Didampingi Bima Arya, Anies Tinjau Operasional Bus Bantuan Pemprov DKI di Bogor
Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, mengecek kesiapan bus gratis bantuan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk masyarakat Kota Bogor. Bus ini diharapkan sedikit mengurai kepadatan penumpang di KRL.
Bus diparkirkan di dekat Stasiun Bogor. Dikutip melalui akun Instagram @aniesbaswedan, Anies tampak didampingi Wali Kota Bima Arya, Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo dan beberapa pejabat dinas lainnya.
Dalam video berdurasi 25.54 menit, terlihat sejumlah bus telah terisi penumpang. Terpampang pula tujuan bus tersebut. Anies juga sempat melihat langsung protokol jaga jarak fisik di tiap gerbong Kereta Rel Listrik (KRL).
-
Dimana rute bus wisata? Sementara, salah satu rute yang dilayani bus wisata atap terbuka ini adalah BW2–Jakarta Baru (Jakarta Modern). Bus ini mengajak para wisatawan untuk berkeliling menikmati panorama gedung-gedung di Jakarta.
-
Kapan Bus Sekolah Wonogiri berangkat dari kantor Dishub? Bus sekolah itu berangkat dari kantor Dishub Wonogiri pukul 06.10 pagi.
-
Kapan Bus Sekolah Bantul diluncurkan? Pada Selasa (17/9), Wakil Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) KGPAA Paku Alam X meresmikan peluncuran bus sekolah, bertepatan pada peringatan Hari Perhubungan Nasional, di Lapangan Trirenggo, Bantul.
-
Dari mana Bus Esto memulai perjalanannya? Pada masa awal beroperasi, Bus ESTO beroperasi menggunakan bus kecil yang melayani rute Salatiga-Bringin dan Salatiga-Tuntang.
-
Apa itu Bus Sekolah Bantul? Bus sekolah itu merupakan salah satu program Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bantul dalam memberikan pelayanan pada siswa sekolah, terutama bagi siswa SD dan SMP di mana mereka belum memiliki surat izin mengemudi (SIM).
-
Kapan kemacetan terjadi? Viral di media sosial kemacetan horor terjadi kembali di kawasan wisata Puncak Bogor, Jawa Barat, saat libur panjang akhir pekan. Kemacetan di Puncak terjadi sejak siang hingga tengah malam, pada Minggu 15 September 2024.
Seperti diberitakan sebelumnya, bus tersebut akan membawa penumpang ke lima titik pemberhentian. Yakni Stasiun Bogor - Stasiun Tebet, Stasiun Bogor - Stasiun Manggarai, Stasiun Bogor - Stasiun Sudirman, Stasiun Bogor - Stasiun Juanda, Stasiun Bogor - Stasiun Tanah Abang.
Bus mulai berangkat mulai pukul 5.15 Wib dengan interval keberangkatan setiap 15 menit. Bus terakhir berangkat pukul 06.45 WIB. (mdk/lia)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
TransJakarta beroperasi mulai dini hari dari Terminal Pulogebang, Jakarta Timur, untuk mengantisipasi lonjakan arus balik yang tiba di terminal tersebut.
Baca SelengkapnyaKabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi menerangkan, kepulangan jemaat dibagi dua kloter
Baca SelengkapnyaSaat ini Dishub DKI sedang berupaya berkoordinasi dengan para PO Bus untuk memantau lokasi bus yang akan menuju Jakarta.
Baca SelengkapnyaDia menyebut acara Pulang Basamo bisa terlaksana dengan baik berkat kepedulian Prabowo terhadap warga Minang.
Baca SelengkapnyaLiena Ozora adalah sosok sopir bus wanita yang dikenal sebagai Srikandi PO Agra Mas.
Baca SelengkapnyaPemberangkatan peserta mudik gratis Pemprov DKI dilakukan secara serentak dari Monas, pada Kamis (4/4) pagi.
Baca SelengkapnyaEstimasinya, satu unit bus akan datang dalam jangka waktu sekitar 30 menit sekali.
Baca Selengkapnya