Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi pasang badan untuk lanjutan proyek monorail

Jokowi pasang badan untuk lanjutan proyek monorail Jokowi di pameran monorail Monas. ©2013 Merdeka.com/m. luthfi rahman

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) siap pasang badan dalam kelanjutan proyek pembangunan monorail. Saat ini, Pemprov DKI dan PT Jakarta Monorail selaku penyelenggara proyek tengah merampungkan syarat-syarat yang diajukan Pemprov DKI.

"Masih proses, karena perjanjian kerjasama masa demi masa, ayat demi ayat, harus hati-hati. Syaratnya harus komplit, ketemu di tengah itu tidak gampang," ujar Jokowi di Balai Kota, Rabu (19/2).

Bahkan, politisi PDIP ini meminta awak media untuk berhati-hati dalam memberitakan kelanjutan proyek monorail tersebut. Pasalnya, apabila media massa memberikan citra negatif, maka pertemuan Pemprov DKI dan PT JM akan mandeg.

Orang lain juga bertanya?

"Hati-hati lho kalau menulis, ini masalah investasi soalnya," kata dia.

Mantan wali kota Solo ini menambahkan, Pemprov DKI tidak akan mengganti penyelenggara proyek yang tetap berada di tangan PT JM dan Ortus Holding yang memiliki saham terbesar dalam proyek tersebut.

"(Masalah Finansial) ini urusan investor, tapi sampai saat ini masih PT Jakarta Monorail," pungkas dia.

Proyek monorail sendiri membutuhkan dana sekitar Rp 17 triliun dengan panjang lintasan sejauh 30 km yang dibagi dua jalur yakni jalur hijau sepanjang 14,5 kilometer, yang melewati Semanggi-Casablanca-Kuningan-Semanggi, dan jalur biru 15,5 kilometer, yang melewati Kampung Melayu-Casablanca-Tanah Abang-Roxy.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi: Pembangunan MRT Jakarta Fase 2A Capai 28,4 Persen, Lampaui Target Saya
Jokowi: Pembangunan MRT Jakarta Fase 2A Capai 28,4 Persen, Lampaui Target Saya

Jokowi mengatakan pembangunan MRT Fase 2A sudah mencapai 28,4 persen atau lebih dari yang ditargetkannya.

Baca Selengkapnya
MRT Fase 2A Bundaran HI-Kota Ditargetkan Berfungsi Tahun 2027
MRT Fase 2A Bundaran HI-Kota Ditargetkan Berfungsi Tahun 2027

Saat ini pembangunan MRT fase 2A sudah mencapai 28,4 persen.

Baca Selengkapnya
MRT Fase Bekasi-Tomang Mulai Dibangun, Panjangnya 24,5 Km dan Ada 21 Stasiun
MRT Fase Bekasi-Tomang Mulai Dibangun, Panjangnya 24,5 Km dan Ada 21 Stasiun

Pembiayaan proyek ini melibatkan pinjaman dari Japan International Cooperation Agency (JICA) yang bekerja sama dengan Asian Development Bank (ADB).

Baca Selengkapnya
Jokowi Sebut Studi Kereta Cepat Bandung-Surabaya Rampung Dua Pekan
Jokowi Sebut Studi Kereta Cepat Bandung-Surabaya Rampung Dua Pekan

Jokowi menjelaskan, setelah studi dari pemrakarsa selesai, akan dilanjutkan studi dari pemerintah.

Baca Selengkapnya
Proyek Kereta Cepat Dianggap Sukses, Jokowi Ingin Ulang Kerja Sama Indonesia-China di Proyek IKN Nusantara
Proyek Kereta Cepat Dianggap Sukses, Jokowi Ingin Ulang Kerja Sama Indonesia-China di Proyek IKN Nusantara

Jokowi menginginkan kesuksesan proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung terulang di proyek pembangunan IKN Nusantara.

Baca Selengkapnya
LRT Uji Coba Jalur Velodrome-Manggarai Pada 30 September 2024
LRT Uji Coba Jalur Velodrome-Manggarai Pada 30 September 2024

Langkah ini bertujuan untuk menyelaraskan operasional LRT Jakarta dalam jangka panjang.

Baca Selengkapnya
Gaya Gibran Naik Maung, Tinjau Proyek Simpang Joglo
Gaya Gibran Naik Maung, Tinjau Proyek Simpang Joglo

Gibran juga sempat menyapa warga yang berada di lokasi. Tak lama kemudian, ia kembali masuk ke dalam kendaraan tanpa menjawab pertanyaan media.

Baca Selengkapnya
Jakarta-Banyuwangi Tersambung Tol Dalam 5 Tahun ke Depan
Jakarta-Banyuwangi Tersambung Tol Dalam 5 Tahun ke Depan

Kelanjutan proyek akan dilaksanakan secara bertahap.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Pembangunan MRT Jakarta Fase Timur-Barat dari Tomang Menuju Kembangan
Jokowi Resmikan Pembangunan MRT Jakarta Fase Timur-Barat dari Tomang Menuju Kembangan

Fase pertama dimulai Rabu 11 September 2024 yang mencakup pembangunan jalur dari Tomang hingga Medan Satria sepanjang 24,5 kilometer.

Baca Selengkapnya
Wantimpres Dukung Jokowi Lanjutkan Kereta Cepat Hingga Surabaya
Wantimpres Dukung Jokowi Lanjutkan Kereta Cepat Hingga Surabaya

Wantimpres akan membersamai Presiden Jokowi untuk memastikan langkah-langkah terobosan seperti ini.

Baca Selengkapnya
Usai Tes Beban, Rel Layang Simpang Joglo Solo Bisa Beroperasi November
Usai Tes Beban, Rel Layang Simpang Joglo Solo Bisa Beroperasi November

Rel layang akan dilengkapi dua jalur, untuk memudahkan operasional kereta api dengan rute solo-Semarang maupun sebaliknya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Gaya Jokowi Motoran Bareng Raffi Ahmad hingga Gading Marten Jajal Tol IKN
FOTO: Gaya Jokowi Motoran Bareng Raffi Ahmad hingga Gading Marten Jajal Tol IKN

Menurut Jokowi, kondisi jalan tol dapat lebih dirasakan apabila menggunakan sepeda motor. Oleh karena itu, dia memilih naik motor untuk meninjau jalan tol IKN.

Baca Selengkapnya