DPD polisikan Zaskia Gotik karena 'bebek nungging' di Pancasila
Merdeka.com - Wakil Ketua Komite 3 DPD RI Fahira Idris melaporkan Zaskia Gotik ke Polda Metro Jaya, Kamis (17/3). Laporan itu terkait ucapan Zaskia menyebut lambang sila kelima Pancasila adalah bebek nungging dan menyebut proklamasi Indonesia dibacakan setelah Adzan Subuh, tanggal 32 Agustus.
"Yang bersangkutan telah melecehkan lambang negara yang harusnya kan kita hormati. Contoh ada orang luar yang menghina negara kita, kan kita pasti marah. Oleh karena itu saya ke sini untuk melaporkan Zaskia Gotik. Dia seharusnya bisa menjaga perkataannya itu, apalagi dia seorang artis," kata Fahira Idris, Kamis (17/3).
Fahira yang juga Senator DKI Jakarta ini pun mengklaim atas ucapan Zaskia, dirinya menerima 500 email mengenai keluhan warga akan candaan pedangdut itu yang sama sekali tak lucu.
-
Siapa yang Nirina Zubir laporkan? Pada November 2021, Nirina Zubir melaporkan Riri Khasmita atas dugaan penggelapan, sebagai pengingat.
-
Apa yang dilakukan Zaskia di GBK? Zaskia mengaku mendapatkan pengalaman seru saat menonton pertandingan Argentina lawan Indonesia.
-
Siapa yang mengkritik Santyka Fauziah? Meskipun netizen mengkritik, banyak juga yang mendukung hubungan Sule dengan Santyka Fauziah.
-
Apa yang dilakukan Santyka Fauziah ketika dikritik? 'Jangan dengarkan omongan orang yang membuatmu SAKIT. Tetapi dengarkanlah omongan orang yang membuatmu BANGKIT,' ungkapnya penuh ketegaran.
-
Siapa yang menentukan Zaskia Gotik untuk tidak bernyanyi? Meski jarang muncul di TV, dia mengaku itu keputusan suami tercinta.
-
Apa yang dilakukan Zaskia Gotik sekarang? Zaskia Gotik, penyanyi dangdut yang terkenal dengan goyang itiknya, kini mengambil langkah besar dalam hidupnya. Setelah menunaikan ibadah di Tanah Suci bersama keluarga pada November lalu, Zaskia memutuskan untuk mengenakan hijab dan mengurangi aktivitasnya di dunia hiburan.
"Hari ini sudah 573 email masuk ke saya yang meminta saya untuk melaporkan Zaskia, kemudian 20 komunitas warga yang hari ini ke Senayan juga untuk mengadukan Zaskia Gotik. Atas hal itu lag saya laporkan Zaskia," tuturnya.
Oleh sebab itu, Fahira melaporkan Zaskia dengan tuduhan Pasal 154a KUHP tentang penodaan terhadap bendera dan lambang negara RI junto Pasal 155 KUHP tentang menyebarkan perkataan yang mengandung pernyataan permusuhan dan kebencian.
Selain itu, Fahira juga melaporkan Deny Cagur yang memandu program tersebut. Deny dianggap membiarkan dan 'memprovokasi' kejadian karena tak mengupayakan menghentikan acara berlangsung saat Zaskia melakukan hal tak menyenangkan tersebut.
"Dia malah kompor - komporin. Seharusnya kan dia bisa cut acara atau break," kata Fahira.
Selain Deny, Fahira pun akan melaporkan program tersebut ke Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) agar ada sensor untuk tayangan yang tidak layak. "Produsernya kita laporkan ke KPI, kita laporkan programnya kenapa sampai hal itu terjadi karena saat itu live," ujarnya.
Menurutnya, produser seharusnya bisa mensiasati acara tersebut. Bagkan jika memang tahu Zaskia hanya lulusan SD jangan memberikan pertanyaan yang berat. "Kasih pertanyaan ringan saja seperti makanan atau apa yang tidak menyangkut wawasan kebangsaan. Maka itu kami laporkan mereka juga," tutupnya.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Adapun pada hari ini, tiga kader PAN memenuhi panggilan Bawaslu Jakarta Pusat.
Baca SelengkapnyaIa memilih untuk fokus mengurus keluarga. Selain itu, Zaskia juga mulai merintis bisnisnya di bidang fesyen.
Baca SelengkapnyaTransformasi Zaskia Gotik: Dari panggung dangdut ke kehidupan berhijab dan bisnis fashion muslimah.
Baca SelengkapnyaBawaslu memanggil Eko Patrio, Sigit Purnomo alias Pasha Ungu, Uya Kuya buntut aksi Gibran bagi-bagi susu di CFD
Baca SelengkapnyaKetika menghadiri pengajian, Wanda tak hanya ditemani oleh teman-teman selebriti perempuan yang terkenal.
Baca SelengkapnyaEko sedang sakit sehingga tak bisa memenuhi panggilan terkait kasus pembagian susu di CFD.
Baca SelengkapnyaKegiatan itu pun bisa diikuti secara daring melalui tautan yang sudah disiapkan.
Baca SelengkapnyaGalih mengaku membuat konten bernada penistaan hanya sekedar menghibur demi mendulang popularitas dan mendapat endorse.
Baca SelengkapnyaDir Tipidum Bareskrim Polri Brigjen Djuhandani Rahardjo Puro mengatakan, temuan tindak pidana itu berdasarkan hasil gelar perkara.
Baca SelengkapnyaHendri mengatakan, peran juru kamera masih didalami.
Baca SelengkapnyaZ merupakan pimpinan kelompok yang menamakan Taklim Makrifat.
Baca SelengkapnyaPernyataan Rocky Gerung, kata Hasto, sangat tidak dipantas diucapkan. Sehingga wajar direspons oleh kader PDIP.
Baca Selengkapnya