Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep Lapis Daging Kecap Khas Surabaya yang Gurih dan Sarat Bumbu

Resep Lapis Daging Kecap Khas Surabaya yang Gurih dan Sarat Bumbu ilustrasi lapis daging kecap. ©2021 Tantri Setyorini

Merdeka.com - Yuk, buat lapis daging bumbu kecap manis khas Surabaya untuk menu olahan protein hewani buat keluarga minggu ini. Makanan ini biasanya dibuat dengan daging has dalam, namun Anda juga bisa menggunakan daging bagian tubuh sapi lain yang sama empuknya.

Penampilan lapis daging cukup mirip dengan semur yang kuahnya sudah menyusut hingga nyaris habis. Karena tekstur bumbunya yang nyemek, makanan ini paling cocok disantap bersama nasi.

Bahan:

Orang lain juga bertanya?
  • 500 gram daging has dalam (tenderloin) atau sandung lamur (brisket), iris tebal-tebal
  • 5 cm lengkuas, memarkan
  • 1 buah tomat besar, iris-iris
  • 6-8 sendok makan kecap manis
  • 4 sendok makan minyak goreng
  • garam secukupnya
  • gula pasir secukupnya
  • air secukupnya
  • Bumbu Halus:

  • 6 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih kating
  • 5 butir kemiri
  • 3 cm jahe
  • 1 sendok teh ketumbar
  • 1/2 sendok teh pala bubuk
  • 1 sendok teh merica bubuk
  • Cara Membuat Lapis Daging:

    1. Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu halus bersama lengkuas sampai harum.
    2. Masukkan daging dan aduk hingga tercampur rata.
    3. Tambahkan kecap manis dan tomat iris. Bumbui dengan garam dan gula pasir. Aduk rata, setelah itu tambahkan air sekitar 3 atau 4 gelas.
    4. Masak sampai daging empuk dan airnya menyusut kembali. Jika olahan daging sudah berubah menjadi masakan nyemek, angkat dari kompor.

    Tuang lapis daging ke piring saji dan hidangkan bersama nasi putih hangat.

    (mdk/tsr)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Resep Bumbu Lapis Daging yang Lezat dan Nikmat, Mudah Dicoba di Rumah
    Resep Bumbu Lapis Daging yang Lezat dan Nikmat, Mudah Dicoba di Rumah

    Lapis daging mirip dengan semur daging, tapi memiliki rasa yang lebih manis dan gurih. Dibuat dengan daging dan beragam rempah-rempah.

    Baca Selengkapnya
    6 Resep Daging Kecap, Bumbunya Dijamin Meresap dan Menggigit Lidah
    6 Resep Daging Kecap, Bumbunya Dijamin Meresap dan Menggigit Lidah

    Walau hanya dengan menggunakan bumbu kecap, daging sapi bisa disulap menjadi hidangan yang menggigit lidah.

    Baca Selengkapnya
    5 Resep Bumbu Gulai Daging Sapi Sederhana, Praktis dan Lezat
    5 Resep Bumbu Gulai Daging Sapi Sederhana, Praktis dan Lezat

    Gulai daging adalah salah satu hidangan khas Nusantara yang memiliki cita rasa kaya dan menggugah selera. Berikut resep bumbu gulai daging sapi sederhana.

    Baca Selengkapnya
    Resep Semur Daging Sapi yang Lezat Menggugah Selera, Begini Bahan yang Harus Disiapkan
    Resep Semur Daging Sapi yang Lezat Menggugah Selera, Begini Bahan yang Harus Disiapkan

    Semur daging sapi adalah olahan daging sapi yang dimasak dengan bumbu-bumbu yang kaya akan rasa.

    Baca Selengkapnya
    Resep Daging Sapi Kecap yang Enak, Gurih, dan Menggugah Selera
    Resep Daging Sapi Kecap yang Enak, Gurih, dan Menggugah Selera

    Kumpulan resep daging sapi masak kecap yang menggugah selera.

    Baca Selengkapnya
    Resep Empal Daging, Empuk Dari Sapi Bikin Ketagihan dan Tahan Lama
    Resep Empal Daging, Empuk Dari Sapi Bikin Ketagihan dan Tahan Lama

    Saat Anda ingin membuat empal daging yang lezat, ada beberapa resep yang bisa dipraktikkan.

    Baca Selengkapnya
    Resep Bumbu Bistik Daging Sapi Jawa, Enak dan Menggugah Selera
    Resep Bumbu Bistik Daging Sapi Jawa, Enak dan Menggugah Selera

    Bistik daging sapi Jawa adalah salah satu masakan tradisional Indonesia yang menggabungkan cita rasa lokal dengan pengaruh kuliner Barat.

    Baca Selengkapnya
    5 Resep Dendeng Sapi yang Lezat dan Empuk, Menggugah Selera
    5 Resep Dendeng Sapi yang Lezat dan Empuk, Menggugah Selera

    Dalam satu gigitannya, dendeng sapi bakal menyajikan rasa yang gurih asam, legit, sekaligus bertekstur empuk.

    Baca Selengkapnya
    Tidak Perlu Nanas atau Pepaya, Ini Trik Marinasi Steak Daging Sapi Pakai 2 Bahan Dapur Biar Empuk dan Gurih
    Tidak Perlu Nanas atau Pepaya, Ini Trik Marinasi Steak Daging Sapi Pakai 2 Bahan Dapur Biar Empuk dan Gurih

    Siapa sangka, steak daging sapi akan lebih empuk dan gurih dengan 2 bumbu marinasi ini. Simak caranya.

    Baca Selengkapnya
    Resep Bumbu Tongseng Sapi Kaya Rempah, Menggugah Selera
    Resep Bumbu Tongseng Sapi Kaya Rempah, Menggugah Selera

    Memasak tongseng sapi memerlukan racikan bumbu yang tepat agar menciptakan rasa yang sempurna.

    Baca Selengkapnya
    Bumbu Krengsengan Daging Sapi Lengkap dengan Cara Membuatnya
    Bumbu Krengsengan Daging Sapi Lengkap dengan Cara Membuatnya

    Bumbu dan resep krengengsengan daging sapi yang enak dan mudah dibuat.

    Baca Selengkapnya
    Resep Bumbu Sop Daging berbagai Varian yang Nikmat dan Menyegarkan
    Resep Bumbu Sop Daging berbagai Varian yang Nikmat dan Menyegarkan

    Sop daging adalah salah satu olahan daging yang lezat dan menyegarkan. Untuk membuatnya terasa lezat, resep bumbu sop daging ini akan membantu.

    Baca Selengkapnya