Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sekolah di Swedia didik murid jadi pemain Counter Strike andal

Sekolah di Swedia didik murid jadi pemain Counter Strike andal Kejuaraan dunia Counter Strike. ©chom.com

Merdeka.com - Memasukkan video game ke dalam pelajaran di sekolah merupakan salah satu hal yang sedang berkembang terutama di wilayah negara-negara Skandinavia. Setelah sebelumnya sekolah di Norwegia menjadikan video game sebagai pelajaran tambahan, kini sekolah di Swedia juga melakukan hal yang serupa.

Dilansir dari The Local, program ini sedang dirancang dan akan berupa pelajaran satu tahun yang berfokus pada permainan Counter Strike. Program yang akan dilaksanan pada sekolah bernama Strombacks Folkhogskola ini mencontoh ide yang sebelumnya telah diterapkan di Norwegia mengenai kelas dengan pelajaran bermain game.

Masuknya program ini serta adanya dukungan dari pemerintah memicu pro dan kontra di masyarakat. Tetapi Johan Agren, salah satu guru di sekolah tersebut merasa cukup yakin dengan program ini akan mendapat sambutan yang positif terutama dari pelaku bisnis game tersebut.

Pada saat ini, bermain game merupakan sebuah industri yang sudah sangat maju dan juga memiliki kejuaraan tersendiri layaknya cabang olahraga. Pemilihan Counter Strike sebagai game yang diajarkan didukung oleh popularitas permainan tersebut dan besarnya kejuaraan yang diadakan.

Agren mengatakan bahwa program yang ada di sekolahnya tersebut hanya akan memilih murid yang sudah cukup baik dalam bermain dan ingin meningkatkan lagi keterampilannya. Hal ini dianggapnya sama dengan murid-murid yang mempelajari olah raga tertentu seperti sepak bola dan lainnya.

Diharapkan dari munculnya program ini dapat mengubah juga peta industri game yang saat ini didominasi oleh pria. Agren berharap bahwa sekolahnya mampu melahirkan wanita yang andal dalam bermain game tersebut.

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Resolusi Jadi Pro Gamer Bisa Banget Diwujudkan, Intip Strategi yang Bisa Dilakukan!
Resolusi Jadi Pro Gamer Bisa Banget Diwujudkan, Intip Strategi yang Bisa Dilakukan!

Wujudkan resolusi jadi pro gamer dengan menerapkan strategi berikut ini!

Baca Selengkapnya
Mengenal Akademi Sepak Bola ASTI Kudus, Diperkuat Pelatih Berlisensi Top dan Banyak Lahirkan Pesepakbola Profesional
Mengenal Akademi Sepak Bola ASTI Kudus, Diperkuat Pelatih Berlisensi Top dan Banyak Lahirkan Pesepakbola Profesional

Di sekolah sepak bola itu, ratusan siswa dari berbagai penjuru tanah air diasah talentanya untuk dipersiapkan menjadi pesepakbola nasional

Baca Selengkapnya
Di Tempat ini Para Intel Negara RI Dididik, Julukannya 'Prajurit Bayang-bayang Prajurit Perang Pikiran'
Di Tempat ini Para Intel Negara RI Dididik, Julukannya 'Prajurit Bayang-bayang Prajurit Perang Pikiran'

Indonesia punya sekolah yang mendidik para putra-putri terbaik bangsa untuk menjadi intel terbaik.

Baca Selengkapnya
Axioo Rela “Pindahkan Pabrik” ke SMK di Kuningan Hanya Demi Persoalan Ini Selesai
Axioo Rela “Pindahkan Pabrik” ke SMK di Kuningan Hanya Demi Persoalan Ini Selesai

Ada Persoalan yang serius yang mengharuskan Axioo "memindahkan pabrik" ke SMK di Kuningan.

Baca Selengkapnya
Sekolah Izinkan Ekstrakulikuler Road Race, Siswa Balapan di Lapangan
Sekolah Izinkan Ekstrakulikuler Road Race, Siswa Balapan di Lapangan

Tidak ada biaya dibebankan kepada para pelajar. Karena semua ditanggung pihak sekolah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Semangat Siswa YCAB Antusias Belajar Beragam Aplikasi Digital
FOTO: Semangat Siswa YCAB Antusias Belajar Beragam Aplikasi Digital

Sebanyak 15 siswa dari total 76 siswa YPAC terpilih untuk mengikuti kegiatan belajar menggunakan aplikasi digital.

Baca Selengkapnya
Murid Tampak Antusias, Guru Ini Bikin Game Matematika ala 'Clash of Champions'
Murid Tampak Antusias, Guru Ini Bikin Game Matematika ala 'Clash of Champions'

Sang guru tampak sangat gembira melihat antusiasme murid-muridnya.

Baca Selengkapnya
Bareng Erick Thohir, Prabowo Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola Cetak Atlet Muda Lokal
Bareng Erick Thohir, Prabowo Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola Cetak Atlet Muda Lokal

Sebelum MoU, Prabowo sempat berkeliling melihat para pemain muda yang sedang berlatih di GBK

Baca Selengkapnya
Mahasiswa yang Jago eSports Bisa Dapat Beasiswa, Ini Syaratnya
Mahasiswa yang Jago eSports Bisa Dapat Beasiswa, Ini Syaratnya

mahasiswa yang terpilih sudah melewati beberapa tahapan selama empat bulan mulai dari registrasi, wawancara, hingga pengumuman penerimaan beasiswa.

Baca Selengkapnya
Wadahi Komunitas Gamer, Banyuwangi Gelar Kompetisi E-Sports
Wadahi Komunitas Gamer, Banyuwangi Gelar Kompetisi E-Sports

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani mengatakan, e-sports merupakan industri yang berkembang pesat.

Baca Selengkapnya
Sekolah Ini Punya Trik Menyiapkan SDM Unggul Hadapi Dunia Industri
Sekolah Ini Punya Trik Menyiapkan SDM Unggul Hadapi Dunia Industri

Pelatihan yang diusung menggunakan konsep real case dan project based learning.

Baca Selengkapnya
Viral Video Siswa Gantian Menyanyi Suaranya Merdu Semua, SMK di Jember Ternyata Punya Studio Musik Canggih
Viral Video Siswa Gantian Menyanyi Suaranya Merdu Semua, SMK di Jember Ternyata Punya Studio Musik Canggih

Video para siswa gantian menyanyi lagu Acha Septriasa menuai banyak pujian. Ternyata sekolah ini punya stuio musik canggih.

Baca Selengkapnya