Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kelinci raksasa seberat 3,6 kg sabet rekor dunia

Kelinci raksasa seberat 3,6 kg sabet rekor dunia Ralph kelinci raksasa. ©digitalspy.co.uk

Merdeka.com - Ralph, kelinci berumur empat tahun kembali menyabet rekor dunia sebagai kelinci terberat setelah kehilangan gelarnya pada tahun 2010.

Kelinci dari Sussex ini kembali merebut gelar setelah memiliki berat badan 8 lbs, atau sekitar 3,6 kilogram. Sebelumnya, gelar tersebut dipegang oleh Darius yang memiliki berat badan 3 lbs atau sekitar 1,3 kilogram. Darius mengambil rekor tersebut dari Ralph, tiga tahun yang lalu.

Pauline Grant, pemilik Ralph tampaknya bertanggung jawab atas berat badan ekstra yang dimiliki kelincinya ini. Dalam seminggu, Ralph menghabiskan banyak makanan yang cukup mahal, hingga mencapai 50 poundsterling (atau sekitar Rp. 735.000).

Dokter hewan telah mengingatkan Grant untuk tidak memberi makan Ralph terlalu banyak, namun tampaknya hal tersebut tak berpengaruh pada kesehatannya. Saat ini Ralph dalam keadaan baik dan sehat, ungkap Grant seperti dilansir oleh Digital Spy (31/03).

Ingin melihat aksi lucu Ralph si kelinci raksasa? Simak videonya di bawah ini!

(mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sapi Terberat di Indonesia Ini Ada di Bogor, Pernah Ditawar Rp500 Juta Namun Ditolak Sang Pemilik
Sapi Terberat di Indonesia Ini Ada di Bogor, Pernah Ditawar Rp500 Juta Namun Ditolak Sang Pemilik

Rata-rata di angka Rp500 juta, tapi belum minat. Kalau ada yang Rp700 juta bisa dipikir-pikir dulu, karena masih sayang sama Rossi

Baca Selengkapnya
FOTO: Wujud Bola Keju Terbesar Dunia Seberat 558 kilogram Pecahkan Guinness World Records
FOTO: Wujud Bola Keju Terbesar Dunia Seberat 558 kilogram Pecahkan Guinness World Records

Rekor sebelumnya dipegang oleh warga negara bagian tetangga Oaxaca yakni 350 kilogram.

Baca Selengkapnya
Tak Banyak Orang Tahu, Komodo Ternyata Punya Gigi Berlapis Besi, Peneliti Ungkap Ini Fungsinya
Tak Banyak Orang Tahu, Komodo Ternyata Punya Gigi Berlapis Besi, Peneliti Ungkap Ini Fungsinya

Penemuan ini belum pernah terjadi sebelumnya di dunia hewan.

Baca Selengkapnya
Jenis Kelinci Hias dan Karakteristiknya, Pilihan Hewan Peliharaan Unik dan Menarik
Jenis Kelinci Hias dan Karakteristiknya, Pilihan Hewan Peliharaan Unik dan Menarik

Kelinci hewan lucu cocok untuk peliharaan rumah. Selain menggemaskan, hewan ini juga cukup jinak.

Baca Selengkapnya
10 Kelelawar Terbesar di Dunia yang Pernah Ditemukan
10 Kelelawar Terbesar di Dunia yang Pernah Ditemukan

Meskipun dikaitkan dengan persepsi negatif, kelelawar buah, kelompok terbesar, memainkan peran kunci dalam ekologi global.

Baca Selengkapnya