Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jakarta krisis air bersih, Ahok bakal pakai teknologi dari Swiss

Jakarta krisis air bersih, Ahok bakal pakai teknologi dari Swiss Ahok resmikan area Lenggang Jakarta. ©2015 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengeluhkan minimnya persediaan air bersih di wilayah DKI Jakarta. Dirinya mengatakan, saat ini dari 10 juta penduduk DKI Jakarta, hanya sekitar 53 persen saja yang terlayani air bersih.

"Kita udah lakukan banyak upaya untuk meningkatkan pelayanan air bersih kepada warga DKI. Diantaranya membuat Perda untuk menutup pengambilan air sumur dalam," ujar Ahok saat ditemui di acara Water, Sanitation, and Cities (WSC) Forum & Exhibition 2015, di Jakarta Convention Center, Rabu (27/5).

"Mengapa semua upaya ini tidak bisa jalan? Karena memang stok air bersihnya sudah tidak ada," katanya menambahkan.

Untuk itu, lanjut Ahok, saat ini Pemprov DKI Jakarta sedang menjajaki penggunaan teknologi asal Swiss, guna mencari solusi dari menipisnya ketersediaan air bersih di ibu kota. Dirinya berharap realisasi dari rencana penggunaan teknologi ini, sudah bisa dimulai oleh pihaknya pada salah satu waduk di DKI Jakarta, sekitar tahun 2017 mendatang.

"Kami sudah hampir dipastikan akan membangun sistem justifikasi, untuk mengelola lumpur, sampah, menjadi listrik dan air bersih. Ini teknologi Swiss," ujar Ahok.

"Maka kami harapkan sekitar tengah tahun 2017, DKI akan memiliki (teknologi) ini di Waduk Pluit. Lalu kami akan tambah lagi di daerah Marunda dan Kapuk," pungkasnya. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemkot Jakpus Hasilkan Inovasi Bernama 'Tepat Guna' Diklaim Bisa Tekan Polusi Udara, Begini Cara Kerjanya
Pemkot Jakpus Hasilkan Inovasi Bernama 'Tepat Guna' Diklaim Bisa Tekan Polusi Udara, Begini Cara Kerjanya

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Pusat melalui Bagian Umum dan Protokol (Umprot) membuat alat yang bisa menangkap polutan di udara.

Baca Selengkapnya
Dharma Pongrekun Lihat Banjir sebagai Rezeki Tuhan: Kita Bisa Dimanfaatkan untuk Kebaikan Jakarta
Dharma Pongrekun Lihat Banjir sebagai Rezeki Tuhan: Kita Bisa Dimanfaatkan untuk Kebaikan Jakarta

Dharma Pongrekun mengajak semua pihak mengubah sudut pandang soal banjir.

Baca Selengkapnya
Ini Solusi Ampuh Pj Gubernur DKI Heru Budi Atasi Banjir di Jakarta
Ini Solusi Ampuh Pj Gubernur DKI Heru Budi Atasi Banjir di Jakarta

Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta akan memantau faktor terjadinya banjir dan kesiapan pompa saat dibutuhkan.

Baca Selengkapnya
Begini Cara Sistem Penyediaan Air di IKN, Canggih dan Modern
Begini Cara Sistem Penyediaan Air di IKN, Canggih dan Modern

Strategi pengelolaan air secara terpadu untuk melayani IKN diperlukan dalam memenuhi kebutuhan pengembangan dan kendala yang akan dihadapi oleh pembangunan IKN.

Baca Selengkapnya
Pramono Anung Janji Atasi Banjir Jakarta, Ini Strateginya
Pramono Anung Janji Atasi Banjir Jakarta, Ini Strateginya

Menangani permasalahan banjir Jakarta tak bisa sendiri, perlu kolaborasi pemerintah pusat.

Baca Selengkapnya
Teknologi Ini Disebut Jadi Terobosan Baru Pengolahan Air, Begini Cara Kerjanya
Teknologi Ini Disebut Jadi Terobosan Baru Pengolahan Air, Begini Cara Kerjanya

Ini merupakan hasil kolaborasi Schneider Electrics dengan Wilo.

Baca Selengkapnya
Ini Terobosan dan Solusi Pramono Anung Atasi Krisis Air Bersih di Jakarta
Ini Terobosan dan Solusi Pramono Anung Atasi Krisis Air Bersih di Jakarta

Pramono Anung berjanji mengatasi persoalan air bersih di Jakarta. Dia menyiapkan terobosan terkait masalah air bersih.

Baca Selengkapnya
Begini Strategi Pemprov DKI Cegah Kekeringan di Musim Kemarau
Begini Strategi Pemprov DKI Cegah Kekeringan di Musim Kemarau

Pemprov DKI Jakarta juga menyiapkan tangki-tangki air bersih

Baca Selengkapnya
Jumlah Water Mist untuk Tangani Polusi Jakarta Terbatas, Ini Penjelasan BRIN
Jumlah Water Mist untuk Tangani Polusi Jakarta Terbatas, Ini Penjelasan BRIN

Terkait keefektifan water mist, Fitri mengklaim alat ini bisa mengurangi polutan PM2,5. Namun, ia tak merinci berapa besaran polutan yang bisa dikurangi itu.

Baca Selengkapnya
17 Wilayah di Jakarta Barat Terdampak Krisis Air Bersih, Ini Daftarnya
17 Wilayah di Jakarta Barat Terdampak Krisis Air Bersih, Ini Daftarnya

krisis air terjadi lantaran penurunan kualitas air baku di IPA Hutan Kota PAM Jaya

Baca Selengkapnya
Tinjau SPAM Regional Jatiluhur I, Gibran: Penting Pengelolaan yang Berkelanjutan
Tinjau SPAM Regional Jatiluhur I, Gibran: Penting Pengelolaan yang Berkelanjutan

Adapun salah satu aspek utama yang menjadi perhatian Wapres adalah keterkaitan antara ketersediaan air bersih dan upaya pemerintah dalam menekan angka stunting.

Baca Selengkapnya