Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

DKI kerja sama dengan Prancis bangun Museum Islam Jakarta

DKI kerja sama dengan Prancis bangun Museum Islam Jakarta 10 masjid raksasa. ©Reuters

Merdeka.com - Jakarta Islamic Center (JIC) bekerjasama dengan Islamic Art Museum Louvre Prancis untuk mendirikan Museum Islam Jakarta. Museum itu sebagai simbol peradaban Islam di DKI Jakarta.

Kepala Pusat Pengkajian dan Pengembangan Islam JIC, KH Shodri mengatakan bahwa peninggalan-peninggalan Islam di Jakarta harus dilestarikan dan diabadikan.

"Nantinya museum akan diisi dengan publikasi dari berbagai sumbangsih ulama baik itu berupa manuskrip atau peninggalan-peninggalan Islam di Jakarta yang bersejarah lainnya," kata Shodri, Senin (23/1).

Orang lain juga bertanya?

Shodri menjelaskan bahwa museum itu juga akan menjadi gambaran pengembangan peradaban Islam di Jakarta. Bahkan akan menjadi gambaran kemajuan Islam di Indonesia.

Pihaknya juga bekerjasama dengan Islamic Art Museum Louvre Prancis kerena memiliki pengalaman dalam tata kelola museum yang baik.

"Museum ini akan menjadi jendela pengetahuan sekaligus penegasan tentang corak keislaman di ibukota. Jadi tata kelolanya harus bagus," ujar Shodri.

Sementara itu, Kepala Bidang Pengembangan Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial Dinas Sosial DKI Jakarta, Heri Suhartono mengatakan kerjasama ini akan bagus karena melibatkan pengelola yang berpengalaman.

"Tujuan dari kerja sama dengan Islamic Art Museum Louvre Prancis supaya kami bisa mendapatkan informasi terkait tata kelola pengadaan Museum Islam Jakarta," kata Heri. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Resmi, Unit Usaha Syariah Bank DKI Layani Transaksi Perbankan Muhammadiyah Jakarta
Resmi, Unit Usaha Syariah Bank DKI Layani Transaksi Perbankan Muhammadiyah Jakarta

Ruang lingkup kesepahaman ini juga mencakup keagenan koperasi, layanan pendaftaran Haji dan Umrah.

Baca Selengkapnya
Nasaruddin Umar Jelaskan Masjid Istiqlal Dirancang Arsitek Kristen, Paus Fransiskus Kagum
Nasaruddin Umar Jelaskan Masjid Istiqlal Dirancang Arsitek Kristen, Paus Fransiskus Kagum

Masjid Istiqlal sendiri dibangun pada 1961 dan dirancang oleh arsitek Friedrich Silaban yang merupakan penganut Kristen Protestan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Unik dan Megah, Yuk! Intip Pembangunan Masjid Tjia Kang Hoo dalam Arsitektur China di Pekayon
FOTO: Unik dan Megah, Yuk! Intip Pembangunan Masjid Tjia Kang Hoo dalam Arsitektur China di Pekayon

Saat ini pembangunan Masjid Tjia Kang Hoo sudah mencapai 70 persen.

Baca Selengkapnya
Menelusuri Sejarah Islam di Galeri Al Azhom, Masjid Unik dengan Museum di Tangerang
Menelusuri Sejarah Islam di Galeri Al Azhom, Masjid Unik dengan Museum di Tangerang

Galeri Islam di Masjid Raya Al Azhom menghadirkan nuansa museum di dalam rumah ibadah.

Baca Selengkapnya
Revitalisasi KCBN Muara Jambi Resmi Dijalankan, Kemendikbudristek: Proyek Ini Punya Nilai Prestisius
Revitalisasi KCBN Muara Jambi Resmi Dijalankan, Kemendikbudristek: Proyek Ini Punya Nilai Prestisius

Kehadiran langsung Presiden Jokowi di lokasi mempercepat proses revitalisasi, meskipun proses hingga tanda tangan kontrak memakan waktu yang cukup panjang.

Baca Selengkapnya
Membangkitkan Industri Fesyen Muslim dari Panggung Catwalk
Membangkitkan Industri Fesyen Muslim dari Panggung Catwalk

Presiden Jokowi memberi amanat Kemendag menjadikan Indonesia pusat fesyen modest dan muslim dunia di tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Ada Nama Jalan dan Masjid Presiden Joko Widodo di Abu Dhabi, Jokowi: Tanda Keakraban Indonesia-PEA
Ada Nama Jalan dan Masjid Presiden Joko Widodo di Abu Dhabi, Jokowi: Tanda Keakraban Indonesia-PEA

Jokowi juga mengklaim hubung Indonesia dan Persatuan Emirat Arab sangat dekat dalam semua bidang,

Baca Selengkapnya
Masjid di Serang Ini Punya Desain Unik Mirip Kelenteng, Begini Potretnya
Masjid di Serang Ini Punya Desain Unik Mirip Kelenteng, Begini Potretnya

Masjid di Kota Serang ini arsitekturnya unik dan menyerupai klenteng

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Masjid Negara IKN, Habiskan Rp940 Miliar
Jokowi Resmikan Masjid Negara IKN, Habiskan Rp940 Miliar

Nantinya masjid negara IKN ini bisa menampung sekitar 61 ribu jemaah.

Baca Selengkapnya
Bertemu Presiden Macron, Jokowi Apresiasi Investasi Prancis ke IKN
Bertemu Presiden Macron, Jokowi Apresiasi Investasi Prancis ke IKN

Presiden Jokowi menggelar pertemuan bilateral dengan Presiden Prancis Emmanuel Macron dan Perdana Menteri (PM) Italia Giorgia Meloni.

Baca Selengkapnya
Mengenal Wisata Edu Heritage Jakarta-Cirebon, Kenang Masa Jakarta Lepas dari Kerajaan Pajajaran
Mengenal Wisata Edu Heritage Jakarta-Cirebon, Kenang Masa Jakarta Lepas dari Kerajaan Pajajaran

Wisata ini fokus seputar pembebasan Jakarta dari penjajah Portugis yang dibantu oleh Cirebon.

Baca Selengkapnya
Kisah di Balik Masjid Jami Al Makmur Cikini, Warisan Raden Saleh yang Pernah Digotong Manual karena Akan Digusur
Kisah di Balik Masjid Jami Al Makmur Cikini, Warisan Raden Saleh yang Pernah Digotong Manual karena Akan Digusur

Kabarnya masjid ini dulu pernah digotong manual agar tidak digusur.

Baca Selengkapnya