Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Coworking space, alternatif tempat kerja bagi freelance dan startup

Coworking space, alternatif tempat kerja bagi freelance dan startup coworking space. ©barcelonanavigator.com

Merdeka.com - Pada masa kini, pekerjaan tidak melulu hanya dikerjakan oleh sebuah perusahaan dan berada di kantor saja. Banyak freelance dan usaha start up yang mulai dari kecil dan tidak memiliki kantor sendiri bagi usaha mereka tersebut.

Memang benar tidak adanya kantor dapat membuat mereka lebih bebas memilih tempat, tetapi kadang ini juga yang menyebabkan macetnya inspirasi mereka dalam bekerja. Namun saat ini terdapat trend baru yang tengah berkembang bagi para freelance dan startup pemula tersebut berupa sebuah tempat yang biasa disebut sebagai coworking space.

Lalu apakah sebenarnya coworking space itu? Saat ini coworking space adalah istilah yang tengah umum digunakan untuk menyebut sebuah tempat yang dapat digunakan oleh seseorang untuk bekerja secara bersama-sama dengan orang lain. Di coworking space biasanya disediakan berbagai ruang untuk bekerja dan mencari inspirasi serta bahkan ruang rapat.

Orang lain juga bertanya?

coworking space

coworking space ©techli.com

Pada beberapa kota besar di Indonesia, bentuk coworking space ini mulai tumbuh bersamaan dengan semakin banyaknya usaha startup dan freelance dari berbagai bidang. Di tempat ini mereka tidak hanya sekedar bekerja saja tetapi juga mencari jaringan dan bertukar pengalaman dengan orang lain baik dari bidang yang sama maupun berbeda.

Keunggulan dari tempat ini adalah karena lingkungannya yang lebih santai daripada kantor serta berkumpulnya banyak orang dari berbagai latar belakang sehingga dapat memperluas jaringan. Biasanya juga disediakan jaringan internet yang cukup cepat di tempat tersebut sebagai penunjang pekerjaan di era modern ini.

Coworking space ini merupakan tempat yang sangat ideal untuk bekerja bagi Anda yang sedang mengembangkan bisnis baru atau pun sebagai freelance. Selain itu Anda juga tidak perlu memikirkan untuk menyewa kantor dan mempersiapkan infrastrukturnya karena semua sudah disiapkan di coworking space tersebut.

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
3 Tanda Anda Harus Berhenti Bekerja dan Rintis Usaha Sendiri
3 Tanda Anda Harus Berhenti Bekerja dan Rintis Usaha Sendiri

Jika sudah merasa jenuh dengan rutinitas sebagai karyawan, bisa saja itu pertanda untuk beralih menjadi wirausaha.

Baca Selengkapnya
Rumah BUMN Yogyakarta Jadi Tempat Berkumpul untuk Para Milenial, Kolaborasikan Anak Muda dengan Pelaku UMKM
Rumah BUMN Yogyakarta Jadi Tempat Berkumpul untuk Para Milenial, Kolaborasikan Anak Muda dengan Pelaku UMKM

Kehadiran mahasiswa di RuBy menjadi peluang yang bisa dimanfaatkan untuk mengolaborasikan anak muda dengan pelaku UMKM.

Baca Selengkapnya
Mengenal Asisten Virtual, Peluang Kerja Menjanjikan dan Bisa Dari Mana Saja
Mengenal Asisten Virtual, Peluang Kerja Menjanjikan dan Bisa Dari Mana Saja

Asisten virtual, menjadi salah satu pekerjaan yang mulai diminati sebagian masyarakat di era digital saat ini.

Baca Selengkapnya
Menikmati Layanan Perbankan di BRICafé x Couvee Jogja, Bisa Dapat Kopi Gratis
Menikmati Layanan Perbankan di BRICafé x Couvee Jogja, Bisa Dapat Kopi Gratis

Kafe ini menjadi pilihan tepat untuk menggunakan layanan perbankan, menyelesaikan pekerjaan, menghabiskan waktu bareng teman atau hanya sekedar bersantai.

Baca Selengkapnya
10 Pekerjaan Sampingan Online Buat Tambah Pundi Rupiah di Rekening
10 Pekerjaan Sampingan Online Buat Tambah Pundi Rupiah di Rekening

Pekerjaan sampingan ini bisa dilakukan fleksibel dan membantu untuk mandiri finansial.

Baca Selengkapnya
Cocok untuk Kaum Rebahan, Ini 4 Ide Bisnis Hanya Modal Laptop dan Internet dari Rumah
Cocok untuk Kaum Rebahan, Ini 4 Ide Bisnis Hanya Modal Laptop dan Internet dari Rumah

Pengusaha sejati adalah mereka yang bertindak, bukan sekadar bermimpi.

Baca Selengkapnya
Cerita Pemuda Bisa Kuliah di Australia Berkat Hetero Space yang Diprakarsai Ganjar
Cerita Pemuda Bisa Kuliah di Australia Berkat Hetero Space yang Diprakarsai Ganjar

Ganjar mengaku banyak menemukan hal baru saat bertemu dan ngobrol bareng milenial dan Gen-Z di beberapa daerah.

Baca Selengkapnya
Butuh Uang Tambahan saat Kuliah? Ini 3 Rekomendasi Situs Pencari Kerja yang Cocok Buat Mahasiswa
Butuh Uang Tambahan saat Kuliah? Ini 3 Rekomendasi Situs Pencari Kerja yang Cocok Buat Mahasiswa

Ada banyak situs freelance yang dapat diakses oleh publik khususnya mahasiswa untuk mendapatkan pekerjaan sampingan.

Baca Selengkapnya
Kembangkan Community Branch, UI-BRIWORK Startup Center Siap Lahirkan Pengusaha Muda Sukses
Kembangkan Community Branch, UI-BRIWORK Startup Center Siap Lahirkan Pengusaha Muda Sukses

BRI dan UI memadukan layanan perbankan dan aktivitas co-working space untuk menunjang kegiatan mahasiswa terutama yang berkaitan dengan pengembangan startup.

Baca Selengkapnya
5 Ide Bisnis Tanpa Modal Uang
5 Ide Bisnis Tanpa Modal Uang

Memulai bisnis dengan modal kecil atau tanpa modal akan menjadi tantangan tersendiri bagi para pemula.

Baca Selengkapnya
10 Pekerjaan Tawarkan Skema Work From Anywhere Permanen, Tak Perlu ke Kantor
10 Pekerjaan Tawarkan Skema Work From Anywhere Permanen, Tak Perlu ke Kantor

Bekerja dengan konsep work form anywhere dinilai sangat fleksibel dan tidak memakan waktu di dalam kantor.

Baca Selengkapnya
Bernuansa Futuristik, Intip Kemewahan Kantor Baru RANS Entertainment
Bernuansa Futuristik, Intip Kemewahan Kantor Baru RANS Entertainment

Begini kemewahan kantor baru RANS Entertainment di kawasan SCBD.

Baca Selengkapnya