7 Rahasia perawatan kulit secara alami
Merdeka.com - Kita telah membaca ribuan tips kecantikan dan mencoba ratusan produk perawatan kulit. Wanita selalu ingin tampil sempurna di hadapan pasangannya. Jadi, cobalah tujuh rahasia kecantikan ini, seperti yang dilansir di timesofindia.indiatimes.com.
Rahasia 1
Minum air: Kulit kering sering disebabkan oleh kebiasaan malas minum air. Minum air minimal 8 gelas per hari agar kulit tetap lembab.
-
Bagaimana cara agar kulit sehat? Untuk mendapatkan kulit yang sehat, Anda perlu menyeimbangkan asupan nutrisi yang baik dengan penggunaan skincare yang tepat.
-
Apa yang dicari wanita dalam kulit wajah? Setiap wanita pasti ingin memiliki kulit wajah yang cerah agar lebih percaya diri.
-
Apa saja kandungan yang baik untuk kulit? Kandungan seperti aloe vera, vitamin C, dan hyaluronic acid seringkali baik untuk berbagai jenis kulit.
-
Apa yang harus dikonsumsi untuk menjaga kulit tetap sehat? Apa yang kamu konsumsi ternyata sangat berpengaruh pada kondisi kulit. Maka dari itu, konsumsi makanan yang kaya akan antioksidan, vitamin, dan mineral seperti buah-buahan, sayuran, dan kacang-kacangan yang dapat membantu menjaga kulit tetap sehat dan cerah.
-
Bagaimana cara merawat wajah agar glowing? Memperhatikan asupan nutrisi yang baik dan menjaga hidrasi tubuh dapat membantu memperlambat proses penuaan kulit dan menjaga penampilannya tetap segar.
-
Bagaimana cara menjaga kulit agar tetap sehat dan bercahaya saat hamil? Meskipun terdapat perubahan kulit negatif seperti kulit berminyak dan berjerawat, ada juga perubahan kulit positif yang dikenal sebagai 'pregnancy glow' atau kilau kehamilan. Kulit wajah ibu hamil terlihat bercahaya dan sehat karena peningkatan aliran darah yang membantu menyuplai nutrisi ke kulit.
Rahasia 2
Tabir surya adalah sebuah keharusan. Tabir surya adalah produk terbaik untuk kulit awet muda. Sinar UV adalah sumber utama dari penuaan kulit. Gunakan tabir surya 15 menit sebelum keluar rumah, sehingga tubuh bisa menyerap dengan benar.
Rahasia 3
Melembabkan kulit: Pastikan Anda selalu membawa lotion pelembab. Jangan biarkan kulit menjadi kering dan bersisik.
Rahasia 4
Tangan dan leher juga penting: Rawat kulit tangan dan leher seperti Anda merawat kulit wajah Anda. Anda harus encuci, membersihkan, dan melembabkan wajah. Oleskan krim pelembab pada leher dan tangan agar mereka tetap lembab dan halus.
Rahasia 5
Olahraga meningkatkan sirkulasi darah dan kapasitas oksigen. Jadi jangan malas untuk berolahraga supaya tubuh tetap sehat!
Rahasia 6
Makanan sehat: Makan banyak buah dan sayuran segar. Vitamin A, C, dan E dapat mengatasi masalah kulit.
Rahasia 7
Merasa rileks dan tenang. Stres sangat mempengaruhi kecantikan kulit Anda. Anda tentu pernah mendengar bahwa tersenyum membuat wajah awet muda.
Cantik tak hanya mengenai perawatan luar saja. Kecantikan yang alami juga datang dari dalam diri Anda. Selamat mencoba! (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ingin membuat wajah jadi glowing secara alami? Simak 7 cara mudahnya berikut ini.
Baca SelengkapnyaMencapai cantik luar dalam membutuhkan usaha yang seimbang. Nah, Anda juga bisa mencapai kecantikan luar dalam ini dengan cara yang tepat.
Baca Selengkapnya10 bahan alami ini bisa digunakan para wanita untuk mengurangi kerutan halus yang ada di wajah. Sudah pernah coba belum?
Baca SelengkapnyaPerawatan kulit di pagi hari bisa sangat menentukan kondisi kita selama seharian selanjutnya.
Baca SelengkapnyaPerawatan yang tepat dapat membantu kita merawat kulit dengan baik, menjaga elastisitasnya, dan menyamarkan tanda-tanda penuaan seperti kerutan halus.
Baca SelengkapnyaHampir sebagian besar orang menginginkan wajah yang cantik dan bercahaya. Salah satu caranya yakni bisa dilakukan dengan membaca doa agar cantik bercahaya.
Baca SelengkapnyaBahan-bahan berikut ini bisa Anda jadikan masker agar wajah Anda terlihat bersih dan putih.
Baca SelengkapnyaWanita Korea memiliki kulit yang halus, cerah, dan berkilau. Berikut cara mencerahkan wajah dengan campuran bahan alami.
Baca SelengkapnyaJadi, bagi kamu yang ingin memulai perawatan kulit, mulailah dengan langkah-langkah sederhana ini terlebih dahulu. Apa saja ya basic skincare yang dimaksud?
Baca SelengkapnyaBeberapa bahan alami yang bisa bantu mencerahkan warna kulit.
Baca SelengkapnyaAwet muda tanpa menggunakan skincare adalah idaman banyak orang. Berikut ini 9 kebiasaan yang membuat tampak lebih awet muda.
Baca SelengkapnyaKulit remaja yang masih belia pun butuh skincare yang tepat.
Baca Selengkapnya