Tips Ubah Lipstik Biasa Jadi Matte Lipstain ala Taylor Swift
Merdeka.com - Lipstik merah memang bisa membuat bibir terlihat lebih menarik. Namun lipstik dengan warna kontras seperti ini bakal tak sedap dipandang saat sudah mulai luntur. Terutama jika tersisa di sekeliling bibir luar saja.
Karena itu disarankan untuk memakai lipstik matte atau kiss-proof yang lebih tahan lama. Atau kamu juga bisa menerapkan trik sederhana dari Taylor Swift.
Trik Simpel dari Taylor Swift
-
Bagaimana membuat lipstik awet seharian? YOU Rouge Power Matte Lip Cream adalah lipstik matte yang memiliki pigmentasi tinggi dan tahan lama. Produk ini dijamin dapat bertahan hingga 8 jam tanpa membuat bibir kering, berkat kandungan ekstrak madu Manuka yang terdapat di dalamnya.
-
Kenapa lipstik Matte cocok untuk make up? Focallure Staymax Matte, dengan formulanya yang ringan dan lembut, memberikan penutupan sempurna pada bibir dan menciptakan tampilan ultra matte, tanpa sensasi kering yang mengganggu.
-
Bagaimana lipstik untuk bibir kering menjaga bibir tetap lembap? Diperkaya dengan vitamin E dan formula non-drying, cocok digunakan bagi mereka yang memiliki masalah bibir kering.
-
Lipstik warna apa yang tahan lama? Jika Kamu mencari lipstik yang lebih tahan lama, disarankan untuk memilih lipstik cair.
-
Apa manfaat dari lipstik? Lipstik berfungsi memberi warna bibir agar terwujud riasan yang cantik serta segar dan sehat sesuai yang diinginkan.
-
Bagaimana cara membuat makeup tahan lama tapi tetap mudah dibersihkan? Primer memiliki tekstur lengket yang dapat membuat riasan lebih tahan lama, namun juga dapat menciptakan lapisan yang menghalangi air masuk ke kulit.
Dilansir Style Caster, Taylor Swift memiliki cara tersendiri untuk menjadikan lipstik merahnya lebih awet. "Ada beberapa trik yang saya pelajari dari para penata rias artis di pemotretan. Mereka memoleskan lipstik merah, menempeli permukaannya dengan tisu, kemudian menaburi bedak di atas tisu itu dan menekannya di bibir."
Glamour
"Setelah itu poleskan kembali [lipstik]. [Teknik] ini akan mengubahnya menjadi lipstain yang bertahan jauh lebih lama."
Kamu bisa menerapkan trik sederhana dari Taylor ini jika ingin lipstik merah yang kamu pakai tidak mudah luntur. Lipstik jenis apa pun bakal jadi matte lipstain dengan cara ini.
Tips Alternatif dari Beauty Department
Kamu juga bisa menerapkan metode alternatif yang disarankan Beauty Department berikut. Selipkan tisu di antara kedua bibir, kemudian taburkan bedak dari atas permukaan tisu.
Aplikasikan bedak dengan sikat berbulu halus atau kuas. Lipstik glossy milikmu pun berubah jadi matte dalam waktu beberapa detik saja.
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ternyata menggunakan lipstik tidak hanya langsung dipulaskan ke bibir, tapi ada yang harus diperhatikan mulai dari eksfoliasi hingga penggunaannya pada bibir.
Baca SelengkapnyaBeberapa cara memilih lipstik yang tahan lama dan cocok untuk warna kulit.
Baca SelengkapnyaPerempuan selalu mendambakan bibir yang penuh, tebal dan seksi. Ini cara supaya mendapatkan bibir yang mempesona.
Baca SelengkapnyaUntuk menyambungkan kembali lipstik yang patah, Anda hanya memerlukan beberapa alat dan bahan sederhana, yaitu sebatang lilin, korek api, tisu, dan lemari es.
Baca SelengkapnyaBeberapa rekomendasi lipstik yang tahan lama dan cocok untuk warna kulit terbaru edisi 2024.
Baca SelengkapnyaPelajari cara mengatasi lip liner kering menggunakan face oil, trik sederhana yang membuat hasil riasan bibir lebih sempurna dan tahan lama.
Baca SelengkapnyaBerikut beberapa tips bikin makeup lebih tahan lama seharian.
Baca SelengkapnyaJangan salah pilih jenis lipstik untuk bibir Anda. Ketahui mana yang paling tepat.
Baca SelengkapnyaCobalah trik untuk melentikkan bulu mata yang tahan lama dengan menggunakan sumpit kayu yang dipanaskan. Ini adalah cara praktis tanpa perlu penjepit!
Baca SelengkapnyaRekomendasi brand lipstik yang kaya akan kandungan pelembab dan ngga akan bikin bibir kering.
Baca SelengkapnyaEnam bahan alami yang bisa bikin bibirmu sesexy Lisa Blackpink, boleh dicoba
Baca Selengkapnya