ChocoChicken, ayam goreng lezat berbalut cokelat
Merdeka.com - Terbayang tidak, jika dua makanan yang paling disukai di dunia, yakni cokelat dan ayam goreng, dikawinkan jadi satu? Hmmm, bagaimana rasanya ya?
Sebuah restoran baru di California baru-baru ini menggabungkan dua makanan yang paling disukai di dunia, cokelat dan ayam goreng. Menu unik itu disebut ChocoChicken. Menurut laporan LA Weekly, ini merupakan ide segar dari Adam Fleischman, pendiri dan CEO dari Umami Burger.
Dalam penemuan terbarunya, Adam melumuri potongan ayamnya dengan adonan tepung cokelat sebelum digoreng dalam minyak panas. Terbayang bagaimana rasanya?
-
Apa yang membuat gorengan jadi favorit? Salah satu hidangan yang masih menjadi favorit adalah gorengan.
-
Kenapa gorengan cocok dipadukan dengan teh manis? Biasanya gorengan akan dipadukan dengan minuman hangat seperti teh manis.
-
Kenapa kue kering cokelat jadi favorit? Dari sekian banyak varian, kue kering cokelat menjadi salah satu favorit. Bukan hanya anak-anak saja, kue kering cokelat juga menjadi favorit semua kalangan usia.
-
Kenapa ayam goreng Indonesia terkenal di dunia? Hidangan ini dikenal karena bumbu rempahnya yang khas. 'Bumbu ayam goreng Indonesia biasanya berbahan dasar rempah-rempah tradisional seperti serai, lengkuas, kunyit, dan asam jawa,' tulis TasteAtlas, seperti dikutip dari Liputan6.com.
-
Apa yang membuat ayam krispi istimewa? Keunikan dari ayam krispi ini terletak pada rasa gurih dan lapisan tepungnya yang renyah, membuatnya menjadi lebih istimewa dibandingkan ayam goreng biasa.
-
Apa jenis makanan ayam yang paling umum? Pelet mungkin merupakan jenis makanan ayam yang paling umum tersedia. Sama seperti kedengarannya, pelet pada dasarnya adalah silinder kecil dari berbagai nutrisi yang dibutuhkan ayam.
"ChocoChicken benar-benar berbeda dan ini bukan ayam goreng tradisional ataupun ayam yang hanya sekedar dicelup ke dalam cokelat. Ini adalah ayam goreng gaya baru yang harus Anda cicipi," kata Adam.
Photo by LA Weekly
Adam pun berencana untuk membuka restoran ChocoChicken pertama di distrik South Park di pusat Los Angeles, Amerika, pada bulan Maret mendatang. Temannya yang juga sekaligus produser TV, Phil Rosenthal, telah mencicipi hidangan tersebut dan mem-posting gambar ChocoChicken di Twitter-nya. Dia pun menulis "Delicious" alias Enak.
Sayangnya, tidak semua orang antusias tentang berita peluncuran ChocoChicken. Beberapa pikir bahwa kombinasi antara cokelat dan ayam terlalu aneh, sementara yang lain khawatir karena alasan kesehatan. Menurut Anda bagaimana? Tertarik untuk mencicipinya? (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Resep ini menggunakan coca cola sebagai bahan utama untuk mengungkep ayam.
Baca SelengkapnyaAyam goreng Indonesia meraih posisi pertama sebagai ayam goreng terbaik di dunia versi TasteAtlas
Baca SelengkapnyaMulai dari ayam goreng mentega, nashville chicken, sampai ayam goreng madu Korea.
Baca SelengkapnyaAnda bisa mencoba masakan Padang yang berbahan ayam untuk lauk keluarga di rumah.
Baca SelengkapnyaGohyong merupakan jajanan yang kini tengah ramai diperbincangkan di media sosial.
Baca SelengkapnyaChicken donut adalah ayam yang diolah dalam bentuk donat.
Baca SelengkapnyaAyam goreng selimut memiliki tekstur garing, lembut, dan cita rasa gurih.
Baca SelengkapnyaBakso goreng terbuat dari daging ayam, kulit ayam, dan udang yang dicampur dengan tepung sagu, telur, dan bumbu-bumbu.
Baca SelengkapnyaMakanan ini memiliki rasa gurih dan tekstur renyah di luar serta gurih di dalamnya.
Baca SelengkapnyaResep ayam jadi salah satu menu yang wajib & jangan sampai terlewat. Tapi jika kamu bosan dengan menu ayam yang itu-itu saja, bisa coba beberapa resep ayam ini
Baca SelengkapnyaPlatform panduan online untuk makanan tradisional, TasteAtlas, yang berbasis di Kroasia, kembali merilis daftar 50 olahan ayam terlezat edisi September 2024.
Baca SelengkapnyaGohyong adalah camilan berbahan ayam yang gurih dan renyah.
Baca Selengkapnya