Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BMKG Ungkap Tiga Hal Perlu di Waspadai DKI Jakarta Saat Musim Hujan

BMKG Ungkap Tiga Hal Perlu di Waspadai DKI Jakarta Saat Musim Hujan Hujan Jakarta. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Kepala Pusat Meteorologi Publik BMKG, A. Fachri Rajab mengatakan, adanya fenomena La Nina berdampak pada intensitas curah hujan yang meningkat. Sebab itu, dia mengimbau agar wilayah Jabodetabek tetap waspada pada cuaca yang akan diprediksi berlangsung hingga Februari 2021.

"Jabodetabek juga perlu jadi kewaspadaan kita, karena memang kondisi La Nina ini menyebabkan potensi curah hujannya lebih banyak dari 20-40%," katanya saat acara diskusi 'kita jaga alam-alam jaga kita' melalui siaran telekonference, Sabtu (14/11).

Sebab itu, dia mengungkapkan, terdapat tiga hal yang perlu diwaspadai untuk wilayah Jakarta. Pertama yaitu hujan terjadi di atas Jakarta atau hujan lokal.

"Ini seperti 1 Januari 2020 kemarin, karena 377 mm terjadi di Halim," ujarnya.

Selanjutnya, hujan di hulu. Fachri menjelaskan, jika hujan terjadi di daerah Gunung Gede Pangrango dan Salak, Jawa Barat. Selain itu, Jakarta juga harus mewaspadai kondisi air laut kala pasang.

"Paling bahaya tiga-tiga terjadi pada waktu yang sama, dan itu mungkin terjadi mungkin terjadi tahun ini. Itu mungkin untuk Jakarta yang mungkin kita pantau terus, walaupun katakanlah hujan di Jakarta tidak lebat tapi kalau di hulu lebat pasti banjir," tutupnya. (mdk/fik)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Waspada Wilayah DKI Jakarta Diguyur Hujan dari Siang hingga Malam
FOTO: Waspada Wilayah DKI Jakarta Diguyur Hujan dari Siang hingga Malam

BMKG memperkirakan wilayah Jakarta dan Kepulauan Seribu diguyur hujan dari siang hingga malam hari.

Baca Selengkapnya
Cuaca Ekstrem Landa Jakarta, Warga Diminta Hindari Pinggir Sungai dan Waduk
Cuaca Ekstrem Landa Jakarta, Warga Diminta Hindari Pinggir Sungai dan Waduk

BPBD DKI Jakarta meminta warga agar tetap waspada terhadap dampak cuaca ekstrem yang terjadi beberapa hari terakhir di wilayah Ibu Kota.

Baca Selengkapnya
Cuaca Ekstrem Diprediksi Landa Sejumlah Wilayah Indonesia hingga Pertengahan Maret, Masyarakat Diminta Waspada Banjir
Cuaca Ekstrem Diprediksi Landa Sejumlah Wilayah Indonesia hingga Pertengahan Maret, Masyarakat Diminta Waspada Banjir

Penyebab kembali tingginya curah hujan akibat fenomena regional seperti gelombang Kelvin, gelombang Rossbi, dan Madden-julian di sejumlah wilayah tanah air.

Baca Selengkapnya
FOTO: BMKG Imbau Agar Warga Waspada Terhadap Cuaca Buruk di Malam Tahun Baru 2024
FOTO: BMKG Imbau Agar Warga Waspada Terhadap Cuaca Buruk di Malam Tahun Baru 2024

Fenomena potensi bencana periode Natal dan Tahun Baru 2024 patut diwaspadai warga.

Baca Selengkapnya
Jakarta Diguyur Hujan Deras, Ruas Jalan di Jakarta Utara Tergenang Banjir
Jakarta Diguyur Hujan Deras, Ruas Jalan di Jakarta Utara Tergenang Banjir

Sejumlah ruas jalan di Jakarta Utara tergenang banjir akibat hujan deras yang melanda wilayah ibu kota.

Baca Selengkapnya
9 Daerah Status Siaga dan Waspada Dampak Cuaca Ekstrem, Ini Daftar Wilayahnya
9 Daerah Status Siaga dan Waspada Dampak Cuaca Ekstrem, Ini Daftar Wilayahnya

Potensi terjadinya cuaca ekstrem akibat adanya intervensi tiga bibit siklon tropis secara sekaligus.

Baca Selengkapnya
Penjelasan BMKG Hujan Lebat di Jakarta saat Musim Kemarau
Penjelasan BMKG Hujan Lebat di Jakarta saat Musim Kemarau

Kondisi ini biasa terjadi karena pengaruh fenomena cuaca global dan regional.

Baca Selengkapnya
23 Ruas Jalan dan 4 RT di Jakarta Tergenang Banjir Jumat Pagi
23 Ruas Jalan dan 4 RT di Jakarta Tergenang Banjir Jumat Pagi

Hujan mengguyur wilayah DKI Jakarta sejak Jumat (22/3) dini hari.

Baca Selengkapnya
Waspada! Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Jakarta pada 8-14 Maret 2024
Waspada! Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Jakarta pada 8-14 Maret 2024

Jakarta diprediksi diguyur hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai kilat dan angin kencang

Baca Selengkapnya
Kondisi Terkini 3 Wilayah Jabar Diterjang Banjir dan Longsor, Ratusan Warga Mengungsi
Kondisi Terkini 3 Wilayah Jabar Diterjang Banjir dan Longsor, Ratusan Warga Mengungsi

Pj Gubernur mengimbau warga selalu waspada mengingat cuaca hujan masih akan terjadi beberapa saat ke depan.

Baca Selengkapnya
Hujan Deras Guyur Jakarta Sore Ini, 3 RT dan 4 Ruas Jalan Terendam Banjir
Hujan Deras Guyur Jakarta Sore Ini, 3 RT dan 4 Ruas Jalan Terendam Banjir

Banjir ini membuat status Pos Angke Hulu Siaga 3 (Waspada).

Baca Selengkapnya
Prakiraan Cuaca Hari Ini: Waspada Hujan Petir dan Angin Kencang di Sebagian Wilayah Indonesia
Prakiraan Cuaca Hari Ini: Waspada Hujan Petir dan Angin Kencang di Sebagian Wilayah Indonesia

BMKG keluarkan peringatan dini hujan dengan intensitas sedang hingga lebat sejumlah wilayah di Indonesia

Baca Selengkapnya