Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah Lonjakan Kasus Covid-19 dari Aktivitas Keagamaan, Walkot Bandung Ingatkan Ini

Cegah Lonjakan Kasus Covid-19 dari Aktivitas Keagamaan, Walkot Bandung Ingatkan Ini Warga salat Idulfitri di masa pandemi Covid-19. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Potensi sebaran Covid-19 di bulan Ramadan masih menjadi perhatian pemerintah. Wali Kota Bandung Oded M Danial memberikan sejumlah imbauan pada warganya menjelang Idulfitri pekan depan.

Ia mengajak masyarakat lebih waspada saat menjalankan aktivitas keagamaan. Jangan sampai lengah dan berakibat buruk seperti kasus di India.

“Ini penting saya sampaikan, jangan sampai terjadi seperti di India,” ujarnya, saat memberikan arahan pada Safari Ramadan di Masjid Al Amanah, Kota Bandung, Minggu (2/5/2021) sore lalu, dilansir dari Liputan6.com.

Berikut imbauan untuk mencegah lonjakan Covid-19 yang disampaikan oleh pria kelahiran 15 November 1962 itu:

Jangan Terlena

ilustrasi masker

©Shutterstock

Dalam kesempatan tersebut, Oded menyampaikan pesan agar tidak terlena 'menjaga diri' saat melaksanakan ibadah bulan Ramadan. Ia menuturkan, penyebab meledaknya kasus Corona (Sars-Cov-19) di India, salah satunya akibat aktivitas keagamaan yang tidak memperhatikan protokol kesehatan.

Sebagai tokoh dari latar belakang keagamaan, Oded paham betul makna semangat Ramadan bagi umat muslim. Namun yang tak kalah penting di masa sekarang adalah kesehatan dari seluruh umat.

“Jangan sampai terlena. karena kata kunci untuk meminimalisir penyebaran covid ini adalah disiplin protokol kesehatan," ujarnya.

Mengawal Kedisiplinan Protokol dalam Menyongsong Lebaran

Sebagai kepala daerah, Oded turut menyerukan agar seluruh lapisan masyarakat bisa mengawal penerapan protokol kesehatan (memakai masker, menghindari kerumunan, hingga menjaga jarak aman) sampai Idulfitri nanti.

“Kita diwajibkan ikhtiar dari serangan Covid-19 ini. Yang dinilai itu seperti apa ikhtiar kita," tambahnya.

Adapun kegiatan Safari Ramadan di Masjid Al Amanah ini menjadi lokasi pertama dari enam titik yang disesuaikan dengan eks wilayah. Setelah dari eks wilayah Tegalega tersebut, Safari akan kembali dilaksanakan di wilayah Cibeunying, Karees, Gedebage, Ujungberung dan wilayah Bojonegara.

"Pak Wali minta kalau prokesnya tidak ketat. Jika tidak terjaga dengan baik, jangan dilanjutkan lagi. Makanya kita pilih sore hari supaya protokol kesehatan bisa tetap dijaga," kata Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat dan Kemasyarakatan (Kesra) Setda Kota Bandung, Momon Ahmad Imron. (mdk/nrd)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Covid-19 Naik Lagi, Menkes Minta Masyarakat Pakai Masker Selama Libur Akhir Tahun
Covid-19 Naik Lagi, Menkes Minta Masyarakat Pakai Masker Selama Libur Akhir Tahun

Imbauan ini mengingat penularan Covid-19 dilaporkan kembali meningkat dalam beberapa waktu terakhir.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Lonjakan Covid-19 Jelang Libur Akhir Tahun, Kemenkes Minta Masyarakat Lengkapi Vaksinasi
Antisipasi Lonjakan Covid-19 Jelang Libur Akhir Tahun, Kemenkes Minta Masyarakat Lengkapi Vaksinasi

Imbauan ini untuk mencegah lonjakan kasus Covid-19 jelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali

Sejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.

Baca Selengkapnya
Waspadai Potensi Peningkatan Covid-19 di Indonesia
Waspadai Potensi Peningkatan Covid-19 di Indonesia

Masyarakat juga diminta segera melengkapi vaksinasi Covid-19, khususnya pada kelompok berisiko.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Kembali Muncul di Solo
Kasus Covid-19 Kembali Muncul di Solo

Meskipun Covid-19 yang muncul saat ini sudah tidak berbahaya seperti dulu.

Baca Selengkapnya
Pemprov Jabar Ingatkan Tempat Hiburan Malam Tak buat Gaduh Selama Ramadan, Polisi Gencar Patroli Awasi Balap Liar
Pemprov Jabar Ingatkan Tempat Hiburan Malam Tak buat Gaduh Selama Ramadan, Polisi Gencar Patroli Awasi Balap Liar

Kegiatan SOTR kerap disertai dengan iring-iringan kendaraan bermotor pada malam hari jelang subuh

Baca Selengkapnya
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
Masyarakat Diminta Perkuat Toleransi & Hindari Prasangka Buruk Terhadap Perbedaan
Masyarakat Diminta Perkuat Toleransi & Hindari Prasangka Buruk Terhadap Perbedaan

Memperkuat toleransi dan kerukunan antarumat beragama. Masyarakat tidak boleh semena-mena melanggar hak dari mereka yang dianggap berbeda.

Baca Selengkapnya
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk

Polda Metro Jaya melarang warga DKI Jakarta dan sekitarnya untuk melakukan kegiatan takbiran keliling atau di jalan raya.

Baca Selengkapnya
Kapolri Wanti-Wanti Anak Buah Cegah Gangguan Keamanan Selama Ramadan
Kapolri Wanti-Wanti Anak Buah Cegah Gangguan Keamanan Selama Ramadan

Jenderal Sigit memberikan atensi seluruh jajaran menjaga kamtibmas selama Ramadan untuk menjaga kekhusyukan masyarakat selama menunaikan ibadah puasa.

Baca Selengkapnya
Tips Aman dari Covid-19 Saat Libur Natal dan Tahun Baru
Tips Aman dari Covid-19 Saat Libur Natal dan Tahun Baru

Pakar mengungkap sejumlah kiat agar masyarakat dapat menjalani liburan Natal dan Tahun Baru dengan aman di tengah kasus Covid-19 yang meningkat.

Baca Selengkapnya
Polisi Larang Konvoi Kendaraan, Main Petasan hingga Berkumpul Jelang Buka dan Sahur di Jakarta
Polisi Larang Konvoi Kendaraan, Main Petasan hingga Berkumpul Jelang Buka dan Sahur di Jakarta

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto telah mengeluarkan maklumat melarang sejumlah kegiatan masyarakat.

Baca Selengkapnya