Walau tidak mengerti, bayi ternyata senang dinyanyikan lagu
Merdeka.com - Apa hal yang biasa Anda lakukan ketika bayi rewel atau menangis? Sebagian besar orang memilih untuk menyanyikan lagu sambil menggendong bayi mereka dengan tujuan agar dia menjadi tertawa atau tertidur. Menyanyikan lagu itu sepertinya sekilas tidak begitu berpengaruh karena pada usia-usia awal bayi belum dapat mendengarkan suara dengan jelas. Tetapi penelitian terbaru menunjukkan bahwa bayi ternyata senang untuk dinyanyikan lagu.
Dilansir dari Mental Floss, sebuah penelitian yang dipublikasikan di jurnal Infacy oleh peneliti dari University of Montreal dan University of Toronto Missisauga menyatakan bahwa menyanyikan lagu dapat menenangkan bayi yang sedang rewel. Terdapat dua eksperimen yang dilakukan pada penelitian ini.
Penelitian pertama menngunakan bayi usia 7 hingga 10 tahun yang diperdengarkan lagu dan musik dalam bahasa Turki yang merupakan bahasa asing bagi bayi. Sedang pada penelitian kedua, mereka diperdengarkan percakapan dan lagu dalam bahasa ibu mereka yaitu bahasa Prancis.
-
Apa manfaat musik untuk ikatan ibu dan bayi? Mendengarkan musik bersama janin dapat memperkuat ikatan emosional antara ibu dan bayi. Janin yang mulai bisa mendengar suara dari luar rahim akan mengenali dan merespons suara musik, serta suara ibu, yang memberikan rasa aman dan nyaman.
-
Kenapa musik bantu mengurangi stres ibu hamil? Mendengarkan musik selama kehamilan dapat membantu mengurangi stres dan kecemasan pada ibu hamil. Musik dengan irama yang lembut dan harmonis dapat menstimulasi produksi hormon endorfin yang memberikan efek menenangkan dan meningkatkan mood, sehingga membantu ibu hamil merasa lebih rileks dan bahagia.
-
Kenapa aroma bayi bisa menenangkan? Ternyata, Aroma Bayi Punya Daya Magis yang Menghipnotis Aroma bayi yang khas tidak hanya mengundang senyum, tetapi juga memiliki kemampuan untuk meredakan stres dan menciptakan suasana yang tenang.
-
Bagaimana cara menenangkan bayi menangis? Ada beberapa cara yang bisa Anda coba untuk menenangkan bayi yang sedang menangis, antara lain: Membiarkan bayi menghisap dot atau empeng. Cara ini bisa memberikan kenyamanan dan rasa tenang pada bayi.
-
Bagaimana cara menenangkan bayi yang menangis? Beberapa teknik untuk menenangkan bayi yang menangis termasuk: Swaddling: Menggulung bayi dengan selimut untuk memberikan perasaan keamanan yang mirip dengan dalam kandungan.Mengayunkan: Mengayunkan bayi dengan lembut dalam pelukan Anda.Shushing: Membuat suara shushing yang lembut yang meniru suara yang biasanya didengar bayi di dalam rahim.Menyusui: Memberikan bayi kesempatan untuk menyusui atau menghisap jari Anda.
-
Gimana cara baca doa agar bayi tenang? Bismillâhirrahmânirrahîm. Bismillâhilladzî lâ yadlurru ma’a ismihi syaiun fil ardli wa lâ fis samâ`i wa huwas sami’ul ‘alim. Artinya: “Dengan menyebut asma Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Dengan menyebut asma Allah, Dzat yang dengan asma-Nya, tidak akan bisa membahayakan apapun yang ada di bumi dan langit. Dia Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.“
Pada penelitian ini, orang tua duduk dalam posisi yang sedikit jauh dari bayi ketika rekaman diperdengarkan. Orang tua baru menghampiri ketika bayi mulai rewel dan menangis. Pada kedua percobaan tersebut, bayi dapat bertahan dan tenang lebih lama ketika diperdengarkan lagu baik dari bahasa Turki maupun Perancis. Ketika mendengar lagu berbahasa Turki, mereka mampu tenang selama sembilan menit sedangkan pada bahasa Prancis, mereka tenang selama enam menit. Waktu itu jauh lebih baik daripada mendengarkan rekaman percakapan yang hanya mampu menenangkan bayi selama empat menit.
Dijelaskan oleh Isabelle Peretz selaku peneliti bahwa hal ini menjelaskan mengenai pentingnya musik serta penggunaan irama tertentu dalam pengasuhan bayi. Kebiasaan-kebiasaan menyanyikan lagu agar bayi menjadi tenang ternyata memiliki dasar yang ilmiah.
(mdk/RWP)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Studi dari Universitas Appalachian State menunjukkan bahwa tidak ada kaitan antara mendengarkan musik klasik dan tingkat kecerdasan bayi.
Baca SelengkapnyaMusik memiliki peran penting dalam membangun ikatan antara ibu dan janin.
Baca SelengkapnyaDoa agar bayi tidak rewel dan cara menenangkannya secara alami wajib dipahami oleh setiap orangtua.
Baca SelengkapnyaRasa cinta dari orangtua terhadap bayi bisa berperan sangat signifikan terhadap perkembangan buah hati.
Baca SelengkapnyaMendengar musik bisa membantu tumbuh kembang otak anak. Beragamnya video anak-anak di platform YouTube bisa jadi rekomendasi. Apa saja rekomendasi video anak?
Baca SelengkapnyaKeberadaan lagu anak-anak tidak hanya untuk hiburan anak semata, namun juga memiliki dampak positif untuk tumbuh-kembang mereka.
Baca SelengkapnyaIstilah "bayi bau tangan" merujuk pada kondisi ketika bayi selalu ingin digendong oleh ibunya dan menangis jika ditaruh. Apakah benar bayi bau tangan itu ada?
Baca SelengkapnyaDampak membiarkan bayi menangis terlalu lama mungkin memang tidak terlihat langsung, namun bisa menjadi buruk jika kebiasaan ini tidak diperbaiki.
Baca Selengkapnya