Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ngeri, lubang raksasa di Inskip Point telan mobil para turis!

Ngeri, lubang raksasa di Inskip Point telan mobil para turis! Sinkhole di Inskip Point, Queensland. ©2015 Merdeka.com/Higgins Storm Chasing/EPA

Merdeka.com - Begini ngerinya jika alam memutuskan untuk mengambil alih bumi dengan kekuatannya. Sekitar 300 wisatawan diungsikan dari pantai Inskip Point yang terletak di dekat Pulau Fraser, Queensland setelah sebuah sinkhole (lubang runtuhan) muncul tiba-tiba.

Dilansir Mashable (28/9), kejadian mendadak itu tidak mendatangkan korban jiwa. Lubang raksasa tersebut hanya menelan mentah-mentah sebuah mobil, karavan, trailer camping, dan tenda para wisatawan. Sinkhole itu memiliki kedalaman sekitar 3 meter dan dilaporkan masih belum stabil.

"Kedengarannya seperti suara guruh," tutur Casey Hughes, salah satu turis kepada ABC News. "Orang-orang berada di tepi lubang itu bersama mobil van mereka, berusaha untuk menarik van dari sana," Sylvia Murray, salah satu wisatawan menambahkan.

sinkhole di inskip point queensland

Photo credit: Higgins Storm Chasing/EPA via The Guardian

Peristiwa tersebut membuat para wisatawan cukup terguncang. Bukan tidak mungkin hal ini akan mempengaruhi reputasi Inskip Point sebagai tujuan wisata populer di Australia. Namun menurut Allison Golsby, ahli geoteknik yang mengamati Inskip Point lubang runtuhan itu bisa hilang sewaktu-waktu. Hal ini disebabkan karena ketidakstabilan topografi di daerah itu. Sebelumnya sudah pernah terjadi pembentukan sinkhole di sana.

"Banyak orang yang mengatakan kalau pada satu titik mereka berpikir kalau Inskip Point tidak ada. Itu bisa saja terjadi ribuan tahun atau ratusan tahun," tutur Golsby seperti dilansir The Guardian (28/9). "Sebaiknya dipantau saja karena dengan begitu kita bisa memastikan setiap orang berada di tempat yang tepat dan tidak akan terjebak dalam posisi semacam itu."

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Melihat Batuan Jumbo di Hulu Sungai Boyong Gunung Merapi, Banyak Ditemukan Fenomena Unik
Melihat Batuan Jumbo di Hulu Sungai Boyong Gunung Merapi, Banyak Ditemukan Fenomena Unik

Beberapa batuan seukuran truk menggelinding dari puncak Gunung Merapi dan terdampar di tempat itu

Baca Selengkapnya
Minibus Ditumpangi Satu Keluarga Terjun ke Jurang, Satu Meninggal Dunia dan 10 Orang Terluka
Minibus Ditumpangi Satu Keluarga Terjun ke Jurang, Satu Meninggal Dunia dan 10 Orang Terluka

Sebelum masuk jurang, mobil itu sempat menghantam pohon kemudian terguling dan beruputar-putar di jurang yang diperkirakan sedalam 20 meter.

Baca Selengkapnya
Apa Itu Sinkhole? Ketahui Faktor Penyebab dan Cara Mencegahnya
Apa Itu Sinkhole? Ketahui Faktor Penyebab dan Cara Mencegahnya

Fenomena ini dapat terjadi secara tiba-tiba dan seringkali tanpa peringatan, menyebabkan kerusakan signifikan pada infrastruktur dan lingkungan sekitar.

Baca Selengkapnya
Penyelam Jelajahi Lubang Terdalam di Dasar Laut, Isinya Menyeramkan tapi Bikin Penasaran
Penyelam Jelajahi Lubang Terdalam di Dasar Laut, Isinya Menyeramkan tapi Bikin Penasaran

Menyelam Sampai ke Dasar Laut, Penyelam Temukan Lubang Terdalam di Dunia, Isinya Menyeramkan

Baca Selengkapnya
Mobil Wisatawan Masuk Jurang di Jalur ke Bromo, Empat Penumpang Meninggal Dunia
Mobil Wisatawan Masuk Jurang di Jalur ke Bromo, Empat Penumpang Meninggal Dunia

Mobil masuk ke jurang cukup dalam dengan beberapa penumpangnya tidak terselamatkan.

Baca Selengkapnya
Lubang Misterius di Blitar Isap Air Sungai hingga Kering
Lubang Misterius di Blitar Isap Air Sungai hingga Kering

Dari hasil pengecekan, diketahui bahwa diameter lubang 1,5 meter dan kedalaman lebih dari 10 meter.

Baca Selengkapnya
Ini Identitas 4 Korban Tewas dan Penyebab Mobil Wisatawan Masuk Jurang Kawasan Bromo
Ini Identitas 4 Korban Tewas dan Penyebab Mobil Wisatawan Masuk Jurang Kawasan Bromo

Polisi menjelaskan peristiwa kecelakaan tunggal tersebut, berdasarkan informasi yang diterima dari saksi mata terjadi antara pukul 18.00 hingga 18.30 WIB.

Baca Selengkapnya
Bikin Merinding, Begini Penampakan Lubang Tambang Emas Banyumas yang Makan Korban 8 Pekerja
Bikin Merinding, Begini Penampakan Lubang Tambang Emas Banyumas yang Makan Korban 8 Pekerja

Lubang sumur bor itu merupakan lorong berlapis. Tersusun oleh batuan keras yang mengandung emas.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Badan Geologi soal Lubang Misterius di Blitar Isap Air Sungai hingga Kering
Penjelasan Badan Geologi soal Lubang Misterius di Blitar Isap Air Sungai hingga Kering

Lubang ini memiliki diameter sekitar 1,5 meter dan kedalaman diduga sekitar 10 meter.

Baca Selengkapnya