misalnya selada dan tomat atau lobak dan cabai.
Tanaman kerdilKarena lahan berkebun Anda kecil, jangan memaksakan diri untuk menanam pohon buah-buahan. Namun ada solusi untuk masalah ini. Beberapa tanaman buah tersedia dalam bentuk kerdil. Sehingga Anda juga bisa menanamnya meskipun lahan berkebun tidak terlalu luas.
Itulah tips berkebun di lahan kecil. Selamat mencoba!
Baca juga:Berkebun, hobi asyik yang menyehatkan4 Tips berkebun di dalam rumahTips mudah mempercantik peralatan berkebun (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Desain vertical garden atau taman vertikal bisa jadi pilihan bagi penyuka tanaman namun memiliki lahan yang terbatas. Ini desain yang bisa Anda pilih.
Baca SelengkapnyaTanaman yang dipilih untuk vertical garden dapat memberikan tampilan yang menarik dan dinamis, serta menciptakan nuansa alami di sekitar rumah.
Baca SelengkapnyaTaman minimalis tidak hanya menjadi tempat untuk bersantai tetapi juga dapat berfungsi sebagai elemen dekoratif yang mempercantik fasad rumah.
Baca SelengkapnyaTaman dalam rumah minimalis memiliki berbagai manfaat, baik untuk kesehatan fisik maupun psikologis.
Baca SelengkapnyaMembuat taman minimalis modern di rumah telah menjadi pilihan bagi banyak orang untuk menciptakan ruang hijau yang menyegarkan, meskipun dengan lahan terbatas.
Baca SelengkapnyaTaman tropis minimalis bisa menjadi pilihan tepat bagi pecinta alam yang ingin menghadirkan suasana hijau dan teduh di rumah.
Baca SelengkapnyaMemiliki taman di rumah bukan hanya menjadi pelengkap estetika, tetapi juga memberikan kenyamanan serta suasana sejuk bagi penghuni.
Baca SelengkapnyaLantas, bagaimana jika taman Bali itu ada di rumahmu? Beberapa desain taman Bali di rumah yang cantik ini mungkin cocok jadi inspirasi. Yuk, simak!
Baca SelengkapnyaPemilihan tembok yang sesuai dengan desain dan model taman serta suasana yang diinginkan adalah kunci utamanya.
Baca SelengkapnyaSaat ini, menanam tanaman tidak perlu membutuhkan lahan yang luas. Dengan kreativitas, kita bisa menghijaukan rumah dengan cara hidroponik.
Baca SelengkapnyaDesain rumah pinggir sawah tak selalu terlihat ndeso atau seperti gubuk, bisa juga minimalis dan estetik lho, ini contoh desainnya.
Baca SelengkapnyaHidroponik adalah metode bercocok tanam yang tidak menggunakan tanah, melainkan air yang kaya nutrisi untuk mendukung pertumbuhan tanaman.
Baca Selengkapnya