Brem Bali, minuman selamat datang nan eksotis
Merdeka.com - Pesona pulau dewata senantiasa membius mata setiap wisatawan, yang ingin dimanjakan dengan lansekap-lansekap menakjubkan. Disamping keindahan alamnya yang luar biasa, Bali juga menyimpan beragam kuliner unik yang sayang untuk dilewatkan. Sebut saja brem Bali.
Brem Bali berbeda dengan jenis brem yang berasal dari Wonogiri ataupun Madiun karena tidak berbentuk padat. Brem Bali berbentuk minuman yang awalnya hanya disajikan sebagai bagian dari ritual keagamaan dan adat masyarakat Hindu.
Kini, brem sudah dikenal luas sebagai minuman selamat datang bagi para turis yang berlibur ke Bali. Bahkan, tak sedikit yang menjadikannya sebagai oleh-oleh khas Bali. Selain rasanya yang unik, brem Bali juga terbuat dari bahan-bahan alami, seperti beras ketan hitam atau putih.
-
Apa yang terjadi di Bali? Tanah longsor menimpa sebuah rumah di Banjar Dinas Ngis Kaler, Desa Tribuana, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem, Bali, pada Jumat (7/7) pagi.
-
Dimana bisa menikmati kuliner khas Gili Trawangan? Warung Bambu adalah kuliner khas di Gili Trawangan yang sebaiknya dicicipi. Kuliner enak yang berada di Jalan Mojo, Gili Indah ini menyediakan aneka hidangan khas Indonesia, seperti gado-gado, mi goreng, sop sayuran, dan lainnya.
-
Makanan apa yang khas dari Belitung? Belitung tak hanya terkenal dengan spot wisatanya saja. Di bidang kuliner, Belitung punya makanan khas bernama aruk gelagau.
-
Apa minuman khas Bali yang terbuat dari kelapa muda? Es kuwut termasuk satu dari sekian banyak minuman khas di Bali yang dibuat dari air kelapa muda. Dalam sajian es kuwut, air kelapa muda dipadukan dengan air jeruk asam. Di dalamnya juga ditambahkan biji selasih.
-
Dari mana asal Es Kuwut Bali? Es kuwut adalah salah satu minuman khas Bali yang bukan main segarnya, cicik untuk menu buka puasa.
-
Mengapa pulau dewata bali sangat cocok untuk bulan madu? Bali, pulau yang memikat hati, menyuguhkan keindahan alam yang luar biasa serta budaya yang kaya, menjadikannya tempat ideal untuk berlibur.
Minuman hasil fermentasi dari beras ketan ini biasa ditemukan di Sanur, yang dikenal sebagai sentra industri brem Bali. Namun, minuman brem sendiri dapat ditemukan di berbagai daerah di Bali. Nah, bagi Anda yang belum mencicipi brem cair, rasanya agak sedikit asam dan manis. Sangat eksotis.
Jika berkunjung ke Bali, kurang lengkap rasanya kalau belum merasakan kenikmatan brem khas pulau dewata. Sebaiknya, jangan minum berlebihan karena tidak baik untuk kesehatan. Namun, bila dikonsumsi dengan takaran yang rendah, brem cair dipercaya ampuh mencegah penyakit stroke dan jantung. (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Minuman khas Bali sanggup melepas dahaga setelah diminum, karena dibuat dari bahan-bahan alami yang menyegarkan.
Baca SelengkapnyaMinuman ini memiliki ciri khas berwarna merah dan memiliki aroma yang harum.
Baca SelengkapnyaBeragam makanan fermentasi Indonesia yang patut kamu coba. Ada apa saja?
Baca SelengkapnyaDesa Penglipuran memiliki lanskap alam yang memukau dan pemandangan persawahan hijau yang terhampar luas.
Baca SelengkapnyaSelain destinasi wisata yang masih terjaga, cita rasa kuliner khas Bali juga tak kalah terkenal. Yuk, simak rekomendasi makanan halal khas Bali berikut ini!
Baca SelengkapnyaSalah satu tempat terindah di Pulau Dewata yang wajib dikunjungi
Baca SelengkapnyaKalau bosan ke pantai, 4 destinasi ini bisa jadi referensi saat liburan ke Bali!
Baca SelengkapnyaRombongan ingin melihat secara dekat denyut kehidupan dan ekonomi Desa Bonjeruk.
Baca SelengkapnyaBali Baru merupakan objek wisata selain Bali dipopulerkan pemerintah sejak 2016.
Baca SelengkapnyaKeindahan alam Jawa Timur memang cocok menjadi tujuan wisata melepas penat di hari libur.
Baca SelengkapnyaProses pembuatan garam Kusamba di Provinsi Bali ini masih tradisional yang sudah berlangsung sejak tahun 1500-an.
Baca SelengkapnyaPara pengunjung disambut dengan beragam pilihan kopi, mulai dari arabika dan robusta hingga house blend khas racikan warga
Baca Selengkapnya