Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Banyak PNS bolos, Sandiaga akan beri hukuman yang berefek jera

Banyak PNS bolos, Sandiaga akan beri hukuman yang berefek jera Hari pertama Anies-Sandi. ©2017 Merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno melakukan inspeksi mendadak (sidak) di kantor Badan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta. Namun, masih ada anak buahnya yang bandel dengan membolos.

"Tadi ada sebentar ke atas. Hasilnya ada yang oke ada yang belum signifikan belum optimal," katanya, Selasa (2/1).

Sandi masih menemukan pegawai BPRD DKI yang tidak masuk pada hari pertama kerja usai libur tahun baru ini. Bahkan ada beberapa pegawai yang tidak menyadari kalau sekarang sudah efektif masuk kerja.

Orang lain juga bertanya?

"Menurut saya yang menjadi catatan itu. Ada yang tidak masuk, ada yang terlambat, ada yang belum terlalu menyadari bahwa tanggal 2 ini masuk. Padahal kan jelas banget masuk, pak Anies sendiri bilang ada rapim hari ini. Jadi inilah kita harus pastikan kedisiplinan dari pegawai pemprov," sambungnya.

Untuk itu bagi yang terlambat atau yang tidak masuk pada hari ini akan dikenakan sanksi sesuai peraturan yang ada. Dan Pemprov tidak segan-segan memberikan hukuman yang membuat efek jera.

"Sesuai dengan rencana kita tadi, kita jangan lembek jangan kasih kendor kita gaspol. ini harus jadi contoh, bahwa Pemprov DKI harus memiliki kemampuan untuk menjadi teladan," jelas dia.

Sandiaga belum bisa menyebutkan berapa data PNS yang telat atau tidak hadir karena masih dalam pendataan.

"Kita akan terus pantau angka-angkanya karena kan tidak hanya di sini aja, ada di kecamatan di kelurahan." (mdk/ded)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Persen PNS DKI Tak Masuk Kerja Hari Pertama Usai Libur Nataru
5 Persen PNS DKI Tak Masuk Kerja Hari Pertama Usai Libur Nataru

SKPD/UKPD yang memiliki tugas dan fungsi pelayanan kepada masyarakat pun tetap melaksanakan tugasnya itu.

Baca Selengkapnya
Ini Daftar Daerah yang Tak Ajukan Formasi CPNS 2024
Ini Daftar Daerah yang Tak Ajukan Formasi CPNS 2024

Penyerapan tenaga honorer 2024 bisa terganggu karena hal ini terjadi di sejumlah daerah.

Baca Selengkapnya
BKN: Tidak Ada Pendataan Ulang Tenaga Honorer Tahun 2024
BKN: Tidak Ada Pendataan Ulang Tenaga Honorer Tahun 2024

Saat ini BKN sedang melakukan verifikasi data Non-ASN yang terdapat dalam data base BKN.

Baca Selengkapnya
Banyak PNS Bolos Termasuk Pimpinan, Akmal Malik: Saya Bukan Mau Mempermalukan
Banyak PNS Bolos Termasuk Pimpinan, Akmal Malik: Saya Bukan Mau Mempermalukan

Akmal mengingatkan seluruh OPD untuk berbenah. Dia juga menekankan perlunya pembinaan pegawai.

Baca Selengkapnya
Ditjen Pajak Catat 580 PNS di Ponorogo Belum Lapor SPT 2023
Ditjen Pajak Catat 580 PNS di Ponorogo Belum Lapor SPT 2023

Masih ada 580 PNS/ASN di Ponorogo yang belum lapor SPT 2023.

Baca Selengkapnya
Aturan Sedang Disiapkan, PNS Berkinerja Buruk Bakal Dipecat
Aturan Sedang Disiapkan, PNS Berkinerja Buruk Bakal Dipecat

Aparatur sipil negara (ASN) yang memiliki kinerja buruk dalam 3 bulan bisa langsung dimutasi dan dipecat.

Baca Selengkapnya
Jumlah Honorer Membengkak, Bakal Ada PHK Massal?
Jumlah Honorer Membengkak, Bakal Ada PHK Massal?

Jumlah honorer mencapai 2,3 juta orang, yang awalnya hanya diperkirakan 400.000 orang.

Baca Selengkapnya
Tenaga Honorer Dihapus Desember 2024, Bakal Diangkat Jadi PPPK atau PNS
Tenaga Honorer Dihapus Desember 2024, Bakal Diangkat Jadi PPPK atau PNS

Jumlah tenaga honorer di pemerintahan yang saat ini ada sekitar 1,7 juta orang bakal terus menyusut seiring berjalannya rekrutmen PPPK.

Baca Selengkapnya
Buntut 1.921 Peserta Mengundurkan Diri, BKN Beberkan Besaran Gaji di Rekrutmen CASN 2023
Buntut 1.921 Peserta Mengundurkan Diri, BKN Beberkan Besaran Gaji di Rekrutmen CASN 2023

Menu informasi jabatan yang bisa dilamar akan memuat keterangan terperinci mulai dari uraian tugas, kelas jabatan, penghasilan yang diterima.

Baca Selengkapnya
Lowongan CPNS 2023 untuk Fresh Graduate Sangat Sedikit, MenPAN-RB Minta Maaf
Lowongan CPNS 2023 untuk Fresh Graduate Sangat Sedikit, MenPAN-RB Minta Maaf

"InsyaAllah tahun 2024 saya sudah minta kepada BKN (Badan Kepegawaian Negara), kepada tim SDMA di KemenPAN-RB, kita akan buat kebijakan lebih besar lagi."

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Alasan Pemerintah Tak Jadi Hapus 2,3 Juta Tenaga Honorer Pada 28 November 2023
Ternyata, Ini Alasan Pemerintah Tak Jadi Hapus 2,3 Juta Tenaga Honorer Pada 28 November 2023

Azwar Anas telah berkirim surat kepada kementerian/lembaga maupun pemerintah daerah untuk tetap mengalokasikan anggaran bagi tenaga honorer untuk 2024.

Baca Selengkapnya
Dihapus Desember 2024, Begini Sejarah Munculnya Tenaga Honorer di Indonesia
Dihapus Desember 2024, Begini Sejarah Munculnya Tenaga Honorer di Indonesia

Sistem tenaga honorer dinilai kurang cukup jelas dalam sistem rekrutmen, meski memiliki landasan PP 48/2005.

Baca Selengkapnya