Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Tips perawatan kulit untuk remaja laki-laki

7 Tips perawatan kulit untuk remaja laki-laki Ilustrasi jerawat. ©Shutterstock/Vladimir Gjorgiev

Merdeka.com - Memasuki masa remaja, baik laki-laki atau perempuan, harus mulai memperhatikan kesehatan kulit mereka. Hal ini dikarenakan seseorang akan mengalami perubahan internal dalam tubuh mereka ketika memasuki masa remaja. Gejolak hormonal ini kemudian membuat remaja perempuan dan laki-laki sering terkena masalah kulit, seperti jerawat. Nah, berikut adalah tujuh tips perawatan kulit untuk remaja laki-laki, seperti dilansir dailyglow.com.

1. Cari tahu jenis kulit Anda!

Cari tahu apa jenis kulit Anda sebelum memilih produk perawatan kulit. Dengan begitu, Anda bisa menghindari iritasi yang disebabkan alergi terhadap bahan kimia dalam produk perawatan kulit.

2. Menjaga wajah tetap bersih

Bersihkan wajah dua kali sehari untuk menghilangkan kotoran dan debu yang menempel di kulit. Kebersihan kulit dapat menghindarkan Anda dari risiko jerawat.

3. Jangan sering memegang wajah

Jauhkan tangan Anda dari wajah. Terlalu sering menyentuh wajah dapat menyebarkan minyak di wajah dan mendorong pertumbuhan bakteri, yang akhirnya bisa menimbulkan jerawat.

4. Melembapkan wajah

Biasakan untuk melembapkan wajah setelah membersihkannya. Bahkan meski kulit Anda berminyak sekali pun, Anda tetap perlu menjaga kelembapan kulit setiap hari.

5. Pengelupasan

Gunakan scrub sekali seminggu untuk mengelupas kulit mati di wajah. Ini sangat penting untuk dilakukan guna menjaga mendorong pergantian kulit yang baru.

6. Makan makanan sehat

Perbanyak makan sayur dan buah untuk memenuhi nutrisi yang dibutuhkan tubuh dan kulit Anda. Dengan demikian, Anda akan dapat menjaga kesehatan kulit dan tubuh.

7. Minum air

Minum air setidaknya 8 gelas sehari untuk menghidrasi tubuh dan mengeluarkan racun dari tubuh Anda. Selain melembapkan kulit, air dapat mendetoks tubuh.

Inilah tujuh tips perawatan kulit untuk remaja laki-laki. Selamat mencoba, guys! (mdk/des)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Rekomendasi Produk Skincare Aman Buat Remaja dengan Harga di Bawah Rp100.000
6 Rekomendasi Produk Skincare Aman Buat Remaja dengan Harga di Bawah Rp100.000

Kulit remaja yang masih belia pun butuh skincare yang tepat.

Baca Selengkapnya
Tidak Hanya untuk Wanita, Ketahui Panduan Skincare bagi Pria untuk Cegah Masalah Kulit dan Penuaan Dini
Tidak Hanya untuk Wanita, Ketahui Panduan Skincare bagi Pria untuk Cegah Masalah Kulit dan Penuaan Dini

Skincare atau perawatan kulit merupakan hal yang penting untuk dilakukan juga oleh pria demi kesehatan kulit.

Baca Selengkapnya
Anti Ribet, Ini 5 Skincare Pria yang Wajib Digunakan Setiap Hari
Anti Ribet, Ini 5 Skincare Pria yang Wajib Digunakan Setiap Hari

Jangan khawatir dianggap feminin, karena aktivitas ini sudah seharusnya dilakukan baik wanita atau pria.

Baca Selengkapnya
Urutan Skincare Malam Remaja yang Aman, Cegah Penuaan Dini
Urutan Skincare Malam Remaja yang Aman, Cegah Penuaan Dini

Urutan penggunaan skincare untuk kulit remaja yang tepat.

Baca Selengkapnya
Bolehkah Remaja Pakai Skincare? Bagaimana Cara Memilih dan Menggunakannya?
Bolehkah Remaja Pakai Skincare? Bagaimana Cara Memilih dan Menggunakannya?

Cara pakai skincare untuk remaja. Maksimalkan perawatan kulit sejak usia dini.

Baca Selengkapnya
Ancaman Masalah Kulit yang Bisa Dialami pada Tiap Dekade Usia, Cegah Sebelum Parah
Ancaman Masalah Kulit yang Bisa Dialami pada Tiap Dekade Usia, Cegah Sebelum Parah

Seiring bertambahnya usia, masalah kesehatan yang mungkin kita alami juga berubah.

Baca Selengkapnya
Ketahui Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Remaja dan Mana yang Aman Digunakan
Ketahui Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Remaja dan Mana yang Aman Digunakan

Remaja perlu untuk mewaspadai kandungan di skincare mereka serta mengetahui apa yang aman dan tidak digunakan.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Sabun Muka yang Cocok untuk Kebutuhan Kulit Remaja, Apa Saja Pilihannya?
Rekomendasi Sabun Muka yang Cocok untuk Kebutuhan Kulit Remaja, Apa Saja Pilihannya?

Intip rekomendasi sabun muka yang cocok dengan kebutuhan kulit remaja di sini, yuk!

Baca Selengkapnya
10 Cara Perawatan Kulit Penting yang Dilakukan Sejak Pagi Hari
10 Cara Perawatan Kulit Penting yang Dilakukan Sejak Pagi Hari

Perawatan kulit di pagi hari bisa sangat menentukan kondisi kita selama seharian selanjutnya.

Baca Selengkapnya
Tips Awet Muda untuk Pria Dewasa, Penting Jaga Gaya Hidup dan Perawatan Tubuh
Tips Awet Muda untuk Pria Dewasa, Penting Jaga Gaya Hidup dan Perawatan Tubuh

Tak hanya wanitam pria juga wajib menjaga kesehatan kulit wajah supaya tetap awet muda. Salah satu caranya adalah dengan rutin mengonsumsi air putih.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Permasalahan Pubertas dari Sisi Kesehatan, Ketahui Tips Berikut Ini
Cara Mengatasi Permasalahan Pubertas dari Sisi Kesehatan, Ketahui Tips Berikut Ini

Merdeka.com merangkum informasi tentang cara mengatasi masalah pubertas dari sisi kesehatan.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Skincare yang Cocok untuk Remaja, Jangan Salah Pilih ya
Rekomendasi Skincare yang Cocok untuk Remaja, Jangan Salah Pilih ya

Rekomendasi jenis-jenis dan merek skincare yang cocok dan aman untuk dipakai remaja.

Baca Selengkapnya