Jokowi sebut DPRD DKI biang pemberlakuan tarif liar angkot
Merdeka.com - Pengusaha angkutan umum di Jakarta telah menaikkan tarif secara sepihak, agar tak merugi seiring dengan dinaikkannya harga bahan bakar minyak (BBM) oleh pemerintah. Tindakan itu mereka lakukan mengingat belum ada keputusan resmi dari Pemprov DKI soal tarif angkutan umum.
Terkait permasalahan ini, Gubernur Joko Widodo (Jokowi) menuding anggota dewan sebagai penyebab molornya pengesahan aturan kenaikan tarif angkutan umum.
"Tanya dewan dong, masa tanya saya," ujar Jokowi dengan ketus di Balai Kota, Jakarta, Jumat (5/7).
-
Kenapa kemacetan Jakarta makin parah? Kemacetan di Jakarta dari waktu ke waktu semakin parah. Hingga kini, macet menjadi salah satu pekerjaan rumah yang harus diselesaikan oleh pemerintah provinsi DKI.
-
Kenapa kemacetan di Jakarta semakin parah? Indeks kemacetan DKI Jakarta naik dari peringkat ke-46 menjadi posisi ke-29 kota termacet di dunia. Berdasarkan riset TomTom InterInternational.
-
Kenapa Transjakarta perpanjang jam operasional? Perpanjangan jam operasional armada bus Transjakarta diharapkan dapat mengantisipasi terjadinya kepadatan pelanggan setelah laga berlangsung. Sehingga, masyarakat yang menonton bisa kembali ke rumahnya masing-masing dengan cepat.
-
Apa penyebab kemacetan parah di Jakarta? 'Kalau kemarin itu karena banjir di beberapa titik banjir. Kalau tadi malam hanya kepadatan karena aktivitas masyarakat untuk buka puasa, itu saja,' jelasnya.
-
Siapa yang meminta Kejagung terus usut kasus tol MBZ? 'Saya minta Kejagung tidak menutup peluang adanya tersangka-tersangka baru,' kata Sahroni.
-
Kapan harga BBM Pertamina diubah? PT Pertamina (Persero) kembali menyesuaikan harga BBM nonsubsidi per 1 November 2023.
Politikus PDIP ini menampik jika molornya penetapan aturan kenaikan tarif karena sejumlah syarat yang diajukan DPRD belum dipenuhi.
"Syarat apa?" tanya Jokowi kesal.
Jika masyarakat merasa dirugikan dengan tarif angkutan ilegal yang berlaku saat ini, Jokowi mempersilakan desakan disampaikan ke DPRD. Jokowi menilai DPRD sengaja mengulur waktu.
"Biar masyarakat yang mendesak saja. Sehari setelah itu (BBM naik), suratnya sudah dikirim ke sana (DPRD) agar cepet keluar. Sehingga di lapangan tidak terjadi menaikkan sendiri," tegas Jokowi.
Ketika ditanya bagaimana strategi untuk mengatasi kerugian pengusaha dengan belum diketoknya tarif baru, Jokowi geleng-geleng kepala.
"Lah kok tanya saya gimana sih, kan sudah ngajuin ke Organda sudah ketemu dewan transportasi. Kita sudah buatin surat. Sudah diajukan. Tanya jangan ke saya," jawab Jokowi.
DPRD ngotot harus ada jaminan perbaikan pelayanan transportasi sebagai kompensasi kenaikan tarif angkutan umum. (mdk/lia)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tarif KRL memang belum pernah mengalami kenaikan lagi sejak 2016.
Baca SelengkapnyaPengguna transportasi umum keberatan dengan tarif yang mengalami kenaikan.
Baca SelengkapnyaKetua Forum Diskusi Transportasi Jakarta (FDTJ) menyoroti anggota DPRD DKI Jakarta yang tidak tau perbedaan LRT Jakarta dan Jabodebek
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) sempat menyatakan, Kereta Cepat Jakarta-Bandung, MRT dan sejumlah moda transportasi lain akan disubsidi pemerintah.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut belum ada rapat mengenai rencana penerapan tarif subsidi kereta rel listrik (KRL) Jabodetabek berbasis NIK.
Baca Selengkapnya"Tentu jika kita lakukan analisis traffic tentu kurang ideal sehingga kita menunggu kapan tarif komersial mulai berlaku," kata Syafrin
Baca SelengkapnyaSelama ini, penerapan tarif tertinggi baru berlaku bat kendaraan roda empat alias mobil.
Baca SelengkapnyaHeru berujar, dia belum membaca RUU yang dimaksud.
Baca SelengkapnyaSaat dikonfirmasi kembali apakah rencana tarif KRL berbasis NIK tersebut akan dirapatkan, Presiden juga mengaku belum mengetahui kondisi di lapangan.
Baca SelengkapnyaRevisi UU Pilkada dinilai menguntungkan individu atau kelompok tertentu sehingga dianggap merupakan bentuk korupsi kebijakan.
Baca SelengkapnyaKota berorientasi transit, juga dapat mendorong penggunaan transportasi publik oleh masyarakat.
Baca Selengkapnya