Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi ingin rapat pembangunan langsung di lokasi masalah

Jokowi ingin rapat pembangunan langsung di lokasi masalah Jokowi. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Pemprov DKI Jakarta menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrembang) bersama Wamenkeu, DPD RI, Kementerian Dalam Negeri, Sekretaris Daerah, Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), serta LSM. Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) merasa bosan rapat pembangunan dilakukan rutin di Balai Kota, Jakarta Pusat.

"Kegiatan Musrembang jangan jadi sebuah kegiatan yang rutinitas, setiap tahun kita adakan terus, monoton seperti ini terus. Kita harus berani keluar dari acara rutinitas, agar tidak monoton," ujar Jokowi saat sambutan pembukaan Musrembang di Balai Kota Jakarta, Selasa (2/4).

Jokowi mengatakan dalam rapat pembangunan itu yang penting hasilnya, bukan lokasinya. Dia mengakui memang ada prosedur yang harus diikuti, tetapi tetap saja yang penting hasil.

"Tapi orientasi tetap pada hasil. Kita berorientasi pada prosedur. Harus dipindahkan ke prioritas hasil. Prosedur diikuti, tapi jangan orientasinya ke sana. Jadi orientasi hasilnya dilupakan. Jadi Musrenbang tidak harus di dalam ruangan," terangnya.

Dia mencontohkan, jika ada perencanaan perombakan di wilayah DKI seperti Marunda, untuk perumahan warga menengah ke bawah, kenapa tidak dilakukan Musrembang di lokasi tersebut. Sehingga, warga dapat melihat perubahan di Marunda.

"Dimulai dari semua rencana ini tahun ini arah tahun depan. Karena saya melihat, yang ngikuti saja bosen. Bapak ibu ngikutin tiap tahun bosen ndak, bosen," ujarnya. (mdk/ded)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Momen Hari Pertama Jokowi Kerja di IKN, Semalam Ngaku Tak Bisa Tidur Nyenyak
VIDEO: Momen Hari Pertama Jokowi Kerja di IKN, Semalam Ngaku Tak Bisa Tidur Nyenyak

Presiden Jokowi mulai berkantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) hari ini. Kesan pertamanya yaitu tidak bisa tidur nyenyak

Baca Selengkapnya
Pertama Kali Menginap di Kantor Presiden IKN, Jokowi Tak Bisa Tidur Nyenyak
Pertama Kali Menginap di Kantor Presiden IKN, Jokowi Tak Bisa Tidur Nyenyak

Jokowi menginap di Kantor Presiden IKN ini sebagai persiapan mulai berkantor di IKN.

Baca Selengkapnya
Mulai Berkantor di IKN, Begini Suasana Sepi Istana Negara Jakarta Usai Ditinggalkan Jokowi
Mulai Berkantor di IKN, Begini Suasana Sepi Istana Negara Jakarta Usai Ditinggalkan Jokowi

Ditinggal Presiden Jokowi berkantor di IKN, begini suasana kantor istana kepresidenan Jakarta yang tampak sepi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Alasan Pemerintah Pusat Cawe-Cawe ke Pemda Soal Perbaikan Jalan Rusak
Jokowi Ungkap Alasan Pemerintah Pusat Cawe-Cawe ke Pemda Soal Perbaikan Jalan Rusak

Dia kerap mendapat keluhan bahwa APBD tidak cukup untuk memperbaiki.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Presiden Jokowi Gregetan Sindir Jalan Rusak di Jawa Tengah Bertahun-tahun Enggak Beres!
VIDEO: Presiden Jokowi Gregetan Sindir Jalan Rusak di Jawa Tengah Bertahun-tahun Enggak Beres!

Jokowi merasa sudah bertahun-tahun diperbaiki selalu cepat rusak tapi tidak pernah beres.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tidak Ada di Jakarta Saat Momen-Momen Ini
Jokowi Tidak Ada di Jakarta Saat Momen-Momen Ini

Jokowi melakukan agenda kunjungan kerja keluar Jakarta saat momen-momen itu.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Banyak Investor Kabur dari RI: Percuma Marketing, Pembebasan Lahan Saja Gagal dan Izin Ruwet
Jokowi Ungkap Banyak Investor Kabur dari RI: Percuma Marketing, Pembebasan Lahan Saja Gagal dan Izin Ruwet

Menurut Jokowi, percuma memasarkan sesuatu kepada investor tetapi penyelesaian masalah dalam negeri belum selesai.

Baca Selengkapnya
Jokowi Jawab Kabar Sidang Kabinet di IKN: Kalau Kursinya Belum Ada Gimana Mau Duduk, Masa Lesehan
Jokowi Jawab Kabar Sidang Kabinet di IKN: Kalau Kursinya Belum Ada Gimana Mau Duduk, Masa Lesehan

Jokowi menyebut, ketika infrastruktur maupun perabotan sudah siap maka sidang kabinet memungkinkan digelar di IKN.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bakal Rutin Sambangi IKN Meski Sudah Pensiun jadi Presiden
Jokowi Bakal Rutin Sambangi IKN Meski Sudah Pensiun jadi Presiden

Jokowi mengatakan akan tetap rutin mengunjungi Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, meski sudah purna tugas menjadi Presiden.

Baca Selengkapnya
Bakal Bertemu Pengusaha Kaltim, Jokowi Ajak Ikut Bangun IKN
Bakal Bertemu Pengusaha Kaltim, Jokowi Ajak Ikut Bangun IKN

Jokowi berharap para pengusaha lokal dapat terlibat dalam pembangunan IKN.

Baca Selengkapnya
Basuki: Jokowi Ingin Lebih Sering ke IKN
Basuki: Jokowi Ingin Lebih Sering ke IKN

Basuki Hadimuljono mengungkap Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) akan mengunjungi IKN kembali dalam waktu dekat.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Bikin Gregetan, Jokowi Sampai Tunjuk-Tunjuk Keluhkan Banyak Kota Sudah Macet!
VIDEO: Bikin Gregetan, Jokowi Sampai Tunjuk-Tunjuk Keluhkan Banyak Kota Sudah Macet!

Presiden Jokowi mendorong agar kepala daerah membangun transportasi umum di wilayahnya

Baca Selengkapnya