Pesona Pulau Sombori, Miniatur Raja Ampat punya Sulawesi Tengah
Merdeka.com - Belum berkesempatan buat menjelajahi Raja Ampat? Kalau begitu bagaimana jika mengunjungi Pulau Sombori saja?
Pulau Sombori adalah 'surga tropis' yang masih tergolong baru di Morowali, Sulawesi Tengah. Disebut baru karena memang masih belum banyak wisatawan lokal maupun mancanegara yang mengenalnya seperti Raja Ampat.
-
Apa keindahan utama Raja Ampat? Raja Ampat adalah destinasi wisata yang terkenal dengan keindahan bawah laut dan keanekaragaman hayati yang luar biasa.
-
Apa yang istimewa dari Raja Ampat? Tak hanya gugusan pulau berpadu laut biru yang memesona, Raja Ampat juga memiliki surga bawah laut yang luar biasa indah.
-
Apa yang membuat Raja Ampat dijuluki Surga Bawah Laut Dunia? Keindahan bawah laut menakjubkan ini yang membuat Raja Ampat dijuluki Surga Bawah Laut Dunia.
-
Dimana Raja Ampat berada? Jauh dari hiruk pikuk kota metropolitan, Raja Ampat memiliki suguhan alam yang begitu mengagumkan.
-
Bagaimana cara menikmati keindahan bawah laut di Raja Ampat? Kawasan ini terkenal dengan keindahan pemandangan bawah lautnya yang luar biasa, dengan terumbu karang yang beraneka ragam dan kehidupan laut yang melimpah.
-
Bagaimana Ulu Kasok mirip Raja Ampat? Perbedaannya adalah jika pulau-pulau kecil di Ulu Kasok dikelilingi langsung oleh air danau, jika di Raja Ampat dikelilingi oleh air laut.
Pulau Sombori kerap dijuluki Raja Ampat mini atau Phi Phi Island-nya Indonesia. Pemandangan lautnya memang secantik Raja Ampat. Sementara pantai birunya yang tenang dan dikeliingi pulau-pulau hijau sekilas mengingatkan kepada objek wisata alam andalan Thailand itu.
Pulau Sombori ©Instagram/jjjstlKeistimewaan Sombori adalah pantainya yang sangat jernih dengan air berwarna hijau kebiruan. Dikelilingi gugusan pulau hijau dan tebing karst yang indah dipandang. Ada juga gua stalagmit-stalagtit dan hidden lagoon yang bisa dicapai dengan trekking.
Pulau Sombori ©Instagram/kakabantripSpot foto favorit para wisatawan di sini adalah Puncak Khayangan, berupa tebing karst di mana pengunjung bisa menikmati lanskap pemandangan Sombori secara utuh.
Pulau Sombori ©Instagram/canro.simarmataRumah Nenek juga menjadi spot foto yang digemari traveler. Disebut demikian karena rumah terapung di pinggir pantai tersebut dimiliki seorang wanita tua.
Pulau Sombori ©Instagram/canro.simarmataCalon wisatawan yang ingin mengunjungi Pulau Sombori biasanya ditawarkan paket wisata Kepulauan Labengki dan Sombori. Wisata Sombori sendiri masih belum dikelola secara maksimal. Infrastruktur dan fasilitas yang tersedia untuk wisatawan juga masih terbatas. Tetapi keindahan alamnya memang sepadan dengan kurangnya kenyamanan.
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tanah Papua menjasi dalah satu surga alam di Indonesia
Baca SelengkapnyaSebuah desa wisata populer yang berada di Riau ini menjadi destinasi impian para wisatawan khususnya pecinta alam dan hobi berpetualang.
Baca SelengkapnyaPulau Mandeh, spot wisata pantai putih di sisi Selatan Sumatra Barat yang tak kalah indah dengan Raja Ampat.
Baca SelengkapnyaJokowi melihat kuasa Tuhan yang menciptakan 'surga kecil' untuk Papua.
Baca SelengkapnyaIndonesia memiliki beberapa wisata pantai unik yang patut dikunjungi.
Baca SelengkapnyaLombok terkenal dengan keindahan alamnya yang spektakuler.
Baca SelengkapnyaTempat ini bisa menjadi salah satu wishlist wisata kamu karena indahnya bak surga tersembunyi.
Baca SelengkapnyaTak hanya gugusan pulau berpadu laut biru yang memesona, Raja Ampat juga memiliki surga bawah laut yang luar biasa indah. Simak fotonya!
Baca SelengkapnyaSurga Kecil ini merupakan julukan bagi Raja Ampat, Papua.
Baca SelengkapnyaIndonesia memikat dunia dengan keindahan alamnya yang luar biasa.
Baca SelengkapnyaPesisir Jawa Tengah memang menyimpan keindahan alam yang luar biasa. Kita bisa menikmati deburan ombak yang menari-nari hingga pasir putih yang lembut.
Baca SelengkapnyaTempat ini terkenal dengan keindahan bahari termasuk keindahan alam bawah lautnya.
Baca Selengkapnya