Pemilik menguap, anjing pun ikut menguap
Merdeka.com - Penelitian yang dilakukan oleh ilmuwan dari University of Porti di Portugal menunjukkan bahwa hampir 50% anjing akan ikut menguap ketika mendengar suara orang menguap. Namun, jika yang didengar adalah suara pemiliknya, maka anjing akan lima kali lebih sering merespon dengan ikut menguap.
Peneliti menyatakan bahwa hal ini membuktikan sisi empati anjing kepada pemiliknya, dan bahwa anjing bisa mengerti apa yang dirasakan oleh pemiliknya.
"Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa anjing memiliki kemampuan untuk berempati dengan manusia," kata Karine Silva, seorang ahli biologi perilaku dan ketua penelitian ini pada Daily Mail.
-
Bagaimana anjing mencium perubahan cuaca? Anjing memiliki sensitivitas indera perasa 10.000 kali lebih kuat dibanding manusia. Hal itu yang membuat anjing mampu mencium atau mengamati perubahan suhu udara sebelum badai atau gempa bumi.
-
Bagaimana anjing membentuk ikatan dengan pemiliknya? Anjing telah mengembangkan kemampuan untuk membentuk ikatan bersama manusia sebagai bagian dari kelompoknya. Semakin lama manusia menghabiskan waktu bersama hewan ini, maka semakin besar pula keloyalitasan yang bisa anjing berikan kepada mereka.
-
Apa yang anjing rasakan dari manusia? Alasan lainnya adalah perasaan keselamatan dan perlindungan yang diterima oleh anjing dari manusia. Tak jarang pula, mereka bisa sangat mengandalkan perlindungan dan akan merasa nyaman dengan kehadiran dari manusia yang telah mereka percaya.
-
Dimana anjing berada? Terlihat dalam video, seeokor anjing duduk di sebuah kursi plastik dengan tenang. Sedihnya, di belakang kursinya terdapat peti mati. Diketahui, itu merupakan peti mati milik tuannya. Ia juga tampak selalu setia berada di sisi sang tuan.
-
Apa kebiasaan unik Lelut dengan anjingnya? Lelut memiliki kebiasaan unik dengan anjing-anjing yang dipeliharanya. Setiap sore, dia selalu mengajak anjing-anjingnya keliling mencari limbah hotel dan restoran untuk pakan ternaknya.
-
Kenapa hewan berkeringat? Dilansir dari laman Long Acres Ranch, tidak semua hewan mengeluarkan keringat seperti manusia, hanya hewan jenis mamalia yang memiliki kelenjar keringat saja.
Penelitian sebelumnya menemukan bahwa anjing adalah salah satu dari beberapa hewan yang senang menguap. Hewan lainnya termasuk simpanse, dan babon.
Berdasarkan Times of India, penelitian ini mengamati 29 anjing yang telah tinggal dengan pemiliknya minimal enam bulan. Mereka merekam suara pemilik anjing yang sedang menguap dan memainkan rekaman itu, bersama dengan rekaman suara orang lain yang juga menguap.
Anjing dalam penelitian ini diberikan dua sesi selama satu minggu dan jumlah menguap untuk setiap suara yang dimainkan.
Penelitian ini menunjukkan bahwa ketika anjing mendengar suara pemilik mereka menguap, kemungkinan besar mereka akan ikut menguap jika dibandingkan dengan ketika menggunakan suara orang lain. Para ilmuwan berpendapat bahwa penelitian ini memberikan pengetahuan baru mengenai hubungan manusia dan anjing.
(mdk/kun)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tahukah Anda bahwa anjing memiliki kebiasaan makan kotoran sendiri? Simak penjelasan berikut ini.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang 8 jenis suara kucing yang punya arti tertentu.
Baca SelengkapnyaHewan peliharaan yang kita miliki bisa mencerminkan banyak hal termasuk kepribadian kita.
Baca SelengkapnyaTidak semua hewan mengeluarkan keringat seperti manusia, hanya hewan jenis mamalia memiliki kelenjar keringat saja yang bisa.
Baca SelengkapnyaPemilik anjing hanya mampu menyelamatkan uang senilai USD 3.550 atau setara dengan Rp55 juta.
Baca SelengkapnyaSebuah video viral merekam detik-detik anjing pelacak polisi bertingkah liar. Ia melakukan penyerangan pada komandan polisi.
Baca SelengkapnyaBerikut potret kesetiaan anjing kepada tuannya yang telah meninggal dunia.
Baca SelengkapnyaVideo anjing polisi menggigit komandan viral di media sosial. Warganet ikut berkomentar.
Baca SelengkapnyaTerdapat berbagai mitos tentang anjing yang tak perlu dipercaya.
Baca SelengkapnyaBerikut video seekor anjing berikan makanan ke ibunya yang sudah meninggal, bukti kasih sayang dan kesetiaannya.
Baca Selengkapnya