Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ahok: Kami ingin dukung anak muda kreatif

Ahok: Kami ingin dukung anak muda kreatif Ahok. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Calon Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) beberapa waktu lalu telah meresmikan Co-Working Space Jakarta Creative Hub. Tempat tersebut diperuntukkan untuk penyalur anak muda Jakarta yang kreatif.

"Kami ingin mendukung anak muda kreatif yang ingin menjadi start up bisnis kreatif dengan memberikan infrastruktur yang memadai untuk memastikan kreativitas mereka tersalurkan di Jakarta Creative Hub," jelas Basuki, di Jakarta (1/3) lalu.

Basuki menegaskan bahwa Jakarta sebagai kota jasa akan terus memposisikan sebagai Smart City terlengkap untuk memenuhi kebutuhan warganya, sehingga ke depan Jakarta akan unggul berkat kontribusi perekonomian kreatifnya.

Ketua Dekranasda DKI Jakarta, Veronica Tan, sekaligus penggagas ide Jakarta Creative Hub juga mengatakan tempat ini nantinya diharapkan dapat membuat anak muda lebih percaya diri dalam berkarya.

"Selain untuk mendukung program Pemerintah Provinsi, kami juga bercita-cita supaya anak-anak muda bisa lebih percaya diri dalam menciptakan karya-karya kreatifnya karena dibimbing dan diinkubasi dalam wadah yang professional," ujarnya.

Jakarta Creative Hub merupakan sebuah sebuah fasilitas dan prasarana kreatif yang dirancang dan dibangun untuk mendukung anak muda dalam menjalankan bisnisnya di area Jakarta dan sekitarnya.

Nantinya warga pemegang KTP DKI Jakarta bisa menggunakan seluruh fasilitas yang ada di Jakarta Creative Hub secara gratis dengan syarat dan prosedur yang sudah ditentukan.

Sumber: www.jakartaasoy.com (mdk/ibs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ahok Ngobrol Mesra Bareng Anies di Balai Kota: Tunggu Tanggal Main
Ahok Ngobrol Mesra Bareng Anies di Balai Kota: Tunggu Tanggal Main

Sebelumnya, para mantan gubernur Jakarta hadir dalam acara Bentang Harapan JAKasa yang digelar di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (31/12) sore.

Baca Selengkapnya
Ahok Sebut Butuh Pendapatan Rp5 Juta hingga Rp10 Juta untuk Tinggal di Jakarta
Ahok Sebut Butuh Pendapatan Rp5 Juta hingga Rp10 Juta untuk Tinggal di Jakarta

"Tinggal di Jakarta tuh harusnya (pendapatan) Rp5juta sampai Rp10 juta lebih bagus," kata Ahok

Baca Selengkapnya
Di Depan Gubernur-Walkot se-ASEAN, Pemprov Paparkan Rencana Jakarta Usai Tak Jadi Ibu Kota
Di Depan Gubernur-Walkot se-ASEAN, Pemprov Paparkan Rencana Jakarta Usai Tak Jadi Ibu Kota

Sekda menyebut dalam skema Jakarta barunya akan berfokus pada pusat bisnis.

Baca Selengkapnya
Menteri Basuki: PNS Tak Mau Pindah ke IKN Bakal Rugi, Perjalanan ke Tempat Kerja Hanya 10 Menit Tak Macet Seperti Jabodetabek
Menteri Basuki: PNS Tak Mau Pindah ke IKN Bakal Rugi, Perjalanan ke Tempat Kerja Hanya 10 Menit Tak Macet Seperti Jabodetabek

Pindah ke IKN bukanlah sesuatu yang mewah, melainkan peluang yang sangat menguntungkan bagi PNS.

Baca Selengkapnya
Suswono Bicara Pentingnya Peran Generasi Milenial di Depan Relawan, Janji Bikin Pemuda Jakarta Inovatif
Suswono Bicara Pentingnya Peran Generasi Milenial di Depan Relawan, Janji Bikin Pemuda Jakarta Inovatif

Suswono mengaku menghadiri deklarasi tersebut dalam upaya memperkuat dukungan dari generasi muda.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil Janji Buka Banyak Lapangan Pekerjaan di Jakarta Utara
Ridwan Kamil Janji Buka Banyak Lapangan Pekerjaan di Jakarta Utara

Ridwan Kamil ingin menjadikan kawasan Ancol sebagai pusat bisnis baru di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Ahok Beberkan Kriteria Sosok Ideal Gubernur Jakarta
Ahok Beberkan Kriteria Sosok Ideal Gubernur Jakarta

Sedikitnya ada lima kriteria yang harus dimiliki calon gubernur Jakarta

Baca Selengkapnya
Cara Andika-Hendi Manfaatkan Gen Z untuk Tingkatkan Perekonomian di Jateng
Cara Andika-Hendi Manfaatkan Gen Z untuk Tingkatkan Perekonomian di Jateng

Hal ini tidak lepas dari pesatnya pertumbuhan teknologi yang mendampingi kebiasaan hidup Gen Z.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Banyak PNS Lansia yang Dipindahkan ke IKN
Terungkap, Banyak PNS Lansia yang Dipindahkan ke IKN

Basuki menegaskan pembangunan IKN di Kalimantan Timur sebagai wajah masa depan Indonesia. Ibu kota para anak muda di masa depan.

Baca Selengkapnya
Gibran sebut Bandung Kerap Dijadikan Percontohan Menjalankan Program Pemerintah Kota Solo
Gibran sebut Bandung Kerap Dijadikan Percontohan Menjalankan Program Pemerintah Kota Solo

Gibran menilai banyak potensi yang ada di daerah berjuluk Parijs van Java tersebut bisa ditingkatkan dalam skala yang lebih luas.

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Pengusaha: Tak Usah Khawatir Ganti Presiden, Programnya Keberlanjutan
Jokowi ke Pengusaha: Tak Usah Khawatir Ganti Presiden, Programnya Keberlanjutan

Presiden Joko Widodo atau Jokowi meminta pengusaha tak khawatir dengan pergantian kepemimpinan.

Baca Selengkapnya
Jusuf Hamka Janji Sumbang Gaji untuk Makan Gratis Tiap RT jika jadi Gubernur Jakarta
Jusuf Hamka Janji Sumbang Gaji untuk Makan Gratis Tiap RT jika jadi Gubernur Jakarta

Jusuf Hamka berjanji membuat program makan nasi kuning gratis di setiap RT maupun RW bila terpilih menjadi Gubernur Jakarta pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya