Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini tarif baru KRL Jabodetabek dengan sistem progresif

Ini tarif baru KRL Jabodetabek dengan sistem progresif krl. merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Per 1 April besok, kereta rel listrik (KRL) Commuter Line Jabodetabek akan memberlakukan tarif baru. Bila tarif sebelumnya dihitung berdasarkan stasiun yang disinggahi, kini mengacu pada jarak yang dilalui.

Perubahan ini mengacu pada Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 17 Tahun 2015. Dampak dari perubahan ini, tarif perjalanan KRL ada yang naik tapi ada pula yang turun.

Seperti dijelaskan Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api Kemenhub, Hanggoro Budi Wiryawan, beberapa waktu lalu, dengan kebijakan baru ini nantinya tarif KRL untuk 1 sampai 25 Km pertama dikenakan tarif Rp 2.000. Setelah itu, untuk 10 Km berikutnya dan berlaku untuk kelipatannya, dikenakan tambahan Rp 1.000.

"Tujuannya, memberi keadilan bagi pengguna jasa. Banyak penumpang harus membayar tarif mahal meski jarak dekat. Itu terjadi karena banyaknya stasiun meski jaraknya dekat," terang Hanggoro saat itu.

Tak cuma tarif KRL yang mengalami perubahan, biaya pinalti dan uang jaminan kartu juga berubah. Untuk Tiket Harian Berjamin jaminan pada kartu sebesar Rp 10.000, pinalti Rp 10.000. Sedangkan Multitrip dan Kartu Bank, pinalti menjadi 11.000 ribu dan minimum saldo Rp 11.000.

Berikut tarif baru KRL berdasarkan jarak dari dan ke sejumlah stasiun besar:

Bogor-Depok 22 km dengan tarif Rp 2.000

Bogor-Manggarai 44 km dengan tarif Rp 4.000

Bogor-Tanah Abang (relasi Jatinegara) 50 km dengan tarif Rp 5.000

Bogor-Jatinegara (relasi Jatinegara) 47 km dengan tarif Rp 5.000

Bogor-Kota 54 km dengan tarif Rp 5.000

Bogor-Kampung Bandan 56 km dengan tarif Rp 6.000

Depok-Manggarai 22 km dengan tarif Rp 2.000

Depok-Tanah Abang 28 km dengan tarif Rp 3.000

Depok-Jatinegara 25 km dengan tarif Rp 3.000

Depok- Jakarta Kota 32 km dengan tarif Rp 3.000

Depok-Kampung Bandan 34 km dengan tarif Rp 3.000

Manggarai-Tanah Abang 6 km dengan tarif Rp 2.000

Manggarai-Jakarta Kota 9 km dengan tarif Rp 2.000

Manggarai-Bekasi 17 km dengan tarif Rp 2.000

Manggarai-Jatinegara 2 km dengan tarif Rp 2.000

Bekasi-Jakarta Kota 26 km dengan tarif Rp 2.000

Tangerang-Duri 19 km dengan tarif Rp 2.000

Tanah Abang-Serpong 24 km dengan tarif Rp 2.000

Tanah Abang-Parung 34 km dengan tarif Rp 3.000

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Potret Kondisi KRL Jabodetabek di Tengah Rencana Kenaikan Tarif di Tahun 2024
FOTO: Potret Kondisi KRL Jabodetabek di Tengah Rencana Kenaikan Tarif di Tahun 2024

Pemerintah berencana akan menaikan tarif kereta Commuteline Jabodetabek pada tahun ini.

Baca Selengkapnya
Mulai Besok, Tarif LRT Jabodebek Jadi Rp20.000 untuk Rute Terjauh
Mulai Besok, Tarif LRT Jabodebek Jadi Rp20.000 untuk Rute Terjauh

Tarif maksimal LRT Jabodebek sebesar Rp20.000 untuk jarak terjauh dan di bawah Rp20.000 untuk selain jarak terjauh.

Baca Selengkapnya
Hore! Tarif Promo LRT Jabodebek Mulai 1 Desember 2023
Hore! Tarif Promo LRT Jabodebek Mulai 1 Desember 2023

Perjalanan LRT juga akan ditambah selama libur natal dan tahun baru

Baca Selengkapnya
Siap-Siap Tarif KRL Jabodetabek Diusulkan Naik, Saat Ini Masih Dibahas Pemerintah
Siap-Siap Tarif KRL Jabodetabek Diusulkan Naik, Saat Ini Masih Dibahas Pemerintah

Ketentuan tarif KRL Jabodetabek merupakan kewenangan Kemenhub selaku regulator.

Baca Selengkapnya
Tarif Promo LRT Jabodebek Berakhir Hari Ini, Besok Jadi Segini
Tarif Promo LRT Jabodebek Berakhir Hari Ini, Besok Jadi Segini

Dalam penerapan tarif normal ini, tidak terdapat perubahan waktu jam sibuk.

Baca Selengkapnya
Membandingkan Besaran Ongkos MRT, LRT Jabodebek dan KRL
Membandingkan Besaran Ongkos MRT, LRT Jabodebek dan KRL

Jarak terjauh MRT Jakarta, yakni dari Stasiun MRT Lebak Bulus Grab menuju LRT Bundaran HI dikenakan Rp14.000.

Baca Selengkapnya
Ini Daftar Lengkap Tarif LRT Jabodebek, Terjauh Rp27.400
Ini Daftar Lengkap Tarif LRT Jabodebek, Terjauh Rp27.400

Tarif LRT Jabodebek berlaku untuk tiap lintasan LRT Jabodebek untuk Stasiun Dukuh Atas-Harjamukti, maupun Stasiun Dukuh Atas-Jatimulya.

Baca Selengkapnya
Hore, Diskon Tarif LRT Jabodebek Diperpanjang Hingga Mei 2024
Hore, Diskon Tarif LRT Jabodebek Diperpanjang Hingga Mei 2024

Perpanjangan potongan harga tersebut diperlukan untuk lebih menarik minat masyarakat menggunakan moda transportasi massal baru itu.

Baca Selengkapnya
Tarif KRL Jabodetabek Bakal Naik, Dirut KAI Commuter: Tunggu Tanggal Mainnya
Tarif KRL Jabodetabek Bakal Naik, Dirut KAI Commuter: Tunggu Tanggal Mainnya

Tarif KRL memang belum pernah mengalami kenaikan lagi sejak 2016.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tarif Baru LRT Jabodebek Berlaku Mulai 1 Oktober, Rute Terjauh Rp20 Ribu
FOTO: Tarif Baru LRT Jabodebek Berlaku Mulai 1 Oktober, Rute Terjauh Rp20 Ribu

Tarif promo flat Rp5.000 untuk moda transportasi LRT Jabodebek akan berakhir hari ini, Sabtu (30/9/2023).

Baca Selengkapnya
Tarif LRT Jabodebek Jauh Dekat Cuma Rp5.000 Hingga September 2023
Tarif LRT Jabodebek Jauh Dekat Cuma Rp5.000 Hingga September 2023

Promosi ini berlaku sejak 28 Agustus hingga akhir bulan September 2023.

Baca Selengkapnya
Catat! Rute dan Tutorial Lengkap Naik LRT Jabodebek
Catat! Rute dan Tutorial Lengkap Naik LRT Jabodebek

Bagi Anda yang ingin menggunakan atau menjajal moda transportasi tersebut, selama masa uji coba tarifnya hanya Rp5.000 untuk semua rute.

Baca Selengkapnya