Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ingin beda? Buat cincin kawin yang unik!

Ingin beda? Buat cincin kawin yang unik! Ilustrasi cincin nikah. ©2015 Merdeka.com/shutterstock/Andrey Bayda

Merdeka.com - Menjelang hari bahagia Anda, tentunya berburu sepasang cincin kawin sebagai pelengkap pernikahan harus dilakukan jauh-jauh hari. Mulai dari melihat referensi-referensi yang ada, memilih toko emas mana yang dipercaya untuk mendesainnya, hingga budget yang akan dikeluarkan.

Model cincin nikah yang unik, klik di sini.

Bicara mengenai desain cincin, sebagian orang mengenal desain cincin bertuliskan puisi romantis yang tertera di lingkar dalamnya. Cincin berdesain seperti ini sebenarnya sudah ada sejak zaman pertengahan di benua Eropa. Kini, mengukir pesan di dalam lingkar cincin pernikahan Anda akan kembali menjadi tren baru yang patut dicoba. Selain terlihat unik, cincin ini merupakan buah pesan singkat romantis bermakna yang akan selalu diingat oleh pasangan hidup Anda kelak. So, how to do it first?

BAGAIMANA MELAKUKANNYA?

Pastikan toko emas atau butik perhiasan yang akan Anda tuju mampu mendesain cincin ukiran milik Anda kelak. Pastikan untuk mengecek ulang kosakata dan ejaan tulisan yang akan diukir di cincin Anda sebelum diberikan kepada seniman ukir toko tersebut, tak lupa untuk mengecek lagi jika cincin telah selesai dikerjakan.

KAPAN MELAKUKANNYA?

Mengukir cincin pernikahan Anda bisa dilakukan dengan cepat asalkan cincinnya sudah tersedia. Bisa juga memerlukan waktu yang lama, sekitar sebulan, jika Anda memang ingin memesan cincin dan ukirannya dari awal. Tanyakan lebih lanjut lama proses pembuatan cincin Anda kepada seniman ukir toko demi kelancaran timeline jadwal Anda menuju hari H.

BERAPAKAH BUDGET YANG HARUS DISIAPKAN?

Untuk urusan biaya, memang terbilang relatif. Ada beberapa yang menghitung budget dihitung berdasarkan jumlah karakter tulisan yang ada di ukiran cincin Anda. Selain itu, penggunaan karakter huruf yang unik juga menjadi nilai lebih yang harus diperhatikan. Perlu Anda ketahui juga bahwa mengukir huruf di cincin tidak bisa sembarang asal cincin, melainkan jumlah karat yang terkandung menjadi ukuran seberapa tebal tulisan itu akan dibuat. Selamat mencoba!

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tak Perlu Bayar Mahal, Sekarang Bisa Desain Cincin Pernikahan Sendiri di Sini
Tak Perlu Bayar Mahal, Sekarang Bisa Desain Cincin Pernikahan Sendiri di Sini

Merancang cincin pernikahan sendiri bisa menawarkan pilihan tanpa batas bagi pasangan untuk menciptakan kenangan yang tak terlupakan.

Baca Selengkapnya
Model Cincin Emas 2025, Pilihan Terbaru untuk Momen Spesial
Model Cincin Emas 2025, Pilihan Terbaru untuk Momen Spesial

Cari model cincin tunangan dari emas putih yang menggabungkan keindahan dan kesan elegan. Ini adalah pilihan ideal untuk mengenang momen istimewa Anda.

Baca Selengkapnya
3 Ide Barang Couple untuk Pasangan dan Tips Memilihnya, Agar Terlihat Serasi sama Pacar
3 Ide Barang Couple untuk Pasangan dan Tips Memilihnya, Agar Terlihat Serasi sama Pacar

Salah satu cara mengekspresikan cinta dan kasih sayang kepada pasangan yang menarik adalah dengan tampil serasi dan kompak menggunakan barang couple.

Baca Selengkapnya
Viral Souvenir Nikahan Unik, Pakai Konsep Undian
Viral Souvenir Nikahan Unik, Pakai Konsep Undian

Mereka memakai konsep undian untuk mengambil souvenir.

Baca Selengkapnya
Viral Isi Suvenir Pernikahan Selebgram Clarissa Putri, Ada Buah hingga Sayur Segar
Viral Isi Suvenir Pernikahan Selebgram Clarissa Putri, Ada Buah hingga Sayur Segar

Clarissa Putri memiliki ide unik untuk memberikan kenang-kenangan di hari istimewa mereka.

Baca Selengkapnya
Viral Desain Undangan Pernikahan Dibuat Mirip Ijazah, Begini Penampakan Uniknya yang Bikin Salah Fokus
Viral Desain Undangan Pernikahan Dibuat Mirip Ijazah, Begini Penampakan Uniknya yang Bikin Salah Fokus

Kenang masa nikah 2 tahun lalu, pasangan suami istri bagikan desain undangan pernikahan mereka yang unik mirip ijazah.

Baca Selengkapnya
Inspirasi Baju Kurung dan Kebaya Pesona Tradisional, Busana Elegan untuk Berbagai Acara
Inspirasi Baju Kurung dan Kebaya Pesona Tradisional, Busana Elegan untuk Berbagai Acara

Berikut adalah beberapa inspirasi baju kurung Melayu yang dipadukan dengan kebaya untuk acara formal dan semiformal, disertai tips memilih aksesori yang elegan.

Baca Selengkapnya
Jadi Hal Paling Romantis, Sejak Kapan Tradisi Lamaran Dilakukan?
Jadi Hal Paling Romantis, Sejak Kapan Tradisi Lamaran Dilakukan?

Momen paling romantis ini ternyata sudah dilakukan berabad-abad lalu!

Baca Selengkapnya
Beda dari yang Lain, Pasangan Ini Pakai Drone untuk Mengantar Cincin Pernikahan
Beda dari yang Lain, Pasangan Ini Pakai Drone untuk Mengantar Cincin Pernikahan

Setiap pasangan tentu ingin pernikannya meninggalkan kesan manis tak terlupakan.

Baca Selengkapnya
Viral Pria Lamar Kekasihnya saat Nonton Pertunjukan Tari Kecak di Bali, Dibantu Sosok Hanoman
Viral Pria Lamar Kekasihnya saat Nonton Pertunjukan Tari Kecak di Bali, Dibantu Sosok Hanoman

Sang pria ternyata sudah mempersiapkan momen untuk melamar kekasihnya di tempat tersebut.

Baca Selengkapnya
Seserahan Unik Berisi Kebutuhan Pokok Ini Viral, Curi Perhatian Warganet
Seserahan Unik Berisi Kebutuhan Pokok Ini Viral, Curi Perhatian Warganet

Di dalam kotak-kotak seserahan terdapat minyak goreng hingga sirup.

Baca Selengkapnya