Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Diperiksa Polisi di Pos Penyekatan, Sikap Epy Kusnandar Tuai Pujian

Diperiksa Polisi di Pos Penyekatan, Sikap Epy Kusnandar Tuai Pujian Epy. ©2021 Merdeka.com/Instagram-satlantascimahi

Merdeka.com - Banyak orang yang mempergunakan momen Idulfitri untuk bersilaturahmi ke rumah sanak saudara. Tak sedikit yang rela menempuh perjalanan jauh demi bisa berkumpul dengan keluarga. Namun sejak pandemi virus corona melanda Tanah Air, pemerintah pun masih melarang kegiatan mudik.

Meskipun begitu pemerintah memperbolehkan masyarakat untuk melakukan mudik lokal dengan menyertakan berbagai syarat. Salah satunya surat keterangan bebas Covid-19.

Seperti masyarakat pada umumnya, Epy Kusnandar yang merupakan salah satu aktor senior juga tak luput dari pemeriksaan petugas di pos penyekatan saat hendak mudik. Walaupun begitu sikap yang ditunjukkan oleh Epy banyak menuai pujian. Berikut selengkapnya.

Tersenyum

epy

©2021 Merdeka.com/Instagram-satlantascimahi

Dilansir dari akun Instagram @satlantascimahi, Epy yang membawa keluarganya mudik menggunakan kendaraan mobil berwarna hitam, tampak tersenyum ramah saat diperiksa petugas di Pos Penyekatan. Terlihat beberapa petugas gabungan Pol PP, TNI dan Polisi memeriksa surat keterangan bebas covid-19 yang harus ditunjukkan Epy dan keluarga.

"Preman juga tersenyum saat terkena penyekatan petugas" tulis @satlantascimahi.

Selfie Bareng Kang Mus Preman Pensiun

epy

©2021 Merdeka.com/Instagram-satlantascimahi

Mengetahui jika Epy merupakan salah satu aktor yang cukup populer di Indonesia, beberapa petugas justru meminta untuk foto bersama. Epy pun tampak melayani sejumlah petugas yang berjaga untuk mengabadikan momen tersebut. Para petugas pun mendapatkan foto bersama pemeran Kang Mus dalam sinetron Preman Pensiun tersebut.

Tuai Banyak Pujian dari Netizen

epy

©2021 Merdeka.com/Instagram-satlantascimahi

Video yang diunggah pada Senin (17/5/2021) itu pun viral di media sosia. Tak sedikit warganet yang memberikan apresiasi terhadap sikap yang ditunjukkan oleh Epy dan keluarganya yang taat mengikuti aturan pemerintah. Sikap ramah Epy terhadap petugas juga mendapat apresiasi dari warganet.

"Mantappp Kang Mus...taat peraturan." tulis @neng_sitaghany.

"Saling menghargai dan mematuhi peraturan yg ada suasana pun akan tercipta dan terlihat indah." tulis @ceuceucantik03.

"Asli mantap,,tp Kade pa loloskeun bisi Aya serangan balasan salam olah raga wkwkwkw...sehat sehat sllu pa" tulis @tenten_rosyadi. (mdk/mif)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menengok Tradisi Mudik di Turki dan Malaysia, Beda dengan Indonesia?
Menengok Tradisi Mudik di Turki dan Malaysia, Beda dengan Indonesia?

Turki merupakan salah satu negara yang masyarakatnya mayoritas muslim. Tradisi mudik di Turki untuk merayakan Idul Fitri yang biasa disebut 'Seker Bayram'.

Baca Selengkapnya
Sejarah Unik dari Tradisi Mudik
Sejarah Unik dari Tradisi Mudik

Tradisi mudik tak bisa dipisahkan dari momen Lebaran di Indonesia. Cerita perjalanan ke kampung halaman ini ternyata sudah terjadi sejak Kerajaan Majapahit.

Baca Selengkapnya
Berbincang dengan Pemudik, Kapolri Jamin Mudik di Stasiun Pasar Senen Aman Tanpa Kejahatan
Berbincang dengan Pemudik, Kapolri Jamin Mudik di Stasiun Pasar Senen Aman Tanpa Kejahatan

Berbincang dengan Pemudik, Kapolri Jamin Mudik di Stasiun Senen Aman Tanpa Kejahatan

Baca Selengkapnya
Begini Awal Mula Tradisi Mudik Jelang Lebaran di Indonesia, Sudah Ada Sejak Kerajaaan Majapahit
Begini Awal Mula Tradisi Mudik Jelang Lebaran di Indonesia, Sudah Ada Sejak Kerajaaan Majapahit

Tradisi ini telah menjadi fenomena sosial yang besar di Indonesia, di mana jutaan orang memilih untuk meninggalkan kota.

Baca Selengkapnya
Menko Muhadjir Akui Lebih Sulit Tangani Arus Balik Mudik
Menko Muhadjir Akui Lebih Sulit Tangani Arus Balik Mudik

Mobilitas kendaraan saat arus balik merujuk pada satu titik menuju Jakarta dan sekitarnya.

Baca Selengkapnya
Arus Balik Lebaran 2024, Menhub Budi Karya Sebut Para Petugas Enggak Tidur
Arus Balik Lebaran 2024, Menhub Budi Karya Sebut Para Petugas Enggak Tidur

Budi menilai petugas bekerja siang malam sampai kurang tidur demi memastikan keamanan dan kelancaran

Baca Selengkapnya
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk

Polda Metro Jaya melarang warga DKI Jakarta dan sekitarnya untuk melakukan kegiatan takbiran keliling atau di jalan raya.

Baca Selengkapnya
Polri Ingatkan Pemudik Lapor RT Jika Tinggalkan Rumah Kosong dan Kendaraan
Polri Ingatkan Pemudik Lapor RT Jika Tinggalkan Rumah Kosong dan Kendaraan

Imbauan itu sesuai dengan perintah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Baca Selengkapnya
ASN DKI Jakarta Dilarang Mobil Dinas untuk Mudik Lebaran, Ini Sanksi Diterima Jika Melanggar
ASN DKI Jakarta Dilarang Mobil Dinas untuk Mudik Lebaran, Ini Sanksi Diterima Jika Melanggar

Larangan penggunaan kendaraan dinas untuk mudik sudah diatur di dalam kebijakan yang ada.

Baca Selengkapnya
Gagah Berkacamata Hitam, Jenderal Bintang 4 TNI Polri Sama-Sama Lulusan 91 Kompak Pantau Situasi dari Heli
Gagah Berkacamata Hitam, Jenderal Bintang 4 TNI Polri Sama-Sama Lulusan 91 Kompak Pantau Situasi dari Heli

Momen Panglima TNI bersama Kapolri lakukan patroli udara dengan helikopter.

Baca Selengkapnya