Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cek tanggul longsor Petamburan, Jokowi heran ada rumah di sungai

Cek tanggul longsor Petamburan, Jokowi heran ada rumah di sungai Jokowi tinjau tanggul latuharhary. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengaku telah melakukan pengecekan tanggul Kanal Banjir Barat (KBB) yang longsor di Petamburan, Jakarta Pusat. Jokowi langsung meminta Dinas Pekerjaan Umum (PU) untuk segera memperbaiki tanggul tersebut.

"Ngecek yang kemarin longsor, sudah selesai dikerjakan tanggulnya," ujar Jokowi di Balai Kota, Jumat (14/2).

Namun, Jokowi heran melihat banyaknya rumah warga yang berada di dalam sungai tersebut. Rumah-rumah warga berada di dalam sungai yang dibatasi dengan tanggul KBB.

"Terus melihat juga rumah warga yang di dalam sungai, rumah-rumahnya banyak sekali, tidak di bantaran loh. Di dalam sungainya. Ini tanggul, dia di sini. Itu kan bahaya sekali," kata Jokowi.

Untuk itu, Jokowi berencana melakukan relokasi warga-warga yang berada di dalam sungai tersebut. Mantan Wali Kota Solo ini menargetkan pada Mei mendatang warga-warga tersebut harus sudah direlokasi.

"Secepatnya kalau rusunnya jadi. Mungkin April atau Mei ada 1 atau 2 rusun yang sudah selesai," pungkas dia.

Sebelumnya, Kepala Dinas Pekerjaan Umum DKI Jakarta, Manggas Rudi Siahaan, mengatakan kejadian longsornya tanggul Kanal Banjir Barat (KBB) di Petamburan, Jakarta Pusat lantaran tergerus aliran air yang deras serta hujan yang lebat.

"Kebetulan di pinggir turap ada material yang sedang dilaksanakan pekerjaan untuk perbaikan pekerjaan di dalam, sehingga membuat beban jadi longsor," ujar Manggas. (mdk/bal)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun

Rencana relokasi warga di kolong Jembatan Pakin sudah dibahas bersama Menteri Perumahan, Menteri Sosial, dan Menteri Dalam Negeri.

Baca Selengkapnya
Jokowi Perintahkan Relokasi Rumah Korban Banjir di Sumbar Segera Dimulai
Jokowi Perintahkan Relokasi Rumah Korban Banjir di Sumbar Segera Dimulai

Presiden Joko Widodo atau Jokowi memerintahkan proses relokasi rumah warga yang rusak akibat banjir lahar hujan di Sumatera Barat (Sumbar) segera dimulai.

Baca Selengkapnya
Arahan Jokowi Terkait Penanganan Erupsi Gunung Ruang
Arahan Jokowi Terkait Penanganan Erupsi Gunung Ruang

Jokowi sudah menyimpan data penduduk yang bersedia direlokasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Hibur Warga Lalu Bicara Serius sama Pak Bas & 3 Jenderal di Posko Banjir Demak
VIDEO: Jokowi Hibur Warga Lalu Bicara Serius sama Pak Bas & 3 Jenderal di Posko Banjir Demak

Presiden Joko Widodo mengunjungi posko pengungsian warga terdampak banjir di SMK Ganesa Demak, Kabupaten Demak, Provinsi Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
778 Rumah Rusak Akibat Banjir Bandang dan Lahar Dingin di Sumbar, Berikut Rinciannya
778 Rumah Rusak Akibat Banjir Bandang dan Lahar Dingin di Sumbar, Berikut Rinciannya

Ratusan rumah yang rusak itu tersebar di empat daerah.

Baca Selengkapnya
Paspampres Ganti Motor Trail Kawal Jokowi Cek Jalan Rusak di Lampung
Paspampres Ganti Motor Trail Kawal Jokowi Cek Jalan Rusak di Lampung

Presiden Jokowi mengunjungi Lampung, Jumat (5/5). Jalanan rusak di Lampung yang beberapa waktu lalu viral pun ditinjaunya. Penampilan berbeda Paspampres bermotor yang mengawalnya pun mencuri perhatian.

Baca Selengkapnya
Viral Potret Terbaru Tembok Raksasa Pembatas Laut dan Daratan di Jakarta Bocor, Warga Waswas
Viral Potret Terbaru Tembok Raksasa Pembatas Laut dan Daratan di Jakarta Bocor, Warga Waswas

Ada sisi tembok lain yang retak. Retakan tersebut terdapat air laut yang keluar. Kondisi ini semakin membuat warga waswas.

Baca Selengkapnya
Tinjau Posko Pengungsi Banjir di Sumbar, Jokowi Bagikan Makan Siang hingga Bantuan
Tinjau Posko Pengungsi Banjir di Sumbar, Jokowi Bagikan Makan Siang hingga Bantuan

Jokowi bersama Ibu Negara Iriana terlebih dahulu menyapa anak-anak

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Pembangunan Jalan dan Jembatan Terdampak Banjir Sumbar Segera Diselesaikan
Jokowi Minta Pembangunan Jalan dan Jembatan Terdampak Banjir Sumbar Segera Diselesaikan

Menurut dia, pemerintah daerah Sumatera Barat telah menyiapkan lahan untuk relokasi warga.

Baca Selengkapnya
Potret Lokasi Bencana Longsor di Pagentan Banjarnegara, 10 Rumah Habis Tak Bersisa
Potret Lokasi Bencana Longsor di Pagentan Banjarnegara, 10 Rumah Habis Tak Bersisa

Tebing yang longsor diperkirakan mencapai tinggi 50 meter.

Baca Selengkapnya
Jokowi Cek Lokasi Banjir di Demak, Pastikan Tanggul Jebol Sudah Diperbaiki
Jokowi Cek Lokasi Banjir di Demak, Pastikan Tanggul Jebol Sudah Diperbaiki

Jokowi ingin memastikan tanggul jebol yang menjadi penyebab banjir di Demak sudah diperbaiki dan ditangani dengan baik.

Baca Selengkapnya
Melihat Desa Sukamulya di Garut yang Alami Pergerakan Tanah Sejak Maret, Retakan Memanjang dengan Kedalaman 12 Meter
Melihat Desa Sukamulya di Garut yang Alami Pergerakan Tanah Sejak Maret, Retakan Memanjang dengan Kedalaman 12 Meter

Retakan tampak membentang sejauh sejauh 480 meter dengan kedalaman mencapai 12 meter.

Baca Selengkapnya