Tips cerdas memilih body lotion sesuai jenis kulit
Merdeka.com - Kamu pasti sudah sering mendengar bahwa menggunakan body lotion setelah mandi penting untuk menjaga kelembapan kulit. Sebenarnya, menjaga kulit bukanlah sesuatu yang sulit dilakukan, asal kamu melakukannya dengan rutin setiap hari. Selain itu, penting untuk kamu ketahui bahwa menggunakan body lotion setiap hari sangat penting. Ini karena body lotion memiliki banyak manfaat untuk semua jenis kulit seperti kulit berminyak, kering ataupun aging skin. Nah, apakah kamu tahu bagaimana cara memilih body lotion yang tepat untuk jenis kulit kamu? Untuk tahu jawabannya, simak penjelasan berikut ini, ya!
1. Aging skin
-
Bagaimana memilih body lotion yang tepat? Sebelum memilih body lotion, perhatikanlah kandungan-kandungan yang terkandung di dalamnya. Beberapa kandungan seperti gliserin, lesitin, dan propilen glikol, berperan sebagai humektan yang menarik air ke lapisan luar kulit, sehingga menjaga kelembaban kulit.
-
Bagaimana memilih produk perawatan kulit? Dalam mencegah Hiperpigmentasi, produk perawatan kulit yang lembut (soft) dan bebas dari bahan-bahan pewangi merupakan pilihan yang paling tepat.
-
Bagaimana cara memilih produk skincare yang tepat? Penting untuk membaca label dan memahami bahan-bahan yang terkandung dalam produk yang Anda gunakan.
-
Mengapa body lotion penting? Menurut WebMD, body lotion memiliki peran penting sebagai pelembap untuk menjaga kelembaban kulit dan mencegah berbagai masalah seperti kulit kering, bersisik, dan iritasi.
-
Bagaimana mengatasi kulit kering dengan body lotion dan face oil? Cara Mengatasi Masalah Kulit Kering dengan Bahan-Bahan Rumah Sebelum membuat pelembab dari kombinasi body lotion dan face oil, perhatikan langkah-langkah berikut: Langkah-langkah mengatasi kulit kering dengan body lotion dan face oil Pastikan tanganmu bersih.Ambil secukupnya body lotion dan tuangkan ke telapak tangan.Tambahkan tiga tetes face oil.Aduk rata menggunakan jari.Oleskan campuran ini pada tangan dan kaki yang kering.Biarkan beberapa menit agar meresap.
-
Apa yang harus diperhatikan saat memilih moisturizer? Akan tetapi, ingatlah untuk memilih produk moisturizer yang tepat. Apabila ingin mengatasi masalah bekas jerawat yang susah hilang, kamu wajib menyesuaikan produk skincare dengan jenis kulit yang dimiliki.
ilustrasiacca kappa white mossbody lotion ©www.sociolla.com
Kulit yang mulai menua terlihat dari kondisi kulit yang kering, berkerut, dan terkadang menjadi kasar. Lalu bagaimana cara menjaga kulit yang menua tetap cantik dan indah? Menggunakan lotion tubuh dengan bahan alami adalah cara yang tepat. Jika diperlukan, kamu bisa menggunakan minyak kecantikan agar kulit senantiasa lembap dan ternutrisi. Untuk lotion anti aging, kamu bisa mencoba produk acca kappa white moss body lotion.
2. Oily skin
ilustrasiseba med moisturizingbody lotion ©www.sociolla.com
Sebagian besar wanita yang memiliki jenis kulit berminyak beranggapan bahwa menggunakan body lotion justru akan membuat kulit semakin berminyak. Faktanya, body lotion justru akan membantu mengurangi produksi minyak berlebih pada tubuh kamu, asal kamu memilih body lotion yang tepat. Untuk menyeimbangkan produksi minyak pada kulit, sebaiknya gunakan lotion yang berbahan dasar air. Lotion dengan bahan air adalah lotion yang ringan sehingga membantu pori-pori kamu tetap terbuka dan menjaga kulit menjadi sehat. Buat kulit berminyak, kamu bisa mencoba produk seba med moisturizing body lotion.
3. Dry skin
ilustrasifatigue fighting after shower lotion vanilla©www.sociolla.com
Kamu punya jenis kulit kering? Untuk membuatnya lebih lembap dan segar, cobalah menggunakan lotion tubuh dengan bahan dasar minyak secara teratur. Lotion dengan bahan ini membantu menyeimbangkan kulit kering meninggalkan rasa kasar pada permukaan kulit. Bila diperlukan, kamu bisa menggunakan body lotion setiap saat agar kulit tetap terhidrasi dan tampak lebih muda. Untuk mengatasi kulit kering, kamu bisa mencoba produk fatigue fighting after shower lotion vanilla.
Sekarang, kamu tak ragu lagi untuk menggunakan body lotion demi kulit cantik kamu, bukan? Menggunakan lotion secara teratur tentu saja akan memberikan hasil yang terbaik. Semoga bermanfaat!
(mdk/SRA)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Selain wajah, tubuh secara keseluruhan juga membutuhkan perawatan. Salah satu langkah penting dalam perawatan tubuh adalah penggunaan body lotion.
Baca SelengkapnyaBanyaknya produk skincare yang beredar di pasaran, terkadang membuat kita bingung, produk seperti apa yang cocok dengan kulit kita, ini tips mudah memilihnya.
Baca SelengkapnyaBagi kulit kering, pemilihan moisturizer yang tepat bisa menjadi kunci untuk menjaga kesehatan kulit dan mencegah masalah yang timbul.
Baca SelengkapnyaBagi pemilik kulit kering, perlu menggunakan sabun batang yang tepat. Begini cara memilih produknya.
Baca SelengkapnyaPerbedaan sabun mandi khusus pria dan sabun mandi biasa.
Baca SelengkapnyaMemakai sunscreen bisa mengatasi masalah kulit yang diakibatkan karena paparan sinar matahari. Begini penjelasannya.
Baca SelengkapnyaUntuk mendapatkan kulit yang sehat dan bersih, penting untuk memilih produk body wash yang tepat. Berikut rekomendasinya!
Baca SelengkapnyaMemakai sunscreen sangat penting untuk melindungi kulit dari sinar matahari. termasuk bagi kulit kombinasi.
Baca SelengkapnyaCara mengatasi kulit kering dengan menggunakan campuran body lotion dan face oil.
Baca SelengkapnyaJangan asal pilih skincare dari Korea. Ketahui cara memilihnya dengan tepat sesuai dengan kulit orang Indonesia.
Baca SelengkapnyaSkincare atau perawatan kulit merupakan hal yang penting untuk dilakukan juga oleh pria demi kesehatan kulit.
Baca SelengkapnyaMenemukan sampo terbaik dimulai dengan mengetahui jenis kulit kepala Anda.
Baca Selengkapnya