Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Tips untuk Menghilangkan Rasa Insecure di dalam Hubungan

5 Tips untuk Menghilangkan Rasa Insecure di dalam Hubungan Ilustrasi pasangan. ©2020 MBC

Merdeka.com - Insecure adalah rasa tidak percaya diri atau tidak aman, tidak pasti, dan cemas. Insecure bisa terjadi kepada siapa saja dan kapan saja, termasuk saat menjalin hubungan.

Insecure di dalam hubungan bisa terjadi karena seseorang merasa tidak berharga atau tidak pantas bersanding dengan pasangannya. Membiarkan perasaan insecure yang berlebihan bisa menjadikan hubungan tidak stabil. Setidaknya bisa membuat pasangan merasa tidak nyaman.

Lalu bagaimana caranya agar hubungan tidak terancam rasa insecure? Berikut ini beberapa tips yang bisa diterapkan.

1. Mengakui dan Menerima Perasaan Insecure

Tips menghilangkan insecure di dalam hubungan, bisa dilakukan dengan menerima perasaan insecure tersebut, agar hubungan menjadi langgeng. Perasaan insecure adalah perasaan yang wajar. Apalagi kalau baru jadian, sehingga perasaan insecure itu harus diterima dengan baik.

Komunikasikan dengan pasanganmu, ceritakan kalau memiliki perasaan insecure dalam menjalin hubungan ini. Jika pasangan orang yang baik maka ia akan menerimamu. Walaupun insecure adalah perasaan yang wajar, dan sering terjadi pada banyak orang, namun usahakan jangan terlalu berlarut dalam perasaan insecure.

2. Tumbuhkan Keyakinan

Cobalah untuk meyakinkan diri sendiri, agar perasaan insecure tidak mengganggu hubungan. Perasaan insecure biasanya datang dari diri sendiri. Perasaan insecure karena gelisah dan rasa takut bisa diatasi dengan meyakinkan diri sendiri bahwa hubunganmu dengan pasangan akan bahagia.

Bicaralah di depan cermin, yakinkan dirimu bahwa dirimu berharga, dan pantas untuk bahagia di dalam hubunganmu. Berbicaralah dengan dirimu sendiri dengan yakin, lakukanlah setiap kali merasa insecure. Yakin dengan diri sendiri bisa membuat hubungan dan pasanganmu menjadi langgeng.

3. Harus Merasa Berharga dan Istimewa

Tips menghilangkan insecure di dalam hubungan, bisa dilakukan dengan menanamkan pikiran bahwa dirimu berharga dan istimewa. Tips ini bisa membuat hubunganmu menjadi langgeng. Walaupun perasaan insecure sering datang, karena merasa diri tidak istimewa dan tidak berharga di depan pasangan, namun sebenarnya pasangan memilihmu karena merasa dirimu istimewa dan berharga.

Agar tidak insecure atau minder saat bertemu pasangan, tanamkan terlebih dahulu pikiran bahwa dirimu istimewa dan berharga. Setelah itu buat penampilanmu menjadi terlihat berharga dan istimewa. Terlihat berharga dan istimewa, tidak hanya ditunjukkan untuk pasangan saja. Tetapi demi kebaikan dirimu sendiri agar dihargai.

4. Tingkatkan Kualitas Diri

Tips menghilangkan insecure dalam hubungan, bisa dilakukan dengan meningkatkan kualitas diri. Tips ini juga bisa membuat hubungan menjadi lebih langgeng. Perasaan insecure sering sekali muncul, karena merasa diri tidak pantas dan kemudian minder. Hal ini bisa diatasi dengan cara meningkatkan kualitas yang ada di dalam diri.

Kamu bisa mencatat kekurangan dan kelebihan yang dimiliki. Lalu tutupilah kekuranganmu dengan kelebihanmu, hal ini juga bisa membuat diri terlihat lebih baik. Kualitas diri juga bisa digali dengan adanya hobi. Jika Sahabat Fimela memiliki hobi menulis, kembangkanlah hobi tersebut hingga membuat dirimu bangga dan berkualitas.

5. Percayalah Anda akan Bahagia

Tips menghilangkan insecure dalam hubungan, bisa dilakukan dengan saling percaya, bahwa hubungan ini akan langgeng dan bahagia. Walaupun di dalam hubungan sering terjadi konflik, dan banyak orang yang mengadu domba, tetap percaya hubungan kalian tetap bahagia dan langgeng.

Jangan mudah percaya dengan omongan orang, yang akan merusak hubungan, dan menambahkan insecure di dalam dirimu. Komunikasikan dengan pasangan, selalu jujur dan terima pasangan apa adanya, agar hubungan langgeng dan bahagia.

Langgengnya satu hubungan itu tergantung dari kamu dan pasangan. Jadi pastikan kalian memiliki komitmen yang sama saat memulai satu hubungan.

Reporter: Kezia Prasetya ChristvidyaSumber: Fimela.com

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penyebab Insecure Berlebihan dan Cara Mengatasinya, Menarik Disimak
Penyebab Insecure Berlebihan dan Cara Mengatasinya, Menarik Disimak

Insecure berlebihan sering kali menyebabkan seseorang meragukan diri sendiri secara terus-menerus.

Baca Selengkapnya
Jangan Minder! 5 Cara ini Bisa Atasi Rasa Insecure Usai Mengalami Kegagalan dalam Hidup
Jangan Minder! 5 Cara ini Bisa Atasi Rasa Insecure Usai Mengalami Kegagalan dalam Hidup

Atasi insecure dimulai dari dirimu sendiri seperti kontrol perasaan dan tentukan tujuan. Kemudian, dapatkan dukungan dari orang lain.

Baca Selengkapnya
Cara Ampuh Mengatasi Cemburu Berlebihan pada Pasangan
Cara Ampuh Mengatasi Cemburu Berlebihan pada Pasangan

Cemburu berlebihan dapat memberi pengaruh buruk dalam sebuah hubungan. Yuk, simak cara ampuh mengatasi cemburu berlebihan!

Baca Selengkapnya
7 Cara Dasar Cegah Toxic Relationship, Salah Satunya Komunikasi yang Terbuka
7 Cara Dasar Cegah Toxic Relationship, Salah Satunya Komunikasi yang Terbuka

Menunjukkan cinta secara langsung, seperti memberikan pujian atau sentuhan fisik yang lembut, adalah cara yang efektif untuk memperkuat ikatan emosional.

Baca Selengkapnya
Kata-Kata Insecure Singkat, Penting untuk Dijadikan Motivasi Hidup agar Semangat & Kembali Percaya Diri
Kata-Kata Insecure Singkat, Penting untuk Dijadikan Motivasi Hidup agar Semangat & Kembali Percaya Diri

Kata-kata ini bisa membangkitkan semangat ketika kekuatan dalam diri sedang melemah.

Baca Selengkapnya
Merasa Kesepian Meski Sudah Punya Pasangan? Begini Cara Mengatasinya!
Merasa Kesepian Meski Sudah Punya Pasangan? Begini Cara Mengatasinya!

Meski sudah menjalin hubungan spesial, rasa sepi masih terasa di hati.

Baca Selengkapnya
4 Cara Melawan Insecurity untuk Para Anak Muda, Yuk Terapkan Mulai Sekarang
4 Cara Melawan Insecurity untuk Para Anak Muda, Yuk Terapkan Mulai Sekarang

Cara mudah untuk melawan insecurity. Para anak muda wajib banget untuk tahu.

Baca Selengkapnya
7 Tips Mengatasi Rasa Takut Berlebihan, Lakukan Hal Ini
7 Tips Mengatasi Rasa Takut Berlebihan, Lakukan Hal Ini

Bagi banyak orang, mengatasi rasa takut berlebihan bisa menjadi tantangan yang mengintimidasi.

Baca Selengkapnya
Ragu Jelang Pernikahan? Ini Cara Mengatasinya Bersama Pasangan
Ragu Jelang Pernikahan? Ini Cara Mengatasinya Bersama Pasangan

Komunikasi, terapi, liburan, dan penundaan pernikahan adalah langkah-langkah yang dapat membantu Anda menyelesaikan keraguan dan membangun fondasi yang kuat

Baca Selengkapnya
10 Cara Membangun Kepercayaan pada Pasangan, Bikin Makin Romantis
10 Cara Membangun Kepercayaan pada Pasangan, Bikin Makin Romantis

Kepercayaan adalah fondasi dari banyak aspek hubungan yang solid.

Baca Selengkapnya
10 Tips Meningkatkan Rasa Percaya Diri, Rawat Tubuh dan Miliki Tujuan yang Realistis
10 Tips Meningkatkan Rasa Percaya Diri, Rawat Tubuh dan Miliki Tujuan yang Realistis

Meningkatkan rasa percaya diri adalah perjalanan yang berkelanjutan. Banyak faktor yang dapat memengaruhinya.

Baca Selengkapnya
10 Cara Mengelola Emosi dalam Rumah Tangga, Perlu Diketahui
10 Cara Mengelola Emosi dalam Rumah Tangga, Perlu Diketahui

Penting untuk mengelola emosi dalam hubungan suami istri.

Baca Selengkapnya