9 Trik ciptakan bibir sensual
Merdeka.com - Selain tubuh, bibir adalah hal yang wajib diperhatikan wanita. Bibir yang kusam, kering tidak akan menarik meski paras Anda cantik. Bibir yang tidak terawat bisa membuat pasangan mengurungkan niat untuk mencium Anda.
Bibir mempunyai peran penting dalam menunjang kecantikan Anda. Bibir yang terawat membuat para pria gemas dan ingin mendapat ciuman dari Anda. Lalu bagaimana caranya mendapatkan bibir yang sempurna? Simak ulasannya berikut yang telah dilansir dari boldsky.
Biarkan bibir Anda rileks
-
Bagaimana caranya agar pasangan semakin mencintai kita? 'Jangan berpikir terlalu sulit, rayuan yang sederhana pun cukup. Hei mantu, semakin kamu peduli dengan mertuamu, pasanganmu akan semakin mencintaimu,' tambahnya.
-
Bagaimana cara menjaga kesehatan mulut dan gigi? Para ahli merekomendasikan agar mengunjungi dokter gigi minimal setiap enam bulan untuk menjaga kebersihan mulut dan mendeteksi masalah yang mungkin muncul. Di samping itu, penting untuk memiliki rutinitas perawatan gigi yang baik, seperti menyikat gigi selama dua menit dengan pasta gigi yang mengandung fluoride dua kali sehari, melakukan flossing secara rutin, dan menggunakan obat kumur.
-
Bagaimana ucapan selamat pagi bisa membuat pacar bahagia? Mendapatkan ucapan selamat pagi dari pacar saat LDR akan membawa kebahagiaan tersendiri. Mengawali hari dengan rasa bahagia dan dicintai tentu akan membuat Anda lebih semangat menjalani hari.
-
Bagaimana menjaga kebersihan mulut? Pastikan anak Anda menjalani kebiasaan sikat gigi yang baik setidaknya dua kali sehari dan rutin menggunakan benang gigi.
-
Apa itu ciuman? Sebuah penelitian mencoba mengupas secara tuntas bagaimana awal mula orang-orang melakukan ciuman. Mengutip IFLScience, Kamis (31/10), sebagaimana diketahui, ciuman menjadi cara yang serbaguna untuk menunjukkan kasih sayang, keintiman, dan barangkali bagi sebagian negara mencerminkan rasa hormat.
-
Apa arti kata-kata senyum manis itu? Kata-kata senyum manis bisa Anda bagikan ke orang tersayang maupun media sosial.
Jika membiarkan bibir dalam keadaan tertutup dalam waktu yang cukup lama, maka Anda sedang menambahkan kerutan di sekitar bibir. Anda tak mau kan mempunyai kerut di bibir sebelum waktunya. Jadi biarkan bibir Anda untuk rileks, biarkan apa adanya.
Kelupas bibir dengan gula
Gula adalah pengelupas (exfoliator) yang sangat baik untuk bibir Anda. Gosokkan beberapa butiran gula pada bibir Anda untuk pengelupasan kulit dan mengangkat sel kulit mati. Bibir Anda bisa tampak cerah kembali.
Jilat bibir
Jika bibir terasa kasar setelah pengelupasan, sesekali jilatlah. Menjilati bibir Anda adalah antiseptik terbaik yang akan mencegah memar dan infeksi. Asal jangan terlalu sering agar bibir tidak kering.
Menggunakan madu
Mengoleskan madu pada bibir adalah cara terbaik untuk menjaga kelembapan bibir. Selain itu madu membuat bibir tampak mereka bersinar dan cahaya secara alami. Oleskan madu pada bibir satu kali sehari dan lihat hasilnya.
Berhenti merokok
Merokok akan berujung pada bibir yang berubah gelap dan kering. Warna bibir yang gelap membuat Anda tampak kusam. Jadi jika Anda ingin bibir kissable, Anda harus berhenti merokok.
Gunakan pelindung
Memakai lip balm yang mengandung tabir surya melindungi bibir dari sengatan matahari serta membuatnya lembut. Bibir memiliki tekstur lebih tipis bila dibandingkan dengan bagian tubuh Anda. Itulah mengapa bibir rentan terhadap kerusakan akibat matahari. Maka oleskan lotion tabir surya pada bibir Anda jika Anda akan keluar pada siang hari.
Gosokkan lemon
Jika warna bibir Anda gelap akibat merokok atau terkena paparan sinar matahari, segera gosokkan lemon pada bibir. Lemon adalah pemutih alami yang dapat mencerahkan warna bibir Anda.
Senam bibir
Tarik bibir Anda seperti Anda sedang cemberut, lalu lepaskan dengan tersenyum lebar. Lakukan gerakan ini 20 kali berturut-turut setiap hari untuk mendapatkan bibir yang lebih berisi. Selain itu latihan semacam ini dapat melenturkan otot yang ada pada bibir dan membuat bibir rileks.
Silahkan tersenyum...
Senyum adalah cara sederhana yang membuat bibir Anda menawan. Ketika Anda tersenyum riang, bibir Anda akan terlihat paling kissable. Jemput pangeran impianmu dengan senyuman mautmu, ladies!
Bibir yang lembap dan berwarna segar tentu sedap dipandang mata. Anda mau kan mempunyai bibir seperti itu? (mdk/vic)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Enam bahan alami yang bisa bikin bibirmu sesexy Lisa Blackpink, boleh dicoba
Baca SelengkapnyaBeberapa aroma parfum ternyata bisa membantu meningkatkan gairah dalam kehidupan intim pasangan.
Baca SelengkapnyaSejumlah foreplay bisa dilakukan untuk membuat suami jadi klepek-klepek.
Baca SelengkapnyaPerempuan selalu mendambakan bibir yang penuh, tebal dan seksi. Ini cara supaya mendapatkan bibir yang mempesona.
Baca SelengkapnyaMemberikan kata-kata manis dapat membantu mempererat hubungan.
Baca SelengkapnyaPantun cantik lucu juga bisa digunakan sebagai rayuan untuk pasangan.
Baca SelengkapnyaDengan pemakaian yang rutin, scrub bibir membantu menjaga bibir tetap dalam kondisi optimal, siap untuk menerima produk kecantikan lainnya dengan lebih baik.
Baca SelengkapnyaTernyata menggunakan lipstik tidak hanya langsung dipulaskan ke bibir, tapi ada yang harus diperhatikan mulai dari eksfoliasi hingga penggunaannya pada bibir.
Baca SelengkapnyaEnam titik yang bakal bikin pria klepek-klepek dan bikin suasana ranjang panas
Baca SelengkapnyaPijatan yang dilakukan oleh pasangan suami-istri bisa menjadi cara untuk menghangatkan hubungan.
Baca Selengkapnya