Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

8 Buah yang bikin rambut lebat kembali

8 Buah yang bikin rambut lebat kembali Ilustrasi pisang. ©2013 Merdeka.com/Shutterstock/Sanzhar Murzin

Merdeka.com - Diet sehat harus mencakup asupan buah-buahan dan sayuran segar yang tidak hanya baik untuk tubuh tetapi juga untuk kulit dan rambut. Tidak ada yang bisa menyangkal fakta bahwa diet sehat juga mempengaruhi kecantikan kulit dan rambut. Makanan yang tidak sehat tidak hanya membuat kulit terlihat kusam, tetapi juga menyebabkan masalah rambut seperti rontok dan kerusakan rambut lainnya. Ada banyak makanan yang dapat membantu mengobati masalah kulit dan rambut. Yuk simak ulasan dari Boldsky!

1. Jeruk

Jeruk dapat meningkatkan pertumbuhan rambut Dan mengobati rambut rontok. Anda juga dapat menggunakan jus atau ekstrak jeruk pada rambut Anda untuk mendapatkan hasil terbaik.

2. Lemon

Lemon memiliki banyak manfaat untuk kulit dan rambut. Anda dapat mengoleskan potongan lemon pada kulit kepala untuk mengobati rambut rontok, ketombe, kulit kepala kering dan gatal.

3. Berries

Berries juga membantu mengobati kerontokan rambut dan meningkatkan pertumbuhan rambut. Buah-buahan ini mengandung bahan kimia alami yang disebut bioflavanoids yang dapat meningkatkan sirkulasi darah di kulit kepala sehingga mengurangi masalah rambut rontok secara alami.

4. Plum

Untuk memiliki rambut yang sehat, Anda dapat mengonsumsi plum. Anda juga dapat menambahkan jus plum ke dalam ramuan masker rambut Anda untuk mengurangi kerontokan rambut.

5. Pisang

Haluskan pisang matang lalu oleskan pada rambut dan kulit kepala Anda untuk mengobati rambut rontok dan membantu mengembalikan kilau rambut.

6. Jambu biji

Jambu biji kaya akan vitamin A yang mempromosikan pertumbuhan rambut baru dan juga meningkatkan fungsi selaput lendir. Tambahkan beberapa tetes madu dan jus lemon pada ramuan masker rambut Anda, jika Anda memiliki ketombe. Campur dan oleskan pada rambut untuk mendapatkan hasil terbaik.

7. Pepaya

Ekstrak pepaya dikenal sebagai exfoliator alami untuk kulit dan rambut. Jika dicampur dengan susu dan madu, ramuan ini tidak hanya mengobati masalah kulit kepala, tetapi juga mengurangi rambut rontok secara alami. Haluskan pepaya dan campur dengan susu dan madu, lalu oleskan pada rambut. Biarkan kering dan bilas dengan air dingin.

8. Persik

Buah ini banyak digunakan untuk mengobati masalah kulit kepala. Jika kulit kepala Anda tidak bersih, itu dapat menyebabkan rambut rontok. Jadi, masker ini dapat membantu Anda menjaga kebersihan kulit kepala hingga ke akarnya.

Inilah delapan buah-buahn segar yang baik untuk rambut dan kulit. Kalau ada yang alami, kenapa harus pakai yang kimia. Iya, kan? (mdk/des)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Bahan Sederhana yang Ada di Dapur, Efektif Atasi Rambut Rontok
5 Bahan Sederhana yang Ada di Dapur, Efektif Atasi Rambut Rontok

Selain sebagai bumbu masakan, bawang putih juga efektif untuk merangsang pertumbuhan rambut. Proses pengolahan bawang putih sebagai obat untuk rambut rontok.

Baca Selengkapnya
10 Bahan Alami yang Teruji secara Klinis Mampu Atasi Rambut Rontok
10 Bahan Alami yang Teruji secara Klinis Mampu Atasi Rambut Rontok

Mulai dari urang-aring, rosemary, gletang, sampai bunga sepatu.

Baca Selengkapnya
5 Masker Alami yang Bisa Dibuat di Rumah Untuk Mengatasi Rambut Rontok
5 Masker Alami yang Bisa Dibuat di Rumah Untuk Mengatasi Rambut Rontok

Mengatasi rambut rontok ternyata bisa menggunakan bahan yang simple dan bisa ditemui di rumah

Baca Selengkapnya
Rambut Rontok Akibat Stres? Tenang, Ada 4 Tips Mudah yang Bisa Kamu Coba!
Rambut Rontok Akibat Stres? Tenang, Ada 4 Tips Mudah yang Bisa Kamu Coba!

Yuk, intip empat tips mudah berikut agar rambut rontok akibat stres nggak lagi jadi beban!

Baca Selengkapnya
Kontribusi Nutrisi dalam Mencegah Rambut Rontok, Cek Sederet Fakta Menariknya
Kontribusi Nutrisi dalam Mencegah Rambut Rontok, Cek Sederet Fakta Menariknya

Kontribusi nutrisi dalam mencegah rambut rontok biasanya bisa dirasakan dengan mengonsumsi aneka makanan untuk rambut rontok.

Baca Selengkapnya
12 Cara Mencegah Rambut Menipis dan Menjadi Botak
12 Cara Mencegah Rambut Menipis dan Menjadi Botak

Masalah rambut yang semakin menipis bisa diatasi dengan menerapkan sejumlah hal berikut:

Baca Selengkapnya
10 Bahan Alami untuk Menumbuhkan Rambut Botak, Bisa Dicoba
10 Bahan Alami untuk Menumbuhkan Rambut Botak, Bisa Dicoba

Pertumbuhan rambut akan kembali normal seiring dengan proses pemulihan tubuh, biasanya dalam waktu 6 hingga 9 bulan.

Baca Selengkapnya
6 Tips Agar Rambut Tidak Rontok Berlebihan, Ayo Ladies Selamatkan Mahkotamu!
6 Tips Agar Rambut Tidak Rontok Berlebihan, Ayo Ladies Selamatkan Mahkotamu!

Rata-rata kerontokan rambut terjadi 50 hingga 100 helai rambut sehari, tetapi ini tergantung pada panjang dan ketebalan rambut.

Baca Selengkapnya
10 Makanan untuk Memperkuat Akar Rambut, Kaya Vitamin dan Mineral Esensial
10 Makanan untuk Memperkuat Akar Rambut, Kaya Vitamin dan Mineral Esensial

Nutrisi yang kita konsumsi setiap hari memainkan peran besar dalam kesehatan rambut.

Baca Selengkapnya
Punya Santan Di Rumah? Ternyata Bisa Bikin Rambut Bebas Ketombe Lho, Ini Caranya
Punya Santan Di Rumah? Ternyata Bisa Bikin Rambut Bebas Ketombe Lho, Ini Caranya

Merawat rambut dengan menggunakan bahan alami akan membuat rambut menjadi lebih sehat alami dan mencegah kerusakan rambut karena ketidakcocokan produk.

Baca Selengkapnya
14 Bahan Alami Penyubur Rambut yang Ampuh, Aman Digunakan
14 Bahan Alami Penyubur Rambut yang Ampuh, Aman Digunakan

Banyak solusi bahan alami tersedia untuk membantu Anda menyuburkan rambut. Apa saja?

Baca Selengkapnya
9 Cara Menumbuhkan Kembali Rambut yang Rontok Secara Alami dan Cepat
9 Cara Menumbuhkan Kembali Rambut yang Rontok Secara Alami dan Cepat

ada berbagai cara yang sebenarnya dapat membantu menumbuhkan kembali rambut yang telah rontok. Yuk, simak!

Baca Selengkapnya