Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ribuan orang sesaki Bundaran HI, rayakan Hari Peduli Sampah Nasional

Ribuan orang sesaki Bundaran HI, rayakan Hari Peduli Sampah Nasional Aksi Peduli sampah. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Ribuan orang yang menggelar aksi sosial dengan memungut sampah di beberapa lokasi di Jakarta. Aksi yang ini diberi nama Gerakan clean up untuk bebas sampah 2020 ini bertepatan dengan acara puncak Hari Peduli Sampah Nasional.

Beberapa pejabat publik dijadwalkan akan ikut serta dalam aksi ini. Seperti, Presiden Joko Widodo, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Indonesia, Siti Nurbaya dan Menteri Agraria dan Tata Ruang Ferry Mursyidan Baldan.

Adapun acara ini akan dibagi menjadi 8 titik cluster, yakni Bank Indonesia, Thamrin City, Grand Indonesia, Menara BCA, Pasar Bendungan Hilir, Pasar Blora, Taman Suropati, Pasar Gondangdia dan akan berakhir Car Free Day, Bundaran HI.

Koordinator aksi bagian Taman Suropati, Elita Yunanda mengatakan aksi ini diikuti oleh sekitar 25 komunitas lingkungan hidup dengan total peserta 2300 orang. Tujuannya adalah untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang kesadaran dalam mengelola sampah.

"Tujuannya untuk nengedukasi masyarakat pengelolaan sampah berkala. Ini sebagai awalan untuk mengedukasi masyarakat. Jadi sampah kecil harus dipungut dan sampah besar harap dilaporkan dengan qlue," ujar Elita di Taman Suropati, Jakarta Pusat, Minggu (21/2).

Elita mengungkapkan nantinya acara ini akan difokuskan di satu titik di Bundaran HI. Nantinya, sampah-sampah yang telah dikumpul akan ditimbang bersama di Bundaran HI. Selain itu, ada pula deklarasi Indonesia bebas sampah untuk 2020.

"Nanti akan ditimbang disekitar panggung utama. Ada juga deklarasi Indonesia bebas sampah untuk 2020 serta teleconfrence dengan beberapa walikota," tandasnya.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Penampakan Sampah-Sampah Puntung Rokok dan Plastik yang Dipungut Pegiat Peduli Lingkungan Bersama Masyarakat saat CFD Jakarta
FOTO: Penampakan Sampah-Sampah Puntung Rokok dan Plastik yang Dipungut Pegiat Peduli Lingkungan Bersama Masyarakat saat CFD Jakarta

Pegiat Peduli Lingkungan mengajak masyarakat memungut sampah saat CFD di Bundaran HI.

Baca Selengkapnya
Upacara Penurunan Bendera 17 Agustus 2023 Selesai, Sampah Berserakan di Luar Pagar Istana Negara
Upacara Penurunan Bendera 17 Agustus 2023 Selesai, Sampah Berserakan di Luar Pagar Istana Negara

Ada sampah yang ditinggalkan di rumput, di jalanan, bahkan di pedestrian sekitar kawasan luar Istana Merdeka.

Baca Selengkapnya
FOTO:  Malam Muda-Mudi Tahun Baru 2024, Ribuan Warga Berbondong-Bondong Padati Bundaran HI
FOTO: Malam Muda-Mudi Tahun Baru 2024, Ribuan Warga Berbondong-Bondong Padati Bundaran HI

Sekitar 30.000 warga akan memadati area Bundaran HI saat malam puncak pergantian tahun.

Baca Selengkapnya
Petugas Kebersihan Angkut 35 Ton Sampah Saat Perayaan HUT Jakarta
Petugas Kebersihan Angkut 35 Ton Sampah Saat Perayaan HUT Jakarta

Sebanyak 35 ton sampah terkumpul yang dihasilkan pada saat acara tersebut

Baca Selengkapnya
FOTO: Warga Merah Putihkan Jalan Protokol Jakarta dalam Parade 10 Juta Bendera Jelang HUT ke-78 Kemerdekaan RI
FOTO: Warga Merah Putihkan Jalan Protokol Jakarta dalam Parade 10 Juta Bendera Jelang HUT ke-78 Kemerdekaan RI

Kegiatan yang diinisiasi Moeldoko Center ini dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI yang ke-78 tahun.

Baca Selengkapnya
FOTO: Memperingati Hari Lingkungan Hidup sedunia, Aksi Anggota Pramuka Ini Wajib Ditiru Bagi Semua Orang
FOTO: Memperingati Hari Lingkungan Hidup sedunia, Aksi Anggota Pramuka Ini Wajib Ditiru Bagi Semua Orang

Aksi anggota Pramuka ini bikin pengunjung CFD ikut bergerak membersihkan lingkungan bebas sampah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bulan Kebangsaan, Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Menghiasi Bundaran HI
FOTO: Bulan Kebangsaan, Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Menghiasi Bundaran HI

Kegiatan ini bukan hanya mengenang kemerdekaan yang diproklamasikan di kota ini, tetapi juga untuk menumbuhkan semangat kebangsaan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ragam Ekspresi dan Antusiasme Warga di Malam Puncak Perayaan Tahun Baru 2024 di Bundaran HI
FOTO: Ragam Ekspresi dan Antusiasme Warga di Malam Puncak Perayaan Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

Ragam ekspresi warga tertangkap kamera fotografer merdeka.com saat merayakan malam pergantian Tahun Baru 2024 di Bundaran HI.

Baca Selengkapnya
FOTO: Suasana Lalu Lintas Sekitar Bundaran HI Mulai Padat Menjelang Malam Tahun Baru 2024
FOTO: Suasana Lalu Lintas Sekitar Bundaran HI Mulai Padat Menjelang Malam Tahun Baru 2024

Warga dari berbagai wilayah ibukota perlahan mulai memadati kawasan Bundaran HI dan sejumlah titik di jalan protokol Jakarta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Antusias Warga Ibu Kota Menyaksikan Defile Kendaraan Tempur TNI
FOTO: Antusias Warga Ibu Kota Menyaksikan Defile Kendaraan Tempur TNI

Defile kendaraan tempur TNI melintasi Jalan MH. Thamrin, Jakarta dalam rangka menyambut HUT TNI ke 79.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kompaknya Kapolda Metro dan Pangdam Jaya Terjun ke Kali Ciliwung untuk Bersihkan Sampah
FOTO: Kompaknya Kapolda Metro dan Pangdam Jaya Terjun ke Kali Ciliwung untuk Bersihkan Sampah

Kegiatan bertajuk 'Grebeg Kali Ciliwung' ini dilakukan dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI ke-78.

Baca Selengkapnya
FOTO: Semarak Festival Cilung Tampilkan 32 Perahu Botol Bekas Berbentuk Kura-Kura sampai Sandal Hiasi Kanal Banjir Timur
FOTO: Semarak Festival Cilung Tampilkan 32 Perahu Botol Bekas Berbentuk Kura-Kura sampai Sandal Hiasi Kanal Banjir Timur

Sebanyak 32 perahu yang terbuat dari sampah botol plastik dengan ragam bentuk perahu bermacam-macam ada kura-kura, tank, sandal, halte, pinisi, dan lain-lain.

Baca Selengkapnya