Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Seniman ini tinggalkan 'suvenir' keren di jalan-jalan Eropa

Seniman ini tinggalkan 'suvenir' keren di jalan-jalan Eropa Street art ala Pejac. ©2014 Merdeka.com/pejac.es

Merdeka.com - Rasanya tak salah kalau menyebut seni yang dipraktikkan pria satu ini sebagai street art, sebab karya-karyanya hanya bisa dijumpai di sudut-sudut jalan kota.

Tetapi jika biasanya grafiti yang menghiasi tembok-tembok bangunan di kota, seniman satu ini lebih memilih lukisan sebagai suvenir bagi kota-kota di benua Eropa yang pernah dilaluinya.

Dilaporkan Bored Panda, seniman yang merahasiakan identitasnya dengan menggunakan nama palsu Pejac ini menggoreskan lukisan-lukisannya yang menakjubkan, kebanyakan berupa siluet, di berbagai fasilitas umum Moskow, Paris, Istanbul, London, Milan, Madrid, Santander, dan kota-kota Eropa lainnya.

Hobinya ini dimulai ketika ia merasa terusik dengan komentar salah satu guru yang sempit terhadap konsep seni.

street art ala pejacstreet art ala pejacstreet art ala pejacstreet art ala pejacstreet art ala pejacstreet art ala pejacstreet art ala pejac

Photo by pejac.es

Ia lantas bertekad menyampaikan seni kepada semua orang melalui street art. Dengan karya-karyanya, ia berharap semua orang dapat menikmati indahnya seni tanpa harus berkunjung ke museum atau galeri.

street art ala pejacstreet art ala pejac

Photo by pejac.es

Lebih jauh lagi, Pejac ingin karya-karyanya membuat orang berhenti dan berpikir. (mdk/tsr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Alasannya Konyol, Pria Ini Sengaja Siram Air ke Lukisan Gua Berusia Ribuan Tahun, Terancam Sanksi Pihak Berwenang
Alasannya Konyol, Pria Ini Sengaja Siram Air ke Lukisan Gua Berusia Ribuan Tahun, Terancam Sanksi Pihak Berwenang

Lukisan gua tersebut dilindungi dalam daftar warisan negara.

Baca Selengkapnya
Kisah Pirngadie Keliling Indonesia untuk Melukis Wajah Semua Suku, Kini Jadi Arsip Penting Museum Nasional
Kisah Pirngadie Keliling Indonesia untuk Melukis Wajah Semua Suku, Kini Jadi Arsip Penting Museum Nasional

Lukisan 78 suku bangsa yang dipajang di Museum Nasional itu menyihir mata nyaris setiap pengunjung

Baca Selengkapnya
Seniman Probolinggo Bikin Lukisan Pakai Daun Jati Kering, Hasilnya Mengagumkan sampai Dipesan Orang Luar Negeri
Seniman Probolinggo Bikin Lukisan Pakai Daun Jati Kering, Hasilnya Mengagumkan sampai Dipesan Orang Luar Negeri

Ddi tangan santri ini daun jati jadi sumber cuan. Ia membuat lukisan dari daun jati bernilai seni tinggi.

Baca Selengkapnya
Kisah Pelukis Legendaris Italia Romualdo Locatelli, Sempat Mengunjungi Hindia Belanda hingga Hilang Misterius di Filipina
Kisah Pelukis Legendaris Italia Romualdo Locatelli, Sempat Mengunjungi Hindia Belanda hingga Hilang Misterius di Filipina

Romualdo Locatelli merupakan pelukis legendaris asal Italia. Ia dinyatakan hilang secara tragis saat era Perang Dunia II

Baca Selengkapnya
Bukan Balita Sembarangan, Anak 2 Tahun ini Jago Melukis Sampai-sampai Karyanya Laku Ratusan Juta Rupiah
Bukan Balita Sembarangan, Anak 2 Tahun ini Jago Melukis Sampai-sampai Karyanya Laku Ratusan Juta Rupiah

Seorang balita berusia 2 tahun di Jerman punya kemampuan melukis yang tak biasa seperti anak-anak diusianya.

Baca Selengkapnya
Sosok Raden Saleh, Maestro Seni Lukis yang Jadi Inspirasi Seragam Defile Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024
Sosok Raden Saleh, Maestro Seni Lukis yang Jadi Inspirasi Seragam Defile Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Pelukis kelahiran Semarang ini adalah salah satu pioner lukisan yang beraliran romantisme.

Baca Selengkapnya
10 Foto Ira Wibowo saat Berlibur ke Negara yang Jarang Dikunjungi WNI, Letaknya Ada di Benua Amerika
10 Foto Ira Wibowo saat Berlibur ke Negara yang Jarang Dikunjungi WNI, Letaknya Ada di Benua Amerika

Kakak kandung Ari Wibowo ini membagikan ceritanya selama liburan di Meksiko.

Baca Selengkapnya
Pria Ini Jadikan Pasir Pantai sebagai Ladang Mencari Uang, Gambar Berbagai Karakter dengan Harga Capai Jutaan Rupiah
Pria Ini Jadikan Pasir Pantai sebagai Ladang Mencari Uang, Gambar Berbagai Karakter dengan Harga Capai Jutaan Rupiah

Kreatif dan punya skill, pria ini jadikan pasir pantai sebagai media mencari uang.

Baca Selengkapnya
40 Petroglif Berusia 2700 Tahun Tersembunyi di Bawah Lapisan Lumut Tebal, Ada Gambar Kapal & Kuda, Arkeolog Ungkap Pembuat & Maknanya
40 Petroglif Berusia 2700 Tahun Tersembunyi di Bawah Lapisan Lumut Tebal, Ada Gambar Kapal & Kuda, Arkeolog Ungkap Pembuat & Maknanya

Puluhan petroglif ini dibuat dari atas geladak kapal karena daerah tersebut dulunya merupakan laut purba.

Baca Selengkapnya
11 Potret Seni Lukisan di Aspal yang Bikin Takjub, Keren dan Sarat Nilai Seni Tinggi
11 Potret Seni Lukisan di Aspal yang Bikin Takjub, Keren dan Sarat Nilai Seni Tinggi

Terkadang ada lukisan di aspal jalan yang buat melongo. Simak yuk!

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Museum Affandi Yogyakarta, Dimanjakan Deretan Lukisan Monumental sekaligus Ziarah di Makam Sang Maestro
Mengunjungi Museum Affandi Yogyakarta, Dimanjakan Deretan Lukisan Monumental sekaligus Ziarah di Makam Sang Maestro

Salah satu destinasi wisata budaya dan sejarah yang patut dikunjungi

Baca Selengkapnya
Kisah Raden Saleh, Arkeolog Pertama di Indonesia dengan Sejarah Panjang
Kisah Raden Saleh, Arkeolog Pertama di Indonesia dengan Sejarah Panjang

Dalam keberagaman karyanya, Raden Saleh tidak hanya seniman, tapi juga kontributor arkeologi.

Baca Selengkapnya