Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ahok minta relawan Agus-Sylvi data rumah warga yang mau ambruk

Ahok minta relawan Agus-Sylvi data rumah warga yang mau ambruk Gerakan Agus Sylvi dukung Ahok. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut dua Basuki Tjahaja Purnama mengucapkan terima kasih atas dukungan yang diberikan Gerakan Relawan Agus-Sylvi (Gerasi). Tanpa banyak basi, dia langsung memberikan tugas kepada mereka untuk melakukan pendataan terkait kondisi sekitar.

Basuki atau akrab disapa Ahok ini mengatakan, relawan tetap harus memberikan perhatian kepada kondisi masyarakat, sekalipun mereka tidak memilih dirinya. Temuan relawan, dia mengungkapkan, nantinya akan dilaporkan kepadanya yang saat ini masih menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta.

"Saya ingin bapak ibu bantu mana belum dapat KJP, kesehatan, bantu perhatikan lansia yang kehidupannya susah, kita akan keluarkan kartu Jakarta Lansia, untuk santunannya," katanya di Jalan Talang, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (13/3).

Dia bahkan meminta relawan yang melakukan pendataan memberikan laporan melalui pesan singkat ataupun pesan elektronik. Harapannya, keluhan yang masuk akan dilakukan verifikasi terlebih dahulu sebelum akhirnya nanti mendapatkan bantuan dari Pemprov DKI Jakarta.

"Buat bapak ibu yang enggak tahu nomor HP saya tolong catet 0811944728, gak usah telepon, gak usah bilang hai selamat pagi, laporan mana lansia KJP anak sakit butuh kursi roda laporkan ijazah nyangkut laporkan kami juga mau," terangnya.

Mantan Bupati Belitung Timur ini menambahkan, memiliki program baru untuk melakukan bedah rumah. Di mana nanti Pemprov DKI Jakarta melakukan pembenahan terhadap bangunan milik warga yang rusak parah.

"Atap mau ambruk gak mampu, laporkan, program ganti atap dengan baja ringan gampang, tolong didata," tutupnya.

Baca juga:

Relawan Agus-Sylvi alihkan dukungan untuk Ahok-Djarot

Salah satu relawan Agus dukung Ahok, ini reaksi Anies

Anies: Kalau tak punya hak ikut Pilkada, jangan cari cara ikut-ikut

Anies minta Pilgub DKI tak ada ancaman-ancaman dan isu SARA

Menag soal penolakan salat jenazah: Agama jangan dikaitkan Pilkada

Imam Istiqlal: Dosa massal satu kampung orang tak mensalati jenazah! (mdk/ded)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pj Gubernur Sumsel Gencarkan Bedah Rumah Demi Tekan Angka Kemiskinan Ekstrem, Ini Syaratnya
Pj Gubernur Sumsel Gencarkan Bedah Rumah Demi Tekan Angka Kemiskinan Ekstrem, Ini Syaratnya

Program itu diterapkan untuk masyarakat yang ada di 17 Kabupaten/Kota di Sumatera Selatan.

Baca Selengkapnya
AHY Tinjau Lahan Relokasi Korban Erupsi Gunung Ruang
AHY Tinjau Lahan Relokasi Korban Erupsi Gunung Ruang

AHY Tinjau Lahan Relokasi Korban Erupsi Gunung Ruang

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, AHY Bakal Bongkar Bangunan Liar di Puncak Bogor
Siap-Siap, AHY Bakal Bongkar Bangunan Liar di Puncak Bogor

Menteri AHY akan menertibkan kawasan Puncak Bogor dari bangunan liar tak berizin.

Baca Selengkapnya
Respons AHY soal Kabar Otorita IKN Ultimatum Warga Pemaluan Bongkar Rumah
Respons AHY soal Kabar Otorita IKN Ultimatum Warga Pemaluan Bongkar Rumah

Permintaan Otorita IKN agar warga membongkar rumahnya lantaran bangunan tersebut tidak sesuai dengan tata ruang wilayah IKN.

Baca Selengkapnya
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun

Rencana relokasi warga di kolong Jembatan Pakin sudah dibahas bersama Menteri Perumahan, Menteri Sosial, dan Menteri Dalam Negeri.

Baca Selengkapnya
Angka Kemiskinan Tinggi, Puluhan Ribu Rumah Warga Ngawi Tak Layak Huni
Angka Kemiskinan Tinggi, Puluhan Ribu Rumah Warga Ngawi Tak Layak Huni

Puluhan ribu rumah warga Kabupaten Ngawi tidak layak huni buntut dari kemiskinan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Perintah Prabowo ke Rektor Unhan Gelar Operasi Khusus Libatkan Kopaska TNI AL Hingga Komcad
VIDEO: Perintah Prabowo ke Rektor Unhan Gelar Operasi Khusus Libatkan Kopaska TNI AL Hingga Komcad

Prabowo mengecek langsung sejumlah rumah terapung yang merupakan hibah Universitas Pertahanan untuk 200 kepala keluarga yang terdampak banjir rob di Muara Angke

Baca Selengkapnya
Jokowi Perintahkan Relokasi Rumah Korban Banjir di Sumbar Segera Dimulai
Jokowi Perintahkan Relokasi Rumah Korban Banjir di Sumbar Segera Dimulai

Presiden Joko Widodo atau Jokowi memerintahkan proses relokasi rumah warga yang rusak akibat banjir lahar hujan di Sumatera Barat (Sumbar) segera dimulai.

Baca Selengkapnya
Buruh Sahabat Andra Soni Bedah Rumah dan Sediakan Pompa Air buat 500 Keluarga di Banten
Buruh Sahabat Andra Soni Bedah Rumah dan Sediakan Pompa Air buat 500 Keluarga di Banten

Koordinator bedah rumah Nimol, Zulfikar menyatakan proses bedah rumah milik Nimol ini akan dilakukan selama 5 hari.

Baca Selengkapnya
Kolaborasi Pemkab dengan Pusat hingga Desa, 1.300 Rumah Tidak Layak Huni di Banyuwangi Direnovasi
Kolaborasi Pemkab dengan Pusat hingga Desa, 1.300 Rumah Tidak Layak Huni di Banyuwangi Direnovasi

Pemkab Banyuwangi terus melanjutkan program bedah rumah tak layak huni melalui skema gotong royong banyak pihak.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jawaban Menohok Ahok Disebut RK Gubernur Paling Brutal Banyak Penggusuran di Jakarta
VIDEO: Jawaban Menohok Ahok Disebut RK Gubernur Paling Brutal Banyak Penggusuran di Jakarta

Ridwan Kamil menyebut Ahok gubernur paling banyak melakukan penggusuran, bahkan menyebut paling brutal.

Baca Selengkapnya
Reaksi Ahok Disebut Ridwan Kamil Gubernur Paling Banyak Lakukan Penggusuran di Jakarta
Reaksi Ahok Disebut Ridwan Kamil Gubernur Paling Banyak Lakukan Penggusuran di Jakarta

Ahok menilai jika memang penggusuran paling banyak terjadi di era pemerintahannya, berarti programnya mendirikan banyak rusunawa berhasil.

Baca Selengkapnya