Harga cabai rawit melonjak? Ini ada 8 alternatif penggantinya
Merdeka.com - Harga cabai rawit yang terus-terusan melonjak memang bikin pusing. Tak cuma ibu rumah tangga dan pengusaha makanan, kamu yang hobi makan sambal dan masak jadi ikut terkena imbasnya.
Tetapi tak ada rotan, akar pun jadi. Ada berbagai alternatif pengganti cabai rawit yang bisa kamu gunakan. Rasanya memang tak sama persis dengan rawit yang asli. Tetapi setidaknya kamu tak harus meninggalkan rasa pedas yang jadi kesukaanmu. Dengan mencampurkan beberapa rempah berikut, kamu bisa mendapatkan rasa pedas yang diinginkan. Selain itu, bahan-bahan dapur ini harganya masih lebih terjangkau daripada wasabi atau szechuan pepper (andaliman) yang justru jauh lebih mahal daripada rawit.
Cabai kering
-
Harga bahan pangan apa yang naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Apa yang dilakukan Kemendag untuk mengatasi harga cabai? 'Memang kita Desember harga cabai melejit, itu musiman. Musim hujan, panen gagal. Saya tadi pagi ke pasar sudah turun,' kata Mendag dalam konferensi pers Capaian Kinerja 2023 dan Outlook Perdagangan 2024, di Kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta, Kamis (4/1/).
-
Bagaimana bikin cabai bubuk merah pekat? Bersihkan Cabai Bersihkan dengan air mengalir Persiapkan beberapa ratus gram cabai merah untuk diubah menjadi bubuk cabai. Singkirkan semua tangkai cabai. Setelah itu, bilas menggunakan air mengalir dan kemudian tiriskan. Ingatlah untuk lap cabai dengan tisu sebelum digunakan.
-
Kapan harga cabai mengalami penurunan? 'Memang kita Desember harga cabai melejit, itu musiman. Musim hujan, panen gagal. Saya tadi pagi ke pasar sudah turun,' kata Mendag dalam konferensi pers Capaian Kinerja 2023 dan Outlook Perdagangan 2024, di Kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta, Kamis (4/1/).
-
Apa yang membuat cabai pedas? Rasa pedas yang kita rasakan sebenarnya dihasilkan oleh senyawa kimia yang disebut capsaicin, yang terdapat pada cabai.
-
Apa itu bubuk cabai? Cabai kering dihaluskan menjadi bubuk dan dicampur dengan rempah seperti bawang putih, jintan, kunyit bubuk, serta garam.
Saat harga cabai rawit selangit begini, para pedagang biasanya mulai menjajakan rawit yang sudah dikeringkan. Harganya jauh lebih murah daripada cabai rawit yang masih segar.
Cabai merah
Ilustrasi cabai merah ©publicdomainpictures.netAgar kamu tak boros menggunakan cabai rawit, siasati dengan mencampurkan cabai merah besar. Harganya memang ikut-ikutan naik, tetapi tak sampai sedrastis cabai rawit. Selain itu, cabai merah yang masak dan masih segar rasa pedasnya juga tak kalah menggigit, kok.
Minyak cabai
Ilustrasi minyak cabai © China Sichuan FoodIni bisa dijadikan solusi untuk menghemat penggunaan cabai rawit. Olah menjadi chili oil alias minyak cabai. Cara membuatnya mudah, kok. Cukup tumis cabai yang sudah dirajang dengan minyak sampai 3/4 matang. Setelah itu matikan api dan tambahkan minyak dingin. Simpan di dalam botol atau toples kaca dan gunakan minyaknya setiap kali memasak.
Merica putih
Ilustrasi merica putih © BawarchiPedasnya merica putih mungkin tidak senendang rawit. Tetapi rempah yang satu ini bisa memberikan rasa hangat di tenggorokan dan perut.
Merica hitam
Ilustrasi merica hitam ©shutterstock.com/Piotr MalczykMerica hitam atau istilah kerennya black pepper tak hanya bisa memberikan rasa pedas. Jenis lada ini bisa membantu melancarkan pencernaan dan menyamankan perut kembung.
Jahe
Ilustrasi jahe ©shutterstock.com/Valentyn VolkovJahe bisa memberikan rasa pedas yang khas pada makanan sekaligus melegakan tenggorokan. Rempah dari tanaman rimpang ini juga mampu meningkatkan nafsu makan secara alami.
Pala
Ilustrasi pala ©2015 Merdeka.com/baktoflavors.ashcomp.bizPedasnya pala bisa memberikan kelezatan yang berbeda pada masakan sekaligus membuat tidur kita jadi lebih nyenyak.
Paprika
ilustrasi paprika ©pixabay.comDi barat sana, paprika sering disebut sweet pepper. Rasanya mirip dengan cabai, tetapi tidak terlalu pedas dan cenderung manis.
Itulah beberapa rempah dan bumbu dapur yang bisa dimanfaatkan sebagai pengganti cabai rawit. Kamu pasti bisa menemukan bahan-bahan ini dengan mudah.
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Situs Badan Pangan Nasional menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
Baca SelengkapnyaHarga cabai naik karena produksi menurun akibat el nino.
Baca SelengkapnyaKemudian untuk bawang putih dari harga normal Rp30.000 kini naik menjadi Rp50.000 per kilogram.
Baca SelengkapnyaHarga bahan pangan dari beras, daging, ikan dan aneka bumbu mengalami kenaikan pada 23 Juli 2024.
Baca SelengkapnyaHarga cabai rawit merah di pasar tersebut mengalami lonjakan dari Rp.65.000 per kilogram menjadi Rp.85.000 per kilogram.
Baca SelengkapnyaHarga bawang merah dan bawang putih naik akibat el nino.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan data dari Panel Harga Bapanas harga pangan pada 29 Juli 2024 mengalami tren kenaikan.
Baca SelengkapnyaKepala BPN menyebut produksi cabai rawit merah menurun.
Baca SelengkapnyaInflasi November 2023 naik akibat lonjakan berbagai harga pangan, salah satunya cabai.
Baca SelengkapnyaMendag Zulkifli tersentak saat mendengar harga cabai sekarang sudah Rp100.000 per kilogram.
Baca SelengkapnyaSejumlah komoditas pangan rata-rata mengalami kenaikan harga menjelang Lebaran Idul Fitri 2024.
Baca SelengkapnyaAjakan ini merespon kenaikan harga cabai rawit hingga Rp100.000/kg.
Baca Selengkapnya