Ahok segera usulkan Wahyu Hariyadi jadi Wali Kota Jakut ke DPRD DKI
Merdeka.com - Sejak Rustam Effendi mundur dari jabatannya, posisi Wali Kota Jakarta Utara otomatis kosong. Gubernur DKI Jakarta telah mengusulkan Wakil Wali Kota Jakut Wahyu Hariyadi untuk mengisi posisi itu.
Pertimbangan untuk menaikkan jabatan Wahyu cukup sederhana dan tak jauh berbeda dengan gubernur. Jika gubernur mengundurkan diri otomatis wakilnya akan menjadi gubernur definitif.
"Kalau gubernur enggak ada, Plt siapa? Wakil kan? Ya sama, itu saja. Kalau wakil bagus, ya kasih ke dia," kata Ahok sapaan Basuki di Balai kota, Jakarta, Selasa (3/5).
-
Kenapa Ahok ingin jadi pejabat? Pesan Sang Ayah Pengalaman sering diperas oknum pejabat membuatnya terobsesi ingin menjadi pejabat. Ditambah pesan dari sang ayah sebelum meninggal. Pesan ini juga mendorongnya untuk jadi pejabat yang jujur dan membawa perubahan positif.
-
Bagaimana mekanisme penunjukan Gubernur Jakarta? Mekanisme itu termuat dalam Pasal 10 RUU Daerah Khusus Jakarta (DKJ) yang tengah dibahas DPR.
-
Kenapa Ahok dukung Ganjar? Pemicu utamanya karena Ahok ingin mengkampanyekan pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
-
Siapa ayah Ahok? Diketahui, pria kecil ini merupakan anak dari Indra Tjahaja Purnama dan Buniarti Ningsing keturunan Tionghoa .
-
Bagaimana Ahok dukung Ganjar? Menjelang hari pencoblosan, sejumlah pejabat negara makin terang-terangan memberikan dukungan kepada pasangan calon presiden dan wakil presiden. Baru-baru ini, Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mundur dari jabatannya. Pemicu utamanya karena Ahok ingin mengkampanyekan pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
-
Siapa yang diusulkan ke PDI Perjuangan untuk calon gubernur di Jakarta? 'Nama-nama akan tersaring sesuai dengan usulan dari daerah-daerah. Mohon maaf, belum bisa kami sebut karena masih melakukan proses pencermatan,' kata Hasto di Posko Pemenangan, Jakarta, Senin (6/5) malam.Ia pun tak memungkiri Ahok dan Anies adalah tokoh yang diusulkan kepada PDI Perjuangan untuk diusung sebagai kepala daerah di Jakarta.
Ahok mengaku akan segera merekomendasikan nama Wahyu kepada DPRD DKI. Jika disetujui, Wahyu akan segera dilantik menjadi Wali Kota Jakarta Utara.
"Pelaksana tugas (plt) kan kita mesti usul dulu ke DPRD untuk diangkat jadi wali kota," tegasnya.
Meski begitu, mantan Bupati Belitung Timur ini menambahkan pihaknya akan segera menggelar tes bagi calon pejabat di DKI pada bulan Juni. Bisa saja, posisi Wali Kota Jakarta Utara diberikan kepada PNS yang lulus tes tersebut.
"Kita akan tes, camat, lurah kan banyak yang akan ikut tes, Juni bisa dapat, 1 bulan lagi. Camat yang baik kan mesti naik. Bisa naik jadi asisten, asisten yang baik bisa naik," pungkas Ahok.
(mdk/dan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Walaupun usulan itu disadarinya akan berbenturan dengan sistem pilkada yang sudah mengharuskan Gubernur dipilih bersama Wakil.
Baca SelengkapnyaAhok mengungkapkan peniadaan Pilgub merupakan wacana yang sudah lama ia ketahui.
Baca SelengkapnyaHabiburokhman yakin rakyat lebih memihak Jokowi dibanding Ahok.
Baca SelengkapnyaHeru Budi Hartono menanggapi santai, namanya masuk dalam radar bursa Pilgub oleh partai Demokrat.
Baca SelengkapnyaGanjar mengatakan, figur yang diusung PDIP diharapkan berasal dari kader, karena salah satu fungsi partai adalah mencetak kader-kader untuk dijadikan pemimpin.
Baca SelengkapnyaDemokrat terus melakukan komunikasi dengan partai lain untuk menjajaki koalisi.
Baca SelengkapnyaMenurut Utut, Andika leboh cocok maju cagub dan di Jawa Tengah, bukan di Jakarta. Mengingat, calon saingannya di Jateng adalah mantan Kapolda.
Baca SelengkapnyaGolkar kini sedang menjajaki koalisi dengan partai politik demi mengusung Jusuf Hamka.
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDIP Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok menyatakan siap maju Pilkada
Baca SelengkapnyaRUU DKJ yang berisi gubernur Jakarta dipilih Presiden menuai polemik.
Baca SelengkapnyaSedikitnya ada lima kriteria yang harus dimiliki calon gubernur Jakarta
Baca Selengkapnya"Kita mengusulkan agar gubernur dan wakil gubernur ditunjuk oleh presiden," kata Oding
Baca Selengkapnya