Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

1.560 Pohon ditebang dan direlokasi akibat pembangunan MRT

1.560 Pohon ditebang dan direlokasi akibat pembangunan MRT Jokowi tanam pohon di Waduk Ria Rio. ©2013 Merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Beberapa lahan hijau di DKI Jakarta harus menjadi korban akibat pembangunan Mass Rapid Transit (MRT). Direktur Konstruksi PT MRT M Nasyir mengatakan selama proses pembangunan ini akan ada 1.560 pohon yang akan ditebang dan direlokasi.

"Saat ini sudah ada sekitar 458 pohon yang ditebang dan direlokasi," ungkapnya di Cuppa Coffe Cafe, Ratu Plaza, Jakarta, Jumat (6/12).

Untuk mengganti pohon tersebut PT MRT telah melakukan relokasi dan penanaman pohon kembali di beberapa lokasi. Project Manajemen Officer PT MRT Mirza Adrian mengatakan penanaman dilakukan di tujuh jalan.

Orang lain juga bertanya?

"Jalan Swadarma, Jalan Taman Bambu, Jalan Rajiman, Jalan Manunggal, Jalan Kumis Kucing, Jalan Asyafiah dan Jalan Aselih," jelasnya.

Dalam pemotongan pohon hanya dilakukan kepada pohon yang besar. Sedangkan pada pohon-pohon kecil akan dilakukan relokasi. Pasalnya, Mirza menilai, pohon kecil lebih memiliki daya tahan lebih dibandingkan pohon besar jika direlokasi.

"Mayoritas ditebang karena kalau ukurannya besar kemungkinan hidupnya akan lebih kecil sedangkan jika masih kecil tidak masalah. Kami menggantinya dengan pohon kayu," tutupnya. (mdk/dan)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: LRT Jakarta Velodrome-Manggarai Mulai Pengeboran Fondasi
FOTO: LRT Jakarta Velodrome-Manggarai Mulai Pengeboran Fondasi

Proyek LRT Jakarta rute Velodrome-Manggarai ditargetkan selesai pada 2026.

Baca Selengkapnya
Hujan Deras di Jakarta, Belasan Pohon Tumbang Menimpa Kabel PLN hingga Bajaj
Hujan Deras di Jakarta, Belasan Pohon Tumbang Menimpa Kabel PLN hingga Bajaj

BPBD melaporkan ada 12 pohon tumbang usai hujan deras mengguyur Jakarta pada Rabu sore (3/7/2024).

Baca Selengkapnya
MRT Fase Bekasi-Tomang Mulai Dibangun, Panjangnya 24,5 Km dan Ada 21 Stasiun
MRT Fase Bekasi-Tomang Mulai Dibangun, Panjangnya 24,5 Km dan Ada 21 Stasiun

Pembiayaan proyek ini melibatkan pinjaman dari Japan International Cooperation Agency (JICA) yang bekerja sama dengan Asian Development Bank (ADB).

Baca Selengkapnya
JPO Thamrin 10 Dibongkar Imbas Proyek MRT Fase 2, Berikut Rekayasa Lalu Lintas hingga 25 November 2023
JPO Thamrin 10 Dibongkar Imbas Proyek MRT Fase 2, Berikut Rekayasa Lalu Lintas hingga 25 November 2023

Terkait rekayasa lalu lintas, PT MRT telah berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan DKI Jakarta dan Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya.

Baca Selengkapnya
Ini Penyebab Jalan di Olimo Jakarta Barat Amblas
Ini Penyebab Jalan di Olimo Jakarta Barat Amblas

Amblasnya Jalan Olimo, Jakarta Barat sempat membuat kemacetan sepanjang 2 km.

Baca Selengkapnya
Hari Mangrove Sedunia, PNM Peduli Tanam 50.000 Mangrove untuk Tekan Bencana di Pesisir
Hari Mangrove Sedunia, PNM Peduli Tanam 50.000 Mangrove untuk Tekan Bencana di Pesisir

Mangrove memainkan peran penting dalam menjaga ekosistem pesisir yang sehat.

Baca Selengkapnya
Ngeri, Ini Detik-Detik Pohon Besar Tumbang Hampir Timpa Pengendara di Tomang Jakbar
Ngeri, Ini Detik-Detik Pohon Besar Tumbang Hampir Timpa Pengendara di Tomang Jakbar

Seorang warga merekam detik-detik pohon besar jatuh hingga akhirnya menutup jalanan dan hampir menimpa pengendara di Jakarta Barat viral media sosial.

Baca Selengkapnya
Ada Pohon Tumbang di Jalur KRL Pondok Ranji-Kebayoran, Catat Pengalihan Rute Perjalanan Kereta
Ada Pohon Tumbang di Jalur KRL Pondok Ranji-Kebayoran, Catat Pengalihan Rute Perjalanan Kereta

Sebuah pohon tumbang di jalur Kereta Rel Listrik (KRL) antara Stasiun Pondok Ranji - Stasiun Kebayoran

Baca Selengkapnya
FOTO: Ini Mesin Bor Raksasa untuk Bangun Terowongan MRT Jakarta Fase 2A Rute Thamrin-Kota
FOTO: Ini Mesin Bor Raksasa untuk Bangun Terowongan MRT Jakarta Fase 2A Rute Thamrin-Kota

Proyek MRT Jakarta Fase 2A ini terdiri dari tujuh stasiun bawah tanah dengan total panjang jalur sekitar 5,8 kilometer.

Baca Selengkapnya
Menengok Bawah Tanah Jakarta
Menengok Bawah Tanah Jakarta

Wajah Jakarta sudah berubah. Berbagai pembenahan dilakukan. Sebagian kawasan ibu kota kini tertata rapi. Kini, jauh di dalam tanah Jakarta.

Baca Selengkapnya
Jokowi Sebut Persemaian Mentawir Sudah Rampung, Siap Hijaukan Kawasan IKN
Jokowi Sebut Persemaian Mentawir Sudah Rampung, Siap Hijaukan Kawasan IKN

Persemaian Mentawir siap menghijaukan ibu kota nusantara.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bakal Dimodernisasi, Terminal Blok M Nantinya Terkoneksi MRT hingga Lahan Terbuka Hijau
FOTO: Bakal Dimodernisasi, Terminal Blok M Nantinya Terkoneksi MRT hingga Lahan Terbuka Hijau

PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta berencana menjadikan kawasan Blok M menjadi berorientasi transit (transit oriented development/TOD).

Baca Selengkapnya