Cara Membuat Pangsit Goreng ala Le Gino yang Viral, Gampang Banget!
Merdeka.com - Beberapa minggu terakhir lagi heboh kuliner pangsit goreng Le Gino yang bikin pembeli antre sampai dua minggu itu, kan?
Nah, kalau Anda tertarik mencoba tapi enggan menunggu sampai hitungan minggu, coba bikin sendiri saja. Resepnya tak sulit dipraktikkan, kok.
Berikut ini resep pangsit goreng ala Le Gino dari laman YouTube Mama Adeeva yang bisa dicoba di rumah.
-
Siapa yang bisa membuat resep masakan ini? Anda bisa menggunakan bahan-bahan ekonomis seperti tahu, tempe, telur, dan sesekali ayam atau ikan untuk menu harian Anda dan keluarga.
-
Kapan resep ini bisa dibuat? Anda bisa membuat masakan sehari-hari yang murah meriah namun tetap lezat dan menggugah selera.
-
Resep apa yang paling mudah dibuat? Proses pembuatannya pun cukup sederhana, sehingga kamu dapat mencobanya di rumah.
-
Bagaimana cara membuat masakan sehari-hari tidak membosankan? Kreasikan bahan-bahan yang ada, maka Anda akan mendapatkan sebuah menu masakan yang lezat.
-
Apa saja masakan simpel yang mudah dibuat? Resep masakan simpel hadir sebagai solusi praktis untuk memanjakan lidah tanpa harus menghabiskan berjam-jam di dapur. Dengan memilih bahan yang mudah didapat dan langkah-langkah yang sederhana, siapapun dapat menciptakan hidangan lezat yang memikat selera.
-
Kapan resep masakan ini bisa digunakan? Praktikkan menu resep masakan yang variatif dan penuh nutrisi untuk isi tenaga Anda setiap harinya.
Bahan-Bahan
Bahan:
Bumbu Halus:
Bahan-Bahan Lain:
*takaran kecap manis bisa disesuaikan selera masing-masing
Cara Membuat Pangsit Goreng ala Le Gino:
- Buat pangsit terlebih dahulu. Bumbui daging ayam giling dengan gula pasir, garam, merica bubuk, saus tiram, dan kaldu bubuk (opsional). Campur hingga rata.
- Ambil selembar kulit pangsit. Basahi tepi kulit pangsit dengan air, lalu isi dengan satu sendok makan daging cincang. Rekatkan ujung-ujungnya.
- Rebus pangsit sampai matang dan mengapung, lalu tiriskan.
- Buat telur orak-arik, lalu masukkan bumbu halus. Tumis sampai harum.
- Masukkan bakso, daging ayam, kecap manis. Bumbui dengan garam, gula pasir, kaldu bubuk.
- Masukkan pangsit rebus, kol, sawi, dan tauge. Aduk secukupnya saja agar pangsit tidak hancur.
- Jika sayuran sudah matang, taburi dengan daun bawang perai.
Tuang ke piring saji dan pangsit goreng bumbu tek-tek ala Le Gino siap dihidangkan. Mudah, bukan?
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tahu kulit pangsit, camilan bercita rasa gurih nan renyah.
Baca SelengkapnyaPangsit daging sapi camilan ringan praktis dibuat.
Baca SelengkapnyaCara membuat pentol pedas cukup mudah dipraktikkan di rumah.
Baca SelengkapnyaUntuk membuat pangsit bahannya hanya memerlukan daging ayam cincang, kulit pangsit, dan beberapa bumbu dasar seperti bawang putih, jahe, serta cabai merah.
Baca SelengkapnyaMengolah masakan rumahan yang lezat tidak selalu memerlukan banyak waktu dan bahan-bahan yang sulit dicari.
Baca SelengkapnyaTahu kulit pangsit, camilan bercita rasa gurih nan renyah.
Baca SelengkapnyaTekstur roti dan rasanya mirip dengan pizza bakar tungku Pizza Hut, lho!
Baca SelengkapnyaIni adalah resep pisang goreng madu Bu Nanik yang dimodifikasi dengan tambahan wijen dari chef Willgoz.
Baca SelengkapnyaTidak ada yang lebih memikat daripada makanan-makanan viral yang menggoda. Salah satu tren terbaru yang menghipnotis banyak lidah adalah gohyong.
Baca SelengkapnyaTernyata sale pisang yang krispi dan anti lengket bisa dibuat hanya dengan digoreng serta tidak perlu dijemur sama sekali. Begini caranya.
Baca SelengkapnyaBakwan pangsit memiliki tektur renyah dan rasa gurih dari kulit pangsit.
Baca SelengkapnyaSingkong dapat diolah menjadi makanan kekinian yang menarik dan lezat.
Baca Selengkapnya