Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jika temukan peredaran pil PCC, warga Jakarta diminta lapor polisi

Jika temukan peredaran pil PCC, warga Jakarta diminta lapor polisi Korban pil PCC. ©istimewa

Merdeka.com - Dalam beberapa hari terakhir, publik dihebohkan dengan peredaran pil PCC (Paracetamol Cafein Caristoprodol) yang menelan korban jiwa tiga remaja di Kendari, Sulawesi Tenggara. Meeka tewas setelah mengonsumsi pil yang peredarannya telah dilarang BPOM ini.

Khusus di wilayah DKI Jakarta, Polda Metro Jaya belum mendapat laporan terkait peredaran pil ini.

"Saya belum dengar itu. Nanti kita cek ke (Ditres) Narkobanya," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Argo Yuwono, Jumat (15/9).

Orang lain juga bertanya?

Argo mengimbau masyarakat agar segera melapor jika menemukan transaksi obat terlarang ini. "Masyarakat harus melihat kalau ada orang yang dicurigai melakukan transaksi lapor ke polisi," ujarnya.

Sebagai langkah antisipasi maraknya peredaran obat yang efeknya sangat berbahaya ini, polisi melakukan penyuluhan atau sosialisasi kepada masyarakat. "Polisi juga harus aktif melakukan penyuluhan-penyuluhan ke wilayah-wilayah untuk antisipasi," ucapnya.

Sebelumnya Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta, Koesmedi Priharto mengatakan pihaknya sering mendapat laporan terkait peredaran PCC ini.

Jika ditemukan ada yang menjual bebas, izin apotekernya dicabut. "Ada yang diingatkan. Ada yang dicabut izin praktik," ujarnya kepada merdeka.com, Kamis (14/9). Sejauh ini Koesmedi tak menyebut berapa jumlah apoteker yang dicabut izinnya.

Dia mengatakan PCC termasuk jenis narkoba. Efek sampingnya pun sama seperti yang dialami para pemuda di Kendari.

"Sejenis narkoba yang punya efek seperti yang diberitakan," ujarnya singkat. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Marak Beredar Obat Keras Berbahaya di Tangerang, Warga Bisa Melapor ke Nomor Ini
Marak Beredar Obat Keras Berbahaya di Tangerang, Warga Bisa Melapor ke Nomor Ini

Marak Beredar Obat Keras Berbahaya di Tangerang, Warga Bisa Melapor ke Nomor Ini

Baca Selengkapnya
FOTO: Polisi Tangkap Pengedar Narkoba di Jakarta Timur, 514 Butir Ekstasi Senilai Rp1,5 Miliar Diamankan
FOTO: Polisi Tangkap Pengedar Narkoba di Jakarta Timur, 514 Butir Ekstasi Senilai Rp1,5 Miliar Diamankan

Rencananya, ratusan pil ekstasi tersebut akan dijual kepada para konsumen di sejumlah tempat hiburan malam.

Baca Selengkapnya
Polisi Gerebek Home Industry Narkoba di Bogor, Sita 1.200.000 Pil PCC
Polisi Gerebek Home Industry Narkoba di Bogor, Sita 1.200.000 Pil PCC

Sebanyak 24 karung, dengan total 1.200.000 butir pil PCC.

Baca Selengkapnya
Pamer Kapolda Metro Satu Pekan Bongkar 100 Kg Peredaran Ganja: Ini Sangat Luar Biasa
Pamer Kapolda Metro Satu Pekan Bongkar 100 Kg Peredaran Ganja: Ini Sangat Luar Biasa

Dalam pengukapan narkoba oleh kepolisian tidak jarang juga menyasar kepada para pengguna narkoba

Baca Selengkapnya
Masalah Narkoba Jadi Perhatian Polri di Masa Kampanye Pilkada
Masalah Narkoba Jadi Perhatian Polri di Masa Kampanye Pilkada

Polisi mendapat laporan maraknya penyalahgunaan narkoba di kalangan remaja.

Baca Selengkapnya
Peredaran Obat Terlarang Poppers di Kupang Terbongkar, Diduga untuk Pesta Gay
Peredaran Obat Terlarang Poppers di Kupang Terbongkar, Diduga untuk Pesta Gay

Obat tersebut diketahui tidak memiliki izin edar resmi dan membawa efek berbahaya bagi penggunanya

Baca Selengkapnya
APK Bikin Celaka Bisa Dipidana, Ini Aturan Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Pemilu 2024
APK Bikin Celaka Bisa Dipidana, Ini Aturan Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Pemilu 2024

Banyak alat peraga kampanye (APK) dipasang sembarangan dikeluhkan warga Jakarta.

Baca Selengkapnya
BPOM Kesulitan Ungkap Tersangka Utama Pabrik Pil Koplo di Semarang, Ini Alasannya
BPOM Kesulitan Ungkap Tersangka Utama Pabrik Pil Koplo di Semarang, Ini Alasannya

Pabrik obat-obatan terlarang menjadi target manifestasi di wilayah Jateng karena jumlah generasi muda dan penduduknya sangat besar.

Baca Selengkapnya
Polisi Bakal Pidanakan Orang yang Pasang APK Sembarangan dan Bikin Celaka
Polisi Bakal Pidanakan Orang yang Pasang APK Sembarangan dan Bikin Celaka

Untuk saat ini, pihaknya saling berkoordinasi dengan pihak Bawaslu dan Satpol PP setempat untuk melakukan penertiban.

Baca Selengkapnya
Temuan Dana Narkoba untuk Pemilu 2024, Begini Reaksi Kapolda Metro
Temuan Dana Narkoba untuk Pemilu 2024, Begini Reaksi Kapolda Metro

Mabes Polri menemukan adanya indikasi penggunaan dana hasil peredaran gelap narkoba untuk kontestasi Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Alat Peraga Kampanye yang Masih Mengumuhkan Wajah Jakarta
FOTO: Penampakan Alat Peraga Kampanye yang Masih Mengumuhkan Wajah Jakarta

Polda Metro Jaya mendorong masyarakat untuk melaporkan ke pihak berwajib apabila menemukan Alat Peraga Kampanye (APK) melanggar aturan.

Baca Selengkapnya
Bea Cukai Endus Pola Baru Penyelundupan Narkoba, Begini Modusnya
Bea Cukai Endus Pola Baru Penyelundupan Narkoba, Begini Modusnya

Kasus narkotika yang kini lebih marak diselundupkan dalam bentuk bahan baku

Baca Selengkapnya