Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

ART di Pulogadung Dianiaya Tetangga Majikan Gara-Gara Buang Air Kotor ke Selokan

ART di Pulogadung Dianiaya Tetangga Majikan Gara-Gara Buang Air Kotor ke Selokan ilustrasi garis polisi. ©2015 merdeka.com/darmadi sasongko

Merdeka.com - Rekaman CCTV menampilkan penganiayaan dilakukan pria baruh baya terhadap seorang wanita di sebuah gang sempit. Video diunggah salah akun instagram kemudian viral di media sosial.

Dalam rekaman berdurasi 56 detik itu, nampak seorang wanita yang baru keluar dari rumah tiba-tiba seorang pria yang juga tetangga melempar sendal ke arah wanita tersebut. Tak terima, wanita itu kembali membalas melemparkan sendal tersebut.

Pria itu nampak emosi dan mengejar wanita tersebut. Pria itu juga terlihat menjambak rambut wanita itu dan membenturkan ke tembok. Diinformasikan oleh pengunggah video kejadian itu di Rawamangun, Pulogadung, Jakarta Timur.

Saat dikonfirmasi Kanit Reskrim Polsek Pulogadung, AKP Heru Sugiarto menerangkan wanita itu berinisial Y (40) yang bekerja sebagai asisten rumah tangga (ART) di salah satu rumah di RT 03/04 Kelurahan Jati, Kecamatan Pulogadung, Jakarta Timur.

Insiden itu berawal saat Y hendak membuang air kotor ke sebuah selokan pada Senin (23/8) sore hari. Namun air justru mengalir ke depan rumah tetangga.

Setelah kejadian itu, WD (65) menghampiri Y yang sedang berjalan kaki. Di situ, WD marah-marah dan memukul Y.

"Tetangganya (WD) marah dan sempat mau dipegang, cuma korban melawan juga," kata Heru saat dihubungi, Kamis (26/8).

Heru menerangkan, pihaknya telah mempertemukan Y dan WD di Polsek Pulogadung pada, Rabu (25/8). Turut hadir perwakilan dari Unit Reskrim dan Bhabinkamtibmas. Heru menyebut, kedua belah pihak sepakat berdamai dan korban tidak akan menempuh jalur hukum.

"Beliau ingin dimediasi sama tentangganya. Akhirnya kami mediasi. Kasusnya sudah selesai," ujar dia

Reporter: Ady AnugrahadiSumber: Liputan6.com

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Akhir Kasus Ketua LPM Depok Dianiaya Anggota Polri
Akhir Kasus Ketua LPM Depok Dianiaya Anggota Polri

Sejak awal kasus ini memang diutamakan proses di luar persidangan.

Baca Selengkapnya
Viral 2 Ormas Cekcok karena Rebutan Lahan Parkir di Pondok Aren
Viral 2 Ormas Cekcok karena Rebutan Lahan Parkir di Pondok Aren

Beruntungnya, dari cekcok ini berhasil dicegah oleh petugas aparat kepolisian yang ada di lokasi.

Baca Selengkapnya
2 Kelompok Bentrok di Jaksel, 1 Luka Parah Disabet Golok
2 Kelompok Bentrok di Jaksel, 1 Luka Parah Disabet Golok

Kedua kelompok ini memang sudah terjadi keributan akibat dampak dari proses pembangunan.

Baca Selengkapnya
Viral Video Wanita Diduga Dianiaya Pria Saat Makan di Kaki Lima, Ini Penjelasan Polisi
Viral Video Wanita Diduga Dianiaya Pria Saat Makan di Kaki Lima, Ini Penjelasan Polisi

Atas kejadian dugaan penganiayaan itu korban mengalami sakit di bagian pinggang sebelah kanan.

Baca Selengkapnya
Ibu Muda di Jaktim jadi Korban KDRT, Dianiaya Suami Hingga Tewas
Ibu Muda di Jaktim jadi Korban KDRT, Dianiaya Suami Hingga Tewas

Kejadian memilukan ini ini sempat viral di media sosial. Salah satu akun media sosial instagram sempat mengunggah video yang menampilkan proses evakuasi korban.

Baca Selengkapnya
Kesal Ibu Sering Dianiaya di Depan Orang, Pemuda di OKUT Siram Teman Pakai Air Keras
Kesal Ibu Sering Dianiaya di Depan Orang, Pemuda di OKUT Siram Teman Pakai Air Keras

Seorang pemuda berinisial PL (20), ditangkap polisi karena menyiram air keras ke temannya sendiri, AA (26), hingga tewas.

Baca Selengkapnya
Akhir Peristiwa Penyerangan Rumah Prajurit TNI di Maros, Begini Nasib Para Pelaku
Akhir Peristiwa Penyerangan Rumah Prajurit TNI di Maros, Begini Nasib Para Pelaku

Diduga rombongan pengantar jenazah tersebut menyerang rumah seorang anggota TNI akibat tersinggung setelah ditegur karena menggeber knalpot.

Baca Selengkapnya
Penyekap Anggota Polda Metro Jaya Merupakan Pegawai Dishub Jaktim, Motif Sakit Hati Identitas Dibuka Korban
Penyekap Anggota Polda Metro Jaya Merupakan Pegawai Dishub Jaktim, Motif Sakit Hati Identitas Dibuka Korban

Kedua pelaku sempat mendekam di jeruji lembaga pemasyarakatan Cipinang, Jakarta Timur.

Baca Selengkapnya
Murka Orang Tua Lihat Anak Hamil Babak Belur Dianiaya Suami di Serpong Tangsel
Murka Orang Tua Lihat Anak Hamil Babak Belur Dianiaya Suami di Serpong Tangsel

Pelaku kini telah ditetapkan polisi sebagai tersangka.

Baca Selengkapnya
Anggota TNI Berdamai dengan Kelompok Pemusik Tong-Tong yang Mengeroyoknya di Pamekasan
Anggota TNI Berdamai dengan Kelompok Pemusik Tong-Tong yang Mengeroyoknya di Pamekasan

Anggota TNI yang dikeroyok kelompok pemusik tong-tong pada Minggu (24/3) dimediasi Polres Pamekasan.

Baca Selengkapnya
Kronologi Bentrok Pekerja vs Warga di Tanah Abang Tewaskan 1 Orang, Polisi Tangkap 3 Pelaku
Kronologi Bentrok Pekerja vs Warga di Tanah Abang Tewaskan 1 Orang, Polisi Tangkap 3 Pelaku

Berawal dari keluhan warga terkait para pekerja yang bekerja sampai larut malam

Baca Selengkapnya
Terungkap Penyebab Aksi Koboi di Pejaten
Terungkap Penyebab Aksi Koboi di Pejaten

Saat ini pelaku telah ditetapkan sebagai tersangka dan telah dilakukan penahanan.

Baca Selengkapnya