Lawan selulit dengan 5 cara unik!
Merdeka.com - Selulit bikin Anda tidak percaya diri di depan suami? Tenang, beberapa cara unik ini sangat efektif dalam melawan selulit lho. Terutama, jika Anda sudah lelah menghabiskan banyak uang untuk membeli krim dan perawatan mahal. Nah, cobalah beberapa tips sederhana ini di rumah, seperti dilansir Allwomenstalk.
1. Gula dan garam
Salah satu cara terbaik untuk melawan selulit adalah dengan mengurangi asupan gula dan garam dalam menu harian Anda. Keduanya bisa membuat selulit lebih terlihat. Gula yang disimpan dalam sel lemak dapat memperluas area selulit. Garam, seperti yang kita tahu, juga dapat menyebabkan selulit tampak lebih buruk.
-
Mengapa kulit kusam bisa membuat kita tidak percaya diri? Adanya kekusaman yang terjadi pada kulit wajah tentunya bisa bikin penampilan jadi kurang maksimal dan bahkan dapat menyebabkan insecurity pada diri sendiri.
-
Kenapa bekas jerawat ganggu rasa percaya diri? Keberadaan bekas jerawat dapat memengaruhi rasa percaya diri dan penampilan seseorang, sehingga penting untuk menemukan solusi yang efektif untuk mengatasinya.
-
Bagaimana cara meningkatkan kepercayaan diri? Ubah pola pikir yang buruk dengan hal-hal yang lebih baik dan menguntungkan diri sendiri. Selain itu, perbanyak self-love biar kamu bisa semakin lebih percaya diri lagi. Katakan ke diri sendiri bahwa kamu cantik, kamu ganteng, kamu baik, kamu sempurna dengan cara yang berbeda, kamu istimewa, dan lain sebagainya. Yakinlah, bahwa menerapkan hal ini akan membuatmu merasa lebih lega, optimis, dan perlahan-lahan terbebas dari jerat insecurity.
-
Apa yang harus dilakukan untuk mengatasi insecure? Jika kamu merasa insecure dengan bentuk tubuh yang dipunya, cobalah menggunakan beberapa tips ini untuk mengatasinya.
-
Bagaimana cara meningkatkan rasa percaya diri untuk jatuh cinta? Jika merasa minder terhadap penampilan, kamu bisa lho menyulap diri sendiri jadi lebih cantik atau ganteng. Caranya adalah dengan rajin mengonsumsi makanan bernutrisi, rutin berolahraga, dan jangan lupa menggunakan produk-produk skincare yang berkualitas. Jika dijalani secara konsisten, pastinya kamu bakal tambah glow up dan percaya diri untuk menyambut cinta yang baru.
-
Apa yang bisa meningkatkan penampilan dan kepercayaan diri? Rambut berwarna dapat meningkatkan penampilan dan kepercayaan diri seseorang.
2. Spons
Untuk menghilangkan selulit, Anda harus menjaga aliran darah tetap lancar sehingga dapat memecah jaringan lemak yang terakumulasi di beberapa bagian tubuh. Ambil spons mandi dan gunakan untuk memijat daerah selulit selama 20 menit. Lakukan perawatan ini beberapa kali dalam seminggu.
3. Ampas kopi
Anda dapat menggunakan ampas kopi untuk menghilangkan selulit lho. Tambahkan beberapa sendok makan minyak zaitun ke dalam ampas kopi dan kemudian gunakan racikan itu untuk memijat daerah yang berselulit. Pengobatan sederhana ini akan membantu terjadinya pengelupasan sel kulit mati, menghaluskan kulit, dan mengencangkannya.
4. Menyikat
Selain melembutkan dan mengencangkan kulit, menyikat kulit juga dapat membantu melawan selulit. Pertama, oleskan minyak kepala pada daerah berselulit. Selanjutnya, ambil sikat gigi yang kering dan lembut untuk memijat daerah berselulit.
5. Minyak zaitun
Untuk melawan selulit, Anda perlu melembutkan dan menenangkan kulit. Oleh karenanya, segera aplikasikan minyak zaitun di bagian kulit yang berselulit secara teratur setiap malam. Lakukan perawatan ini secara rutin agar mendapat hasil yang maksimal.
Inilah lima perawatan sederhana yang dapat Anda coba untuk melawan selulit. Jika ingin terbebas dari selulit, Anda juga perlu melakukan latihan fisik secara teratur. (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Rasa malu pasti pernah dirasakan semua orang. Penyebabnya pun beragam. Namun, ada cara umum untuk mengatasinya.
Baca SelengkapnyaPaha yang bergelambir nyatanya bisa kamu atasi dengan ragam cara alami.
Baca SelengkapnyaJerawat di pantat dapat muncul karena pengaruh beragam faktor.
Baca SelengkapnyaLutut adalah bagian tubuh yang rentan menghitam dari area kulit di sekitarnya. Berikut cara memutihkan lutut yang hitam.
Baca SelengkapnyaPercaya diri penting sebab dapat memengaruhi hubungan, peluang karier, dan kesejahteraan secara keseluruhan.
Baca SelengkapnyaGatal dan bau di selangkangan sangat membuat tidak nyaman. Tak hanya itu gatal akan membuat kulit mengelupas, lecet, kemerahan dan rasa perih.
Baca SelengkapnyaDengan rutin berdoa, seseorang dapat merasa lebih tenang dan percaya bahwa segala bentuk penyakit, termasuk jerawat, dapat disembuhkan atas izin Allah.
Baca SelengkapnyaMenjaga kecerahan area selangkangan adalah salah satu upaya perawatan tubuh yang banyak dilakukan.
Baca SelengkapnyaJerawat punggung disebabkan oleh berbagai macam faktor.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang doa jerawat dan bekasnya yang sesuai dengan ajaran agama Islam.
Baca Selengkapnya