Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

650 Personel Satpol PP dikerahkan amankan tarawih akbar di Istiqlal

650 Personel Satpol PP dikerahkan amankan tarawih akbar di Istiqlal Satpol PP ibu-ibu. ©2018 Liputan6.com/Arya Manggala

Merdeka.com - Kepala Seksi Operasional (Kasiop) Satpol PP DKI Jakarta Harry Apriyanto memimpin apel persiapan salat tarawih akbar bulan Ramadan 2018 di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat. Menurutnya, salat tarawih akbar yang akan dihadiri Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan itu akan disiagakan ratusan aparat buat mengamankan.

"Yang diturunkan 650 personel seluruhnya. Jadi ada penambahan 100 personel," ujar Harry di Balai Kota Jakarta, Sabtu (26/5).

Sebelumnya, Jumat (25/5) kemarin, Kasatpol PP Yani Wahyu mengatakan akan mengerahkan 500 personel. Namun, hari ini ada penambahan.

Untuk pembagian pengamanan, pihaknya sudah membagi-bagi di tiap pintu Istiqlal.

"Untuk pembagiannya tadi sudah kita bagi semua pintu-pintu titik Istiqlal kita jaga, termasuk pintu Monas karena berdekatan dan di dalam kita siapkan pengamanan tertutup," ucapnya.

Menurut Harry, petugas yang berjaga menggunakan baju koko akan melakukan pengamanan tertutup di dalam masjid untuk mengamankan area gubernur.

"Jadi nanti mengamankan area gubernur dan lain-lain jadi masuk dalam area masjid. Tidak ada pengamanan khusus hanya untuk ketertiban saja karena jumlah massa banyak," papar Harry.

Dia menyebut, ada sekitar 50 personel di dalam Istiqlal yang menggunakan baju koko dan itu merupakan petugas gabungan, termasuk Satpol PP.

Reporter: Devira PrastiwiSumber: Liputan6.com

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ratusan Personel Satpol PP Disebar di 4 Titik Ini Kawal Kunjungan Paus Fransiskus
Ratusan Personel Satpol PP Disebar di 4 Titik Ini Kawal Kunjungan Paus Fransiskus

Mereka ditugaskan berpatroli pada jalur-jalur yang akan dilintasi Paus Fransiskus dan tamu kenegaraan tersebut.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H
Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H

Operasi Ketupat 2024 digelar dalam rangka pengamanan prose mudik lebaran di Idul Fitri 1445 Hijriah

Baca Selengkapnya
Polri dan TNI di Inhil Gelar Patroli Gabungan Jelang Pelantikan Presiden Terpilih
Polri dan TNI di Inhil Gelar Patroli Gabungan Jelang Pelantikan Presiden Terpilih

Polisi melakukan pengecekan kekuatan personel guna memastikan kesiapan dalam menghadapi potensi gangguan keamanan jelang pelantikan Presiden.

Baca Selengkapnya
Amankan Harlah NU di GBK Senayan, Polisi Sebar Hampir 2.000 Personel
Amankan Harlah NU di GBK Senayan, Polisi Sebar Hampir 2.000 Personel

Berdasarkan surat pemberitahuan yang diterima, etimasi massa kurang lebih mencapai 150.000

Baca Selengkapnya
Pimpin Apel Pengamanan Pemilu, Kapolda Jabar Bangga Lihat Sinergitas TNI Polri
Pimpin Apel Pengamanan Pemilu, Kapolda Jabar Bangga Lihat Sinergitas TNI Polri

Apel Pengamanan Pemilu 2024 digelar Lapangan Makodam Jl Aceh Kota Bandung, Kamis (1/2).

Baca Selengkapnya
Polisi Klaim Kondisi Jakarta Bebas dari Konvoi Keliling saat Malam Takbiran
Polisi Klaim Kondisi Jakarta Bebas dari Konvoi Keliling saat Malam Takbiran

Apabila mendapati kegiatan konvoi takbiran keliling untuk segera melaporkan ke call center Polri 110

Baca Selengkapnya
5.734 Personel Polisi Diterjunkan Amankan Reuni 212 di Monas Besok
5.734 Personel Polisi Diterjunkan Amankan Reuni 212 di Monas Besok

ribuan personel pengamanan akan diterjunkan untuk mengawal Munajat Kubro 212 di Monas

Baca Selengkapnya
Demi Keamanan Paus Fransiskus di Jakarta, Polri Kerahkan Penembak Jitu
Demi Keamanan Paus Fransiskus di Jakarta, Polri Kerahkan Penembak Jitu

Skenario pengamanan pun juga direncanakan salah satunya dengan pengerahan tim penembakan jitu

Baca Selengkapnya
Jenderal Bintang Tiga asal Takalar Ini Pimpin 400.000 Lebih Pasukan Amankan Pemilu 2024
Jenderal Bintang Tiga asal Takalar Ini Pimpin 400.000 Lebih Pasukan Amankan Pemilu 2024

Sementara untuk puncak pengamanannya akan dilakukan saat pelaksanaan di TPS.

Baca Selengkapnya
Jelang HUT ke-79 RI di IKN, Kakorlantas Cek Kesiapan Personel dan Kendaraan Lalu Lintas
Jelang HUT ke-79 RI di IKN, Kakorlantas Cek Kesiapan Personel dan Kendaraan Lalu Lintas

Sebanyak 898 personel akan dilibatkan dalam Satgas Pamwalrolakir untuk memastikan kelancaran dan keamanan selama rangkaian kegiatan berlangsung.

Baca Selengkapnya
Pimpin Apel Operasi Ketupat 2024, Kapolri dan Panglima TNI Ingatkan Anak Buah Beri Pelayanan Maksimal Kepada Pemudik
Pimpin Apel Operasi Ketupat 2024, Kapolri dan Panglima TNI Ingatkan Anak Buah Beri Pelayanan Maksimal Kepada Pemudik

Adapun dalam operasi ketupat kali tahun ini turut melibatkan 155.165 personel.

Baca Selengkapnya
Amankan Mudik Lebaran, Polri Gelar Operasi Ketupat Mulai 4-16 April
Amankan Mudik Lebaran, Polri Gelar Operasi Ketupat Mulai 4-16 April

Operasi Ketupat dilaksanakan selama 13 hari yaitu mulai 4 April sampai dengan 16 April 2024.

Baca Selengkapnya