Jokowi: Ritme kerja saya baru 40 Km per jam
Merdeka.com - Belum genap setahun menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo (Jokowi) mulai 'ditinggal' bawahannya. Sedikitnya, empat jabatan di teras Pemprov kini kosong.
Jokowi mempersilakan bawahannya yang tidak kuat mengikuti gaya kerjanya, untuk mundur. Ibarat laju kendaraan, Jokowi mengaku dirinya baru kerja dengan kecepatan 40 Km per jam.
"Ya enggak tau, tanya yang bersangkutan. Apakah merasa berat dengan ritme. Sekarang kecepatan ritmenya juga masih kecepatan 40 Km per jam," kata Jokowi di Balai Kota, Jakarta, Rabu (17/4).
-
Bagaimana Jokowi menilai transisi kepemimpinan? Dia mencontohkan, untuk RAPBN 2025, Prabowo sudah melakukan pertemuan beberapa kali dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani. 'Hampir setiap minggu, hampir setiap hari bertemu untuk mempersiapkan. Artinya apa? Transisi kepemimpinan ini akan berjalan dengan lancar, insyaallah mulus, sehingga setelah dilantik, Presiden dan seluruh Kabinet langsung bisa bekerja dengan cepat melaksanakan program-program yang ada, tanpa ada jeda,' ucap Jokowi.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Kapan Jokowi pulang ke Solo? Begitu purna tugas sebagai presiden, Jokowi langsung pulang ke Solo melalui jalur udara dan tiba di kampung halamannya itu sore harinya.
-
Siapa yang disebut sebagai timnya Jokowi? 'Prabowo-Gibran serta koalisi Indonesia maju, kami terang-terangan dan tidak malu-malu dan tidak mencla-mencle. Kami adalah timnya Pak Joko Widodo dan Anda tahu saya sekian tahun adalah lawan Pak Jokowi. Dua kali saya kalah (dari Jokowi),'
Politikus PDIP itu tidak terlalu mempermasalahkan, sejumlah anak buahnya yang memilih untuk mundur. Menurutnya, persoalan mundur adalah hak dan pilihan masing-masing individu.
"Ya tidak apa-apa, mengundurkan diri saja ya tidak apa-apa bagus. Ya itu kan hak pribadi mau mengundurkan diri silakan, tidak ada mana yang menghambat roda pemerintahan. Karena mundur, kita isi. Tapi perlu ada waktu, perlu proses," tandasnya. (mdk/cob)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Satu dekade memimpin, sosok Jokowi begitu melekat pada orang-orang yang setiap hari berinteraksi dengannya. Banyak cerita dan pengalaman.
Baca SelengkapnyaPresiden ke-7 RI Joko Widodo dan Iriana Jokowi lepas landas menuju Solo, Jawa Tengah.
Baca SelengkapnyaPratikno menyebut Jokowi merupakan sosok pemimpin yang sangat pekerja keras.
Baca SelengkapnyaMomen presiden Jokowi jajal kereta cepat Jakarta-Bandung .
Baca SelengkapnyaJokowi memiliki 8 kendaraan, antara lain 7 mobil dan 1 motor dengan total Rp 432.000.000.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan dirinya akan langsung pulang ke Solo, Jawa Tengah usai pensiun pada 20 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi akan mengakhir masa tugasnya pada 20 Oktober 2024 mendatang. Jelang purnatugas, sejumlah kegiatan dilakukan Jokowi.
Baca SelengkapnyaSejumlah menteri kabinet mengantar Presiden RI 2014-2024, Joko Widodo (Jokowi) dan sang istri Iriana pulang kampung ke Solo.
Baca SelengkapnyaJokowi dan Iriana langsung diantar oleh Presiden Prabowo menuju Bandara Halim Perdanakusuma.
Baca SelengkapnyaUsai bertemu Jokowi, Gus Miftah membocorkan obrolannya dengan mantan Gubernur DKI Jakarta itu.
Baca SelengkapnyaJokowi turut menyampaikan terima kasih atas kerja sama yang baik selama kepemimpinannya dalam 10 tahun terakhir.
Baca SelengkapnyaKeseruan Jokowi Ajak Chelsea Islan, Cak Lontong hingga Desta Jajal LRT Jabodebek
Baca Selengkapnya