Ada Putusan Sidang di MK, Transjakarta Lakukan Sejumlah Pengalihan Rute
Merdeka.com - PT Transjakarta melakukan sejumlah pengalihan rute bus sehubungan dengan adanya putusan sidang putusan sengketa Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta Pusat.
Direktur Utama Transjakarta, Agung Wicaksono menyatakan pihaknya tetap memberikan layanan maksimal kepada pelanggan yang akan bepergian pada, Kamis (27/6/2019).
"Pada situasi seperti ini, pelayanan akan berjalan normal. Namun kami mengubah format jajaran operasional pada wilayah-wilayah yang mengalami persinggungan dengan rekayasa lalu lintas untuk memastikan kendaraan aman melintas dan rute dapat terlalui," kata Agung dalam keterangan tertulis.
-
Mengapa Pemilu 2024 di Jakarta Timur lebih lancar? 'Jadi, tahun 2019 itu kami dua kali terima surat teguran, tetapi tahun 2024 ini, tidak. Proses tahapan pemilu di Jakarta Timur, selesai tepat waktu. Semua berjalan lancar,' ujar Tedi.
-
Bagaimana cara penyelesaian sengketa Pemilu dilakukan? Umumnya dan termasuk Indonesia, dalam menyelesaikan sengketa pemilu dibagi menjadi dua terminologi. Pertama adalah penyelesaian sengketa pemilu selama proses pemilu itu sendiri. Kedua adalah penyelesaian sengketa hasil pemilu. Nantinya pemerintah akan membagi peran kedua terminologi pada instansi yang berbeda.
-
Bagaimana MRT Jakarta mengelola kerumunan? MRT Jakarta juga menyiapkan manajemen kerumunan (crowd management) melalui penambahan petugas dan peralatan pendukung seperti pengeras suara dan rambu penunjuk arah di area stasiun.
-
Bagaimana cara menjaga kerukunan di pemilu dengan dialog? Mengadakan dialog antara partai politik, calon, dan pemangku kepentingan lainnya dapat membantu mengurangi ketegangan dan meningkatkan pemahaman bersama. Dialog semacam ini dapat membuka ruang bagi berbagai pihak untuk menyelesaikan perbedaan pendapat secara damai.
-
Bagaimana proses sidang sengketa Pileg PSI? Posisinya digantikan sementara Hakim Guntur Hamzah.'Kenapa ini didahulukan, karena menyangkut pihak terkait PSI maka ada hakim konstitusi yang mestinya di panel tiga untuk perkara ini tidak bisa menghadiri, oleh karena itu sementara digantikan panelnya oleh Yang Mulia Prof Guntur Hamzah,' kata Hakim Arief Hidayat di Gedung MK, Senin (29/4).
-
Apa itu Sengketa Pemilu? Sengketa Pemilu adalah konsekuensi yang mungkin terjadi dalam sistem penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu). Walaupun sistem sudah dirancang sebaik mungkin, kemungkinan pelanggaran yang bisa mencederai kualitas Pemilu masih bisa terjadi.
Berikut rute pengalihan dan perpendekan layanan dari bus Transjakarta:
*Koridor 1 rute Blok M - KotaRute pengalihan dari Kota menuju Blok M, selepas halte Harmoni bus belok kanan kearah Petojo - TL Tarakan belok kiri - Jalan Cideng Timur - Jalan Jatibaru - TL Milenium - Jalan Kebon Sirih - TL BI belok kanan masuk halte Sarinah - Blok M
Rute pengalihan dari Blok M menuju KotaSelepas halte Sarinah bus keluar jalur TL BI belok kiri - Jalan Kebon Sirih - Hotel Milenium belok kiri - Jalan Fachrudin - Jalan Jatibaru - Jalan Cideng Barat - TL Tarakan belok kanan - Petojo - TL Harmoni belok kiri masuk halte Harmoni - Kota
*Koridor 2 rute Pulogadung - HarmoniRute pengalihan dari Pulogadung, selepas halte Istiqlal bus kearah Pasar Baru - TL Almabar belok kiri - TL Golden Truli belok kiri - Jalan KH Samanhudi - Sawah Besar - Harmoni
Rute pengalihan dari Harmoni, selepas halte Harmoni belok kiri Pecenongan - Juanda - Pasar Baru - Lapangan Banteng - Pejambon - Kwitang - Senen - Pulogadung
*Koridor 3 rute Kalideres - Pasar BaruPola pelayanan 1 Bus diperpendek sampai Harmoni dan 1 bus pelayanan sampai halte Pasar Baru
Untuk bus yang ke Pasar Baru melewati rute pengalihan selepas halte Pasar baru belok kiri melewati Jalan Gunung Sahari - TL Golden Truli belok kiri - Jalan KH Samanhudi - Sawah Besar - Harmoni - Kalideres
*Rute Ragunan - Monas 6A, diperpendek sampai halte BI bus putar di Patung Kuda
*Rute 1A rute PIK - Balaikota, perpendekan rute sampai halte Harmoni
*Rute 5A rute Kampung Melayu - Grogol, pengalihan rute mengikuti pengalihan koridor 1
*Rute 8A rute Harmoni - Grogol, perpendekan rute bus tidak pelayanan di halte Pecenongan dan Juanda
*Rute 5C rute PGC - HarmoniRute pengalihan arah Harmoni selepas halte Budi Utomo bus keluar jalur arah Ancol TL Golden Truli belok kiri Jalan KH Samanhudi - Sawah Besar - Harmoni. Untuk arah PGC jalur normal
*Rute 7F rute Kampung Rambutan - HarmoniRute pengalihan dari Kampung Rambutan arah Harmoni selepas halte Istiqlal bus kearah Pasar Baru - TL Almabar belok kiri - TL Golden Truli belok kiri Jalan KH Samanhudi - Sawah Besar - Harmoni
Rute pengalihan dari Harmoni arah Kampung Rambutan selepas Harmoni belok kiri Pecenongan - Juanda - Pasar Baru - Lapangan Banteng - Pejambon - Kwitang - Senen - Kampung Rambutan
*Rute T12 rute Poris - Juanda, perpendekan rute hanya sampai halte Harmoni
*Rute DA4 rute Dukuh Atas - Kota, pengalihan rute mengikuti pengalihan koridor 1
*GR1 bus gratis Harmoni - Bundaran Senayan (Bunsen), perpendekan rute dengan pola Bunsen - HI dan Bunsen - Balaikota.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Apriastini menyampaikan, penyesuaian layanan dilakukan agar mobilitas masyarakat yang menggunakan Transjakarta dengan rute-rute terdampak tetap berjalan.
Baca SelengkapnyaImbas demo buruh di sekitar Patung Kuda, Jakarta Pusat, sejumlah rute Transjakarta dialihkan.
Baca Selengkapnyapihak kepolisian mengimbau agar pengendara bisa mencari jalur alternatif lain, guna menghindari penutupan jalan.
Baca SelengkapnyaPelayanan bus TransJakarta terganggu akibat adanya rekayasa arus lalu lintas dilakukan polisi pada Rabu (6/9) pagi.
Baca SelengkapnyaPolisi memastikan tidak akan melakukan rekayasa lalu lintas di Jakarta, Jumat (8/9).
Baca SelengkapnyaMRT Jakarta sudah dapat beroperasi normal kembali mulai pukul 05.00 WIB pagi ini.
Baca SelengkapnyaKondisi di dalam bus pun penuh seperti di jam pulang kerja.
Baca SelengkapnyaViral video jalan amblas di lampu merah Olimo Jakarta Barat arah Kota
Baca SelengkapnyaSimak Perubahan Jalur dan Peron Keberangkatan di Stasiun Manggarai
Baca SelengkapnyaPengendara diminta cari jalan alternatif lain guna menghindari potensi kemacetan saat putusan sengketa Pilpres 2024 di MK.
Baca SelengkapnyaPaus Fransiscus ke Indonesia mulai dari 3 September 2024 sampai 6 September 2024.
Baca SelengkapnyaMasyarakat yang akan melintas di sekitar Monas untuk mencari jalan alternatif lainnya karena akan ada aksi penyampaian pendapat di Patung Kuda.
Baca Selengkapnya